PENGARUH KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, LEVERAGE, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN
Keywords:
Kinerja Perusahaan, Kepemilikan Institusional, Leverage, Ukuran PerusahanAbstract
Pentingnya kinerja perusahaan dilakukan karena mencerminkan suatu prestasi yang dicapai atas suatu keberhasilan perusahaan dalam mencapai tujuannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemilikan institusional, leverage dan ukuran perusahaan terhadap kinerja perusahaan. Dengan menggunakan metode purposive sampling, didapatkan sampel sebanyak 48 perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI. Pengujian hipotesis dilakukan dengan analisis regresi linear berganda menggunakan software SPSS 21. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemilikan institusional tidak berpengaruh terhadap kinerja perusahaan, leverage memiliki penrauh negatif signifikan terhadap kinerja perusahaan, sedangkan ukuran perusahaan memiliki pengaruh positif signifikan terhadap kinerja perusahaan.References
B. Rahayu, Maryati, & Sari, “Kepemilikan Institusional, Manajemen Laba Dan Leverage Terhadap Kinerja Perusahaan,” UPI, 2018.
M. Karen and M. Susanti, “Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei,” J. Multiparadigma Akunt., vol. I, no. 2, pp. 106–114, 2019.
dan W. M. Jensen, M., C., “Theory of the firm: Managerial behavior, agency cost and ownership structure. Journal of Financial Economics,” J. financ. econ., vol. Vol 3, 305, 1979.
Downloads
Published
2022-03-15
Issue
Section
Executive Summary