PENGARUH KARAKTERISTIK LAPORAN KEUANGAN TERHADAP INTEGRITAS LAPORAN KEUANGAN DENGAN WHISTLEBLOWING SYSTEM SEBAGAI VARIABEL MODERAS
Keywords:
Integritas Laporan Keuangan, Keahlian Komite Audit, Keberagaman Gender Komite Audit, Whistleblowing SystemAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh keahlian komite audit terhadap integritas laporan keuangan. Selain itu, peneliti juga ingin menguji whistleblowing system sebagai variabel pemoderasi antara pengaruh keahlian komite audit terhadap integritas laporan keuangan. Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini adalah keahlian komite audit dan keberagaman gender komite audit. variabel dependen yang digunakan dalam penelitian ini adalah integritas laporan keuangan. sedangkan variabel moderasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah whistleblowing system. Sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2018-2022. Analisis data menggunakan regresi linier berganda, dan penentuan hipotesis menggunakan uji t dan uji F. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa keahlian komite audit berpengaruh terhadap integritas laporan keuangan, dan whistleblowing system mampu memoderasi pengaruh keahlian komite audit terhadap integritas laporan keuangan, sementara keberagaman gender komite audit tidak berpengaruh terhadap integritas laporan keuangan, dan whistleblowing system tidak mampu memoderasi pengaruh keberagaman gender komite audit terhadap integritas laporan keuanganReferences
Christiawan, Y. J., Prasetyo, S. T., & Woentoro,
A. P. (2020). The Effect of Committee Audit
Characteristics and Reputation of Audit Firm
on the Integrity of Financial Statement With
Company Size as Moderating Variable.
NGO, D. N. P., & LE, A. T. H. (2021).
Relationship Between the Audit Committee
and Earning Management in Listed Companies
in Vietnam*. Journal of Asian Finance,
Economics and Business, 8(2), 135–142.
https://doi.org/10.13106/jafeb.2021.vol8.no2.0
Rolis, J. (2019). Pengaruh Kualitas Komite
Audit Dan Ukuran Perusahaan Terhadap
Integritas Laporan Keuangan Dengan
Kualitas Audit Sebagai Variabel Moderasi.
Safitri, A. E., & Rani, P. (2022). AkunNas
Peran Komisaris Independen, Komite Audit
dan Kualitas Audit Terhadap Integritas
Laporan Keuangan Dimoderasi
Whistleblowing System