https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/issue/feed Abstract of Undergraduate Research, Faculty of Economics, Bung Hatta University 2024-09-20T02:37:55+00:00 Fakultas Ekonomi fe@bunghatta.ac.id Open Journal Systems Jurnal ini merupakan https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25804 PENGARUH WORK-FAMILY CONFLICT DAN STRES KERJA TERHADAP TURNOVER INTENTION DENGAN WORK EXHAUSTION SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Studi Kasus Pada PT Inti Indosawit Subur di Ukui Riau) 2024-08-26T01:23:40+00:00 Ika Syafitri Ikasyafitri0210@gmail.com Dahliana Kamener dahlianakamener@bunghatta.ac.id Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh work family conflict dan stress kerja terhadap turnover intention dengan work exhaustion sebagai variabel mediasi. Studi kasus pada PT.Inti Indosawit Subur di Ukui, Riau. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan menggunakan kuesioner sebagai instrumen pengumpulan data yang menggunakan teknik random sampling dan diperoleh 82 responden. Analisa data menggunakan Smart-PLS. Hasil penelitian menunjukkan variabel work family conflict berpengaruh positif terhadap turnover intention dan berpengaruh positif terhadap work exhaustion. Stress kerja berpengaruh positif terhadap turnover intention dan berpengaruh negatif terhadap work exhaustion. Work exhaustion berpengaruh positif terhadap turnover intention. Kemudian, work exhaustion mampu memediasi pengaruh work family conflict terhadap turnover intention. Dan work exhaustion tidak mampu memediasi pengaruh stress kerja terhadap turnover intention. 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25817 PENGARUH KUALITAS LAYANAN DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS NASABAH DENGAN KEPUASAN SEBAGAI MEDIASI (Studi Kasus Nasabah Yang Menabung Pada Bank Syariah Indonesia di Kota Padang) 2024-08-27T03:41:40+00:00 Irfan Altimus irfanaltimus23@gmail.com Zeshasina Rosha zeshasina.rosha@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas layanan dan kepercayaan terhadap loyalitas nasabah dengan kepuasan sebagai variabel mediasi pada Bank Syariah Indonesia di Kota Padang. Sampel yang digunakan sebanyak 85 responden. Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling. Data diolah menggunakan SmartPls 3.2.9. Hasil penelitian menemukan bahwa kualitas layanan berpengaruh positif terhadap loyalitas nasabah, kepercayaan berpengaruh positif terhadap terhadap loyalitas nasabah, kualitas layanan berpengaruh positif terhadap kepuasan, kepercayaan berpengaruh positif terhadap kepuasan, kepuasan berpengaruh positif terhadap loyalitas nasabah, dan kepuasan memediasi hubungan antara kualitas layanan dan loyalitas nasabah, dan selanjutnya kepuasan memediasi hubungan antara kepercayaan dan loyalitas nasabah pada Bank Syariah Indonesia di kota Padang 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25818 PENGARUH STRES KERJA TERHADAP MASALAH KESEHATAN MENTAL: KONFLIK PEKERJAAN KELUARGA, DUKUNGAN SOSIAL SEBAGAI MEDIASI PADA SEKOLAH DASAR NEGERI KABUPATEN SERDANG BEDAGAI 2024-08-27T04:11:05+00:00 Natalia Br Barus nataliabarus64@gmail.com Akmal Akmal drakmal210@gmail.com Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh stress kerja,konflik pekerjaan keluarga,dukungan sosial terhadap masalah kesehatan mental pada Guru sekolah dasar kabupaten serdang bedagai. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner. sampel pada penelitian ini yaitu guru sekolah dasar kabupaten serdang bedagai yang berjumlah sebanyak 85 responden. Teknik pengumpulan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah simple purposive sampling. Metode analisa data dalam penelitian ini menggunakan SEM PLS. Dari hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa stress kerja tidak berpengaruh terhadap masalah kesehatan mental.Dukungan sosial memediasi hubungan antara stress kerja dan masalah kesehatan mental.Konflik pekerjaan keluarga memediasi hubungan antara stress kerja dan masalah kesehatan mental.Stres kerja berpengaruh positif terhadap dukungan sosial.Stres kerja berpengaruh positif terhadap konflik pekerjaan keluarga.Dukungan sosial berpengaruh positif terhadap masalah kesehatan mental.Konflik pekerjaan keluarga berpengaruh positif terhadap masalah kesehatan mental. 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25820 PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, LIKUIDITAS, DAN LEVERAGE TERHADAP KEBIJAKAN DEVIDEN PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2020-2023 2024-08-27T04:51:43+00:00 Nurul Ikhwan nurulikhwan07@gmail.com Nailal Husna nailalhusna@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh ukuran perusahaan, likuiditas, dan leverage terhadap kebijakan deviden pada perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI 2020-2023. