ANALISIS PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI, JUMLAH KENDARAAN BERMOTOR, DAN KONSUMSI ENERGI TERHADAP DEGRADASI LINGKUNGAN DI INDONESIA

Authors

  • Yudith Firmansyah Hariz universitas bung hatta
  • kasman karimi universitas bung hatta

Keywords:

Degradasi Lingkungan, Pertumbuhan Ekonomi, Jumlah Kendaraan dan Konsumsi Energi

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui pengauruh pertumbuhan ekonomi, jumlah kendaraan bermotor, konsumsi energi terhadap degradasi lingkungan di Imdonesia. Pada penelitian ini yang menjadi dependen variabel yaitu Emisi CO2 , sedangkan yang menjadi variabel independen meliputi pertumbuhan ekonomi, jumlah kendaraan bermotor, dan konsumsi energi. Metode analisis data yang digunakan adalah data panel (time series) di Indonesia selama 30 tahun dari tahun 1990-2021. Teknik analisis data menggunakan metode asumsi klasik dan regresi linear berganda dengan nilai signifikansi (0,05). Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertumbuhan ekonomi memiliki hubungan positif dan tidak berpengaruh signifikan, jumlah kendaraan bermotor memiliki hubungan positif dan berpengaruh signifikan, konsumsi energi memiliki hubungan positif dan berpengaruh signifikan terhadap degradasi lingkungan di Indonesia.

References

Emre Caglar, A. (2020). The importance of

renewable energy consumption and FDI

inflows in reducing environmental

degradation: Bootstrap ARDL bound test in

selected 9 countries. Journal of Cleaner

Production, 264, 121663.

https://doi.org/10.1016/j.jclepro.2020.1216

Hendratmoko, Pungkas, and Yan El Rizal

Unzilatirrizqi Dewantoro. 2018.

“Pemetaan Emisi Co 2 Hasil Kontribusi

Kegiatan Transportasi Di Kota Tegal

Jawa Tengah.” Jurnal Keselamatan

Transportasi Jalan (Indonesian Journal

of Road Safety) 5(2): 19–28.

Hudawan Santoso, Dian, and Ma’ruf Nurumudin.

“Valuasi Ekonomi Degradasi

Lingkungan Akibat Alih Fungsi Lahan

Di Kota Malang, Provinsi Jawa Timur.”

Jurnal Sains dan Teknologi Lingkungan

(2): 121–30.

Karimi, Kasman et al. 2022. “Analisis Pengaruh

Pertumbuhan Ekonomi, Jumlah Industri,

Penanaman Modal Asing Dan

Kemiskinan Terhadap Emisi Co2 Di

Indonesia.” Jurnal Akuntansi dan

Ekonomika 22(22): 1–13.

Nazer, Muhammad, and Hefrizal Handra. 2016.

“Analisis Konsumsi Energi Rumah

Tangga Perkotaan Di Indonesia: Periode Tahun 2008 Dan 2011.” Jurnal Ekonomi

dan Pembangunan Indonesia 16(2):

–53.

Sutan haji, Alexander Tunggul, Fajri Anugroho,

and Putri Ghassani Ramadhina. 2018.

“Pemetaan Distribusi Emisi Gas Karbon

Dioksida (CO2) Dengan Sistem

Informasi Geografis (SIG) Pada Kota

Blitar.” Jurnal Sumberdaya Alam dan

Lingkungan 5(1): 34–42.

Zulaicha, Ade Ulfa, Hadi Sasana, and

Yustirania Septian. 2020. “Analisis

Determinasi Emisi CO2 Di Indonesia

Tahun 1990-2018.” Program Studi

Teknik Mesin Jurusan Teknik Mesin

Fakultas Sains dan Tkenologi

Universitas Sanata DHarma

Yogyakarta 2(2): 487–500

Downloads

Published

2024-09-03