PENGARUH KEPERCAYAAN, KUALITAS PELAYANAN DAN PROSES PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN SISWA PURWA CARAKA MUSIK STUDIO PADANG
Keywords:
kepercayaan,kualitas pelayanan,proses pelayanan, kepuasan siswaAbstract
Penelitian ini menguji hubungan antara pengaruh kepercayaan, kualitas pelayanan dan proses pelayanan terhadap kepuasan siswa purwa caraka musik studio Padang. Responden dalam penelitian ini adalah siswa purwa caraka musik studio Padang. Teknik pengambilan sampel menggunakan probability sampling dengan jumlah responden sebanyak 80 orang. Pengumpulan data primer menggunakan kuesioner dan pengumpulan data sekunder menggunakan survey terhadap siswa yang belajar di purwa caraka music studio. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepercayaan tidak berpengaruh signifikan terhadap kepuasan siswa, kualitas pelayanan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan siswa dan proses pelayanan tidak berpengaruh signifikan terhadap kepuasan siswa pirwa caraka music studio. Kata kunci : kepercayaan,kualitas pelayanan,proses pelayanan, kepuasan siswaReferences
Tjiptono, Fandy dan Chandra, Gregorius. 2011. Service, Quality & Satisfaction. Edisi Ketiga, Yogyakarta: Andi.
Kotler dan Keller. 2009.Manajemen Pemasaran. Jilid I. Edisi ke 13 Jakarta: Erlangga.
Kuntari, L. 2003. Trust and Mistrust. England: John Willey and Sond Ltd, Wess Susses
Tjiptono, F., & Chandra, G. 2011. Service, Quality dan Satisfaction. Yogyakarta: Andi.
Lupiyoadi. 2010. Manajemen Pemasaran Jasa. Jakarta: Salemba Empat.
] Mawey, Thalia Claudia, Altje L. Tumbel dan Imelda W. J. Ogi. 2018. Pengaruh Kepercayaan dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Nasabah PT Bank SulutGo.Jurnal EMBA Vol. 6 No. 3 Juli 2018, Hal : 1198-1207 ISSN : 2303-1174.
Panjaitan,Januar Efendi dan Yuliati,Ai Lili.2016. Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada JNE Cabang Bandung.Jurnal Manajemen. Vol. 11 No. 2.
] Soegoto. 2010. Bauran Pemasaran Jasa Pengaruh Tehadap, Kepuasan Konsumen PT. NUSA TONGKAINA WISATA TIRTA (NTWT)
Manado. Universitas Sam Ratulangi Manado.