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis deskriptif dengan menguji 3 hipotesis. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 95 perusahaan dengan teknik pengambilan sampel yaitu sampling jenuh. Setelah melakukan pendataan hanya tersisa 17 perusahaan yang memiliki data lengkap dan memenuhi syarat penelitian. Metode analisis data dilakukan dengan menguji secara statistik variabel-variabel dengan bantuan alat bantu statistik berupa Eviews 12. Dari hasil ini menunjukkan bahwa ukuran perusahaan, likuiditas, leverage memberikan pengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan deviden pada perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI tahun 2020-2023. 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25824 PENGARUH KUALITAS PRODUK, CITRA MEREK, DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSANPEMBELIAN (Studi Kasus Pada PT Suzuki Elang Perkasa Motor Padang) 2024-08-27T05:09:19+00:00 Ahmad Taufik Ahmdtfk26@gmail.com Ice Kamela icekamela@yahoo.com Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan pengaruh kualitas produk, citra merek dan promosi terhadap Keputusan pembelian Mobil Suzuki di PT Suzuki Elang Perkasa Motor Padang. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif digunakan untuk menguji tiga hipotesis dengan menggunakan kuesioner sebagai instrumen pengumpulan data. Teknik penarikan sampel menggunakan purposive sampling. Data diperoleh dari 80 responden yang secara langsung didapatkan dari pelanggan Mobil Suzuki. Kuesioner ini disebarkan secara langsung keseluruh pengguna Mobil Suzuki di Sumatera Barat yang digunakan untuk mengumpulkan data. Alat analisis yang digunakan software Smart-PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas produk dan citra merek tidak berpengaruh terhadap Keputusan pembelian. Sedangkan promosi berpengaruh terhadap Keputusan pembelian. 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25826 PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA WISATA EDUKASI KEJU LASI 2024-08-27T06:29:37+00:00 Agung Febriwandi agungfebriwandi5@gmail.com Dahliana Kamener dahlianakamener@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kualitas pelayanan dan kualitas harga terhadap kepuasan konsumen di wisata edukasi keju lasi. Sampel yang digunakan 97 responden. Pengumpulan data menggunakan instrument penelitian, analisis data bersifat kuantitatif atau statistik dengan tujuan untuk menguji hipotesis yang telah diterapkan. Data diolah menggunakan SPSS. Jenis data pada penelitian ini yaitu data kuantitatif. Sumber data yaitu data primer. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas pelayanan berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen di wisata edukasi keju lasi, kualitas harga tidak berpengaruh terhadap kepuasan konsumen di wisata edukasi keju lasi 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25831 PENGARUH BRAND IMAGE DAN FASILITAS TERHADAP LOYALITAS PASIEN DENGAN KEPUASAN PASIEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI KASUS PADA PASIEN POLIKLINIK RSUD DR.RASIDIN DI KOTA PADANG) 2024-08-27T06:46:22+00:00 Azizah Febri Yanti azizahfebyanti23@gmail.com Irda Irda irda@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh brand image dan fasilitas terhadap loyalitas pasien dengan kepuasan pasien sebagai variable intervening. Jenis penelitian kuantitatif. Populasi yang digunakan yaitu seluruh pasien poliklinik pada RSUD dr.Rasidin di Kota Padang, Teknik pengambilan sampel memakai sampel probability sampling dan perhitungan slovin didapatkan 83 responden. Google form kuesioner dipakai untuk pengumpulan data. Partial least square adalah metode menganalisis yang digunakan pada penelitian ini dengan bantuan software smartPLS dan juga dibantu dengan alat analisis SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan brand image tidak berpengaruh terhadap loyalitas pasien, fasilitas berpengaruh positif terhadap loyalitas pasien, brand image berpengaruh positif terhadap kepuasan pasien, fasilitas berpengaruh positif terhadap kepuasan pasien, kepuasan pasien berpengaruh positif terhadap loyalitas pasien, kepuasan pasien memediasi hubungan antara brand image dan loyalitas pasien, dan kepuasan pasien memediasi hubungan antara fasilitas dan loyalitas pasien. 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25832 PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE, STRUKTUR KEPEMILIKAN DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN (PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2020-2023) 2024-08-27T06:56:50+00:00 Delia Putri Yulianda deliaputriyulianda24@gmail.com Tyara Dwi Putri tyaradwiputri@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh good corporate governance, struktur kepemilikan dan struktur modal terhadap kinerja keuangan pada sektor perbankan yang terdaftar di BEI. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis deskriptif dengan menguji 4 hipotesis. Populasi dan sampel dalam penelitian ini sebanyak 47 perusahaan dengan teknik pengambilan sampel yaitu sampling jenuh. Metode dalam analisis data penelitian ini menggunakan aplikasi Eviews 12. Dari hasil ini menunjukkan bahwa dewan komisaris, kepemilikan institusional dan struktur modal berpengaruh terhadap kinerja keuangan sedangkan komite audit tidak berpengaruh terhadap kinerja keuangan. 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25833 PENGARUH LITERASI KEUANGAN, GAYA HIDUP, DAN KONFORMITAS TERHADAP PERILAKU KONUSMTIF (STUDI KASUS : MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS DI UNIVERSITAS BUNG HATTA, UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA, DAN UNIVERSITAS BAITURRAHMAH) 2024-08-27T07:05:31+00:00 Radiah Fadilah Alwis radiahfdlha@gmail.com Tyara Dwi Putri tyaradwiputri@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh literasi keuangan, gaya hidup, dan konformitas terhadap perilaku konsumtif. Variabel yang diteliti meliputi literasi keuangan (X1), gaya hidup (X2), dan konformitas (X3) sebagai variabel independen, serta perilaku konsumtif (Y) sebagai variabel dependen. Populasi dalam penelitian ini adalah Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Bung Hatta, Universitas Putra Indonesia, dan Universitas Baiturrahmah angkatan 2021-2023. Sampel yang diambil 98 orang responden dengan menggunakan metode Proportionate Startified Random Sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah IBM SPSS Statistics 29. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa literasi keuangan berpengaruh negatif dan signifikan terhadap perilaku konsumtif, gaya hidup berpengaruh positif dan signifikan terhadap perilaku konsumtif, dan konformitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap perilaku konsumtif. 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25836 PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP MINAT BELI ULANG DENGAN KEPUASAN KONSUMEN SEBAGAI MEDIASI PADA PRODUK SOMETHINC DI KOTA PADANG 2024-08-27T07:14:11+00:00 Raudha Zahra Rama raudhazahra329@gmail.com Irda Irda irda@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas produk, harga, dan promosi penjualan terhadap minat beli ulang dengan kepuasan konsumen sebagai mediasi. Populasi yang digunakan yaitu seluruh pengguna produk somethinc di Kota Padang dengan teknik penarikan sampel purposive sampling berdasarkan kriteria yang ditentukan sebelumnya dalam proses pengumpulan data. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 101 responden dengan bantuan alat analisis Spss. Metode analisis data yang digunakan yaitu analisis statistik dalam bentuk SEM-PLS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas produk tidak berpengaruh terhadap minat beli ulang, harga berpengaruh positif terhadap minat beli ulang, promosi penjualan tidak berpengaruh terhadap minat beli ulang, kualitas produk berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen, harga berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen, promosi penjualan berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen, kepuasan konsumen berpengaruh positif terhadap minat beli ulang, kepuasan konsumen memediasi hubungan antara kualitas produk terhadap minat beli ulang, kepuasan konsumen memediasi hubungan antara harga terhadap minat beli ulang, dan kepuasan konsumen memediasi hubungan antara promosi penjualan terhadap minat beli ulang. 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25840 PENGARUH HUMAN RELATIONS, MOTIVASI INTRINSIK, DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP ETOS KERJA PADA PT.POS KOTA PADANG 2024-08-27T09:12:52+00:00 Dela Herda Putri deladerda960@gmail.com Surya Dharma sdharma3005@gmail.com Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan hubungan kausal human relations terhadap etos kerja, menjelaskan hubungan kausal motivasi intrinsik terhadap etos kerja, dan menjelaskan hubungan kausal kecerdasan spiritual terhadap etos kerja. Penelitian ini menggunakan dengan penyebaran kuesioner secara langsung. Objek pada penelitian ini adalah seluruh karyawan PT. Pos Indonesia Kota Padang dengan jumlah karyawan 97 orang yang terdiri atas seorang direktur, seorang manajer, dan 95 orang staf, diolah dengan bantuan alat analisis Stata/SE 17. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa Human Relations berpengaruh positif terhadap etos kerja, Motivasi Intrinsik Berpengaruh positif terhadap etos kerja, dan Kecerdasan Spiritual berpengaruh positif terhadap etos kerja pada PT. Pos Indonesia di Kota Padang. 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25841 PENGARUH KUALITAS PRODUK, E-SERVICE QUALITY DAN E-TRUST TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN GENERASI MILENIAL BERBELANJA ONLINE DI MARKETPLACE SHOPEE 2024-08-27T09:24:09+00:00 Aliffian Rahadiansyah aliffianrahadiansyah143@gmail.com Lindawati Lindawati lindawati@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kualitas produk, e-service quality dan e-trust terhadap kepuasan konsumen pada generasi mileneal berbelanja online di marketplace shopee. Studi kasus dilakukan pada pengguna marketplace shopee. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 127 orang dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan SMART-PLS. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas produk dan e-service quality berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen, sementara e-trust tidak berpengaruh terhadap kepuasan konsumen. 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25848 PENGARUH HEDONIC SHOPPING VALUE, PRICE DISCOUNT DAN STORE ATMOSPHERE TERHADAP IMPULSIVE BUYING PADA KONSUMEN BUDIMAN SWALAYAN DI GUNUNG PANGILUN 2024-08-27T12:15:41+00:00 Rifka Fitrawati rifkaftrw006@gmail.com Linda Wati lindawati@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh hedonic shopping value, price discount dan store atmosphere yang dimiliki oleh Budiman Swalayan terhadap impulsive buying. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 105 orang, dianalisis menggunakan software SPSS dan SEM-PLS. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa hedonic shopping value berpengaruh positif terhadap impulsive buying, price discount tidak berpengaruh terhadap impulsive buying dan store atmosphere berpengaruh negatif terhadap impulsive buying pada Budiman Swalayan di Gunung Pangilun. 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25849 PENGARUH GREEN MARKETING, CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DAN BRAN IMAGE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PRODUK AVOSKIN DI KOTA PADANG 2024-08-27T12:23:25+00:00 Dinda Annisa Pratama dindaanisapratama@gmail.com Zeshasina Rosha zeshasina.rosha@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh green marketing, corporate social reponsibility dan brand image yang dibangun oleh produk Avoskin terhadap keputusan pembelian. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Data yang diperoleh dari 100 orang, dianalisis menggunakan software SPSS dan SEM-PLS. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa green marketing dan brand image berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian sedangkan corporate social responsibility tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada produk Avoskin di Kota Padang. 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25850 PENGARUH KEPERCAYAAN KONSUMEN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP MINAT BELI ULANG PADA PRODUK MS GLOW DI KOTA PADANG 2024-08-27T12:28:36+00:00 Sindi Clowdia sindiclowdia@gmail.com Irda Irda irda@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan pengaruh kepercayaan konsumen dan kualitas produk terhadap minat beli ulang pada produk Ms Glow di Kota Padang. Objek pada penelitian ini adalah produk Ms Glow. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan penyebaran kuesioner secara langsung. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 90 responden dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan software Smart PLS 3.0. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa kepercayaan konsumen dan kualitas produk berpengaruh terhadap minat beli ulang pada produk Ms Glow di Kota Padang. 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25851 PENGARUH CELEBRITY ENDORSER, HARGA, DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KOSMETIK WARDAH DI KOTA PADANG 2024-08-27T12:31:35+00:00 Azizah Rahmita Sari azizahrahmitasari506@gmail.com Ice Kamela icekamela@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh celebrity endorser, harga, dan citra merek terhadap keputusan pembelian kosmetik wardah di Kota Padang. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuisioner. Sampel penelitian ini yaitu seseorang yang telah membeli produk wardah di Kota Padang, yang berjumlah 85 responden. Teknik pengumpulan sampel yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. Metode analisis data menggunakan program smart PLS. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa celebrity endorser dan harga berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian kosmetik wardah, sedangkan citra merek tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian kosmetik wardah di Kota Padang. 