PENGARUH PROMOSI HARGA DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MENGGUNAKAN JASA STUDIO FOTO (Studi kasus : warung production di kota Padang)
Keywords:
PROMOSI HARGA ,KUALITAS PELAYANAN ,KEPUTUSAN PEMBELIANAbstract
Salah satu peluang bisnis yang sedang berkembang pada saat ini adalah bisnis fotografi. Fotografi saat ini tidak hanya menjadi sekedar hobi saja, tetapi juga menjadi gaya hidup sekaligus menjadi ladang bisnis baru bagi penggemar fotografi. Menurut Darwis Triadi (2008) seorang ahli fotografer komersial dan fesyen senior Indonesia, menjelaskan Fotografi berasal dari 2 kata yaitu Photo yang berarti cahaya dan Graph yang berarti tulisan / lukisan.METODE Adapun yang dijadikan sebagai objek dalam penelitian ini adalah Warung Production menggunakan jasa foto studio,di Kota Padang. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 80 orang responden,Berdasarkan hasil pengujian hipotesis ditemukan bahwa promosi berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian, harga berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian, kualitas pelayanan berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian menggunakan jasa studio foto warung production di Kota Padang.References
DAFTAR PUSTAKA
Evelina, Nela, DW, Handoyo, & Listyorini,
Sari. 2012. Pengaruh citra merek,
kualitas produk, harga dan promosi,
terhadap keputusan pembelian kartu
perdana Telkomflexi
(Kudus).Universitas Diponegoro.
Semarang.
Sutiyono, T. Ari. 2011. Pengaruh kualitas
produk, citra merek, dan promosi
terhadap keputusan pembelian
minuman penambah energi M150
Semarang. Universitas Semarang.
Semarang.
Harja, Budi. 2016. Pengaruh promosi harga
terhadap keputusan pembelian. Jurnal
studi manajemen. Vol 1, No 1.
Lembang, Rosvita Dua. 2010. Analisis
Pengaruh Kualitas Produk, Harga,
Promosi, Dan Cuaca Terhadap
Keputusan Pembelian Teh Botol Sosro.
Diponegoro Journal Of Management.
Vol.1, No.1, Hal 61-77. Diakses 04
Maret 2013
Fatonah, Siti Dan Soebandiono Sigit
R.2010. Analisis Faktor-Faktor
Marketing Mix Yang Mempengaruhi
Keputusan Konsumen Membeli Benih
Jagung Hibrida Pioneer P21 Di
Kabupaten Bantul. Stie â€Aubâ€
Surakarta
Fifyanita Ghanimata, Mustafa Kamal,
Analisis Pengaruh Harga, Kualitas
Produk, dan Lokasi Terhadap
Keputusan Pembelian.Universitas
Diponegoro. Semarang. http://ejournals1.undip.ac.idindex.phpdjomarticleview
akses
April
Kodu, Sarini. 2013. Pengaruh harga kualitas
produk kualitas pelayanan danlokasi
terhadap keputusan pembelian. Jurnal
EMBA. Vol 1. No.3.