FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDITOR SWITCHING PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA

Authors

  • Arvan Anggara Universitas Bung Hatta
  • Resti Yulistia Muslim Universitas Bung Hatta

Keywords:

Audit Quality, Audit Opinion, Change of Management, Financial Distress, Company Size and Auditor Switching

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis faktor faktor yang mempengaruhi auditor switching pada perusahaan manufaktur di Bursa Efek Indonesia. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Data yang digunakan dalam penelitian ini dari tahun 2017 sampai dengan 2020. Metode analisis data yang digunakan adalah regresi binary logistic. Proses pengolahan data dilakukan dengan SPSS. Sesuai dengan hasil pengujian hipotesis ditemukan opini audit, financial distress dan ukuran perusahaan tidak berpengaruh sigifikan terhadap auditor switching pada perusahaan manufaktur di Bursa Efek Indonesia. Selain itu dari hasil pengujian hipotesis juga ditemukan kualitas audit dan pergantian manajemen berpengaruh negatif terhadap auditor switching pada perusahaan manufaktur di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2017 sampai dengan 2020

References

Prastya, A. H., & Jalil, F. Y. (2020). Pengaruh

Free Cash Flow, Leverage, Profitabilitas dan

Ukuran Perusahaan Terhadap Kebijakan

Dividen. Jurnal Kajian Akuntansi Dan Bisnis

Terkini, 1(1), 131–148.

Nelyumna, Murni, Y., & Arta, B. P. (2021).

Pengaruh Proporsi Dewan Komisaris

Independen, Komite Audit, Financial Distress,

dan Ukuran Perusahaan Terhadap Auditor

Switching (Studi Empiris pada Perusahaan

Pertambangan yang Terdaftar di BEI Periode

-2019). Relevan Vol. 01, No. 02.

Wulandari, M. W., & Suputra, I. D. G. D.

(2018). Pengaruh Pergantian Manajemen dan

Audit Fee Pada Auditor Switching dengan

Reputasi Auditor Sebagai Variabel

Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas

Udayana, Vol 25(No 1).

Fransisca, W. (2018). Pengaruh Reputasi

Auditor, Financial Distress, Ukuran Perusahaan

dan Opini Audit Terhadap Pergantian KAP

(Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur

yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun

- 2016). Jurnal Akunansi Kontemporer,

(2), 1–15.

Sekaran, U., & Bougie, R. J. (2016). Research

Methods For Business: A Skill Building

Approach Seventh Edition. John Wiley & Sons

Ltd.

Downloads

Published

2023-08-25