2024-08-27T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25867 PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KELELAHAN EMOSIONAL, DEPERSONALISASI, DAN PRESTASI PRIBADI. DAMPAK PADA MANAJEMEN KONFLIK (Pada Perawat Rumah Sakit Yos Sudarso Padang) 2024-08-28T01:05:12+00:00 Hanani Rosauli Boru Sitohang hananirosauli04@gmail.com Akmal Akmal drakmal210@gmail.com Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kelelahan emosional, depersonalisai, kecerdasan emosional, dan manajemen konflik terhadap prestasi pribadi pada perawat rumah sakit Yos Sudarso Padang. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner. sampel pada penelitian ini yaitu perawat rumah sakit Yos Sudarso Padang yang berjumlah sebanyak 92 responden. Teknik pengumpulan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode purposive sampling. Metode analisa data dalam penelitian ini menggunakan SEM PLS. Dari hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa Kecerdasan emosional berpengaruh positif terhadap kelelahan emosional. Kecerdasan emosional tidak berpengaruh positif terhadap depersonalisasi. Kecerdasan emosional tidak berpengaruh negatif terhadap prestasi pribadi, kecerdasan emosional berpengaruh positif terhadap manajemen konflik. Manajemen konflik tidak berpengaruh negatif terhadap prestasi kerja. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25868 PENGARUH KUALITAS PRODUK, CITRA MEREK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK MINISO PADA GENERASI Z DI KOTA PADANG 2024-08-28T01:14:14+00:00 Lola Oktiva lolaoktiva199@gmail.com Zeshasina Rosha zeshasina.rosha@bunghatta.ac.id Persaingan ritel membuat konsumen memiliki banyak opsi saat berbelanja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, citra merek, dan harga terhadap keputusan pembelian pada konsumen generasi Z yang sudah melakukan pembelian produk Miniso. Teknik analisis kuantitatif digunakan untuk menguji empat hipotesis melalui survei yang menggunakan skala likert lima poin. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Data diperoleh secara primer dengan menyebar kuesioner pada 80 responden yang sudah melakukan pembelian produk Miniso di Kota Padang. Pengaruh antara faktor-faktor penentu dianalisis menggunakan software SmartPLS 3. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas produk berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian, sedangkan citra merek dan harga secara parsial tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25870 Pengaruh Hedonic Shopping Value, Price Discount Dan Costumer Experience Terhadap Impulse Buying Pada Aplikasi Tokopedia (Studi Kasus : Generasi Z di Kota Padang) 2024-08-28T01:41:14+00:00 Khafidz Mulya Rahman khafidzmulya024@gmail.com Lindawati Lindawati lindawati@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh hedonic shopping value, price discount dan costumer experience terhadap impulse buying pada aplikasi tokopedia di Kota Padang. Sampel yang digunakan sebanyak 80 responden. Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling. Data diolah menggunakan SmartPls 3.2.9. Hasil penelitian menemukan bahwa hedonic shopping value berpengaruh positif terhadap impulse buying, price discount tidak berpengaruh terhadap impulse buying dan costumer experience tidak berpengaruh terhadap impulse buying 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25871 PENGARUH CITRA BANK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS NASABAH DENGAN KEPUASAN NASABAH SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA BANK BRI CABANG KOTA PADANG 2024-08-28T01:49:35+00:00 Daratul Baidah daratulbaidah@icloud.com Irda Irda irda@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh citra bank dan kualitas pelayanan terhadap loyalitas nasabah dengan kepuasan nasabah sebagai variabel mediasi di bank BRI cabang Kota Padang. Metode pengumpulan sampel yang digunakan adalah purposive sampling berdasarkan kriteria yang ditentukan sebelumnya, yaitu dengan jumlah sampel 100 responden dengan bantuan alat analisis Spss. metode analisis data yang digunakan adalah analisis statistik dalam bentuk SEM-PLS. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa citra bank tidak berpengaruh positif terhadap loyalitas nasabah, citra bank berpengaruh positif terhadap kepuasan nasabah, kualitas pelayanan tidak berpengaruh positif terhadap loyalitas nasabah, kualitas pelayanan berpengaruh positif terhadap kepuasan nasabah, kepuasan nasabah berpengaruh positif terhadap loyalitas nasabah, kepuasan nasabah tidak memediasi hubungan antara citra bank terhadap loyalitas, kepuasan pelanggan tidak memediasi hubungan antara kualitas pelayanan terhadap loyalitas nasabah. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25872 PENGARUH KUALITAS PRODUK, CITRA MEREK DAN SOCIAL MEDIA MARKETING TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA PRODUK SKINCARE WARDAH DI KOTA PADANG 2024-08-28T02:04:07+00:00 Difa Aprilia Putri difaapriliaputri0804@gmail.com Irda Irda irda@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas produk, citra merek, dan social media marketing yang dibangun oleh skincare Wardah terhadap loyalitas pelanggan. Populasi yang digunakan yaitu seluruh pengguna produk skincare Wardah dengan teknik penarikan sampel purposive Sampling dan menggunakan kuesioner yang disebarkan secara langsung dalam proses pengumpulan data. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 110 responden. Analisis data yang digunakan yaitu analisis statistik dalam bentuk SEM-PLS. hasil penelitian in menunjukkan bahwa kualitas produk dan social media marketing berpengaruh positif terhadap loyalitas pelanggan pada produk skincare Wardah, sedangkan citra merek tidak berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan pada produk skincare Wardah. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25875 Pengaruh Kualitas Layanan dan Citra Merek terhadap Loyalitas Penumpang dan Kepuasan Penumpang Sebagai Variabel Mediasi ( Studi Kasus pada Maskapai Lion Air di BIM Kota Padang) 2024-08-28T02:27:17+00:00 Muhammad Rafiq Mulia muhamadrafiq.m@gmail.com Mery Trianita merytrianita@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas layanan dan citra merek terhadap loyalitas penumpang dan kepuasan penumpang sebagai variabel mediasi pada maskapai Lion Air d BIM Kota Padang. Sampel yang digunakan sebanyak 95 responden. Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling. Data diolah menggunakan SmartPls 3.2.9. Hasil penelitian menemukan bahwa kualitas layanan berpengaruh positif terhadap loyalitas penumpang, citra merek tidak berpengaruh terhadap loyalitas penumpang, kualitas layanan tidak berpengaruh terhadap Kepuasan penumpang, citra merek berpengaruh positif terhadap kepuasan penumpang, kepuasan penumpang berpengaruh positif terhadap loyalitas penumpang, kepuasan penumpang tidak terbukti memediasi hubungan antara kualitas layanan dan loyalitas penumpang, kepuasan konsumen memediasi hubungan antara citra merek dan loyalitas penumpang maskapai Lion Air di BIM Kota Padang. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25877 PENGARUH CITRA MEREK DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DENGAN KEPUASAN KONSUMEN SEBAGAI MEDIASI (Studi Kasus Pada Pengguna Produk Skintific di Kota Padang) 2024-08-28T02:34:14+00:00 Okta Rizal Asman oktarizalasman@gmail.com Lindawati Lindawati lindawati@bunghatta.ac.id Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh citra merek dan kualitas produk terhadap loyalitas pelanggan dengan kepuasan konsumen sebagai mediasi pada pengguna produk Skintific di Kota Padang. Untuk mengetahui pengaruh citra merek, kualitas produk dan kepuasan konsumen terhadap loyalitas pelanggan menggunakan produk Skintific diKota Padang. Untuk mencari tahu apakah kepuasan konsumen memediasi pengaruh citra merek dan kualitas produk terhadap loyalitas pelanggan menggunakan produk Skintific diKota Padang. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen yang menggunakan produk Skintific. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Metode Purposive Sampling. Sampel dalam penelitian ini adalah pengguna produk Skintific diKota Padang dan diperoleh 106 responden. Data yang digunakan adalah data primer dengan menggunakan kuesioner. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan PLS-SEM. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan dapat diketahui Citra merek tidak berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan produk Skintific diKota Padang (H1). Kualitas produk berpengaruh positif terhadap loyalitas pelanggan produk Skintific diKota Padang (H2). Citra merek berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen produk Skintific diKota Padang (H3). Kualitas produk berpengaruh positif kepuasan konsumen produk Skintific diKota Padang (H4). Kepuasan konsumen berpengaruh positif terhadap Loyalitas pelanggan produk Skintific diKota Padang (H5). Citra merek berpengaruh positif terhadap loyalitas pelanggan yang dimediasi oleh kepuasan konsumen (H6). Kualitas produk berpengaruh positif terhadap loyalitas pelanggan yang dimediasi oleh kepuasan konsumen (H7). 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25881 PENGARUH BEBAN KERJA, KOMPENSASI DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT. BOHAI DRILLING SERVICE INDONESIA (BDSI) DI RIAU 2024-08-28T02:59:38+00:00 Chintya Rahmadani chintyarahmadani01@gmail.com Elfitra Azliyanti elfitraazliyanti@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh beban kerja,kompensasi, dan komitmen organisasional terhadap kepuasan kerja karyawan P.T Bohai Drilling Service Indonesia (BDSI) di Riau. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner melalui link google form. Pada penelitian ini yang menjadi objek penelitian adