PENGARUH PRODUK DOMESTIC REGIONAL BRUTO, UPAH RATA-RATA SEKTOR PERTANIAN DAN PENANAMAN MODAL DALAM NEGERI TERHADAP PENYERAPAN TENAGA KERJA SEKTOR PERTANIAN DI INDONESIA

Authors

  • Muhammad Farhan Universitas Bung Hatta
  • Irwan Muslim Universitas Bung Hatta

Keywords:

PDRB, Upah rata rata, penyerapan tenaga kerja

Abstract

Pembangunan ekonomi yang dilakukan oleh negara-negara berkembang diarahkan untuk mencapai kemakmuran dan kesejahteraan bagi seluruh rakyatnya. Pembangunan ekonomi bertujuan untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat, memperluas kesempatan kerja dan pemerataan pendapatan di setiap daerah. Salah satu indikator untuk menilai keberhasilan dari pembangunan ekonomi suatu negara adalah dilihat dari kesempatan kerja yang diciptakan dari pembangunan ekonomi. Kesimpulan Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan membuktikan secara empiris mengenai pengaruh produk domestic regional bruto, upah rata-rata sektor pertanian dan penanaman modal dalam negeri terhadap penyerapan tenaga kerja sektor pertanian. Berdasarkan pada hasil penelitian yang telah dilakukan dengan mengambil sampel sebanyak 34 provinsi dari tahun 2011-2022, Variabel Produk domestic regional bruto sektor pertanian mempunyai hubungan negatif dan berpengaruh signifikan terhadap penyerapan tenaga kerja sektor pertanian. Kemudian untuk Upah rata-rata sektor pertanian mempunyai hubungan negatif dan berpengaruh signifikan terhadap penyerapan tenaga kerja Penanaman modal dalam negeri mempunyai hubungan negatif dan berpengaruh signifikan terhadap penyerapan tenaga kerja sektor pertanian

References

Adha, Ajeng Afrillia, And Puti

Andiny. "Pengaruh Tenaga Kerja Dan

Investasi Di Sektor Pertanian Terhadap

Pertumbuhan Ekonomi Sektor Pertanian

Di Indonesia." Jurnal Samudra

Ekonomika 6.1 (2022): 40-49.

Akbar, Khairil, and Gunadi. 2018.

“Pengaruh Penanaman Modal Dalam

Negeri Dan Penanaman Modal Asing

Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Di

Samarinda.” 2018: 245–50.

Alexandi, Muhammad Findi, and

Ovilla Marshafeni. "Penyerapan Tenaga

Kerja Pada Sektor Pertanian Dan Sektor

Jasa Pascakebijakan Upah Minimum Di

Provinsi Banten (Periode Tahun 2001–

." Jurnal Manajemen & Agribisnis

2 (2013): 71-

Amelia, Nur. 2014. “Pengaruh

Investasi Pemerintah Dan Investasi

Swasta Terhadap Penyerapan Tenaga

Kerja Di Kota Makassar.” : 1–71

Astuti, Ristina Wahyu. "Analisi

Pengaruh Sektor Pertanian, Sektor

Pariwisata, Investasi Dan Tenaga Kerja

Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Pada

Kabupaten/Kota Di Provinsi Nusa

Tenggara Barat Tahun 2011-2016." Jurnal

Ekonomi (2018): 37- 40.

Awaluddin, Murtiadi dan

Misbahuddin. Teori Ekonomi

Kemiskinan: Telaah Kritis Kemiskinan

Petani Padi. Makassar: UIN Alauddin

Makassar.2019

Badan Pusat Statistik, ”Indonesia

Dalam Angka” Badan Pusat Statistik,

Upah Minimum Provinsi

Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja

Sektor Pertanian. Journal Development

Downloads

Published

2024-03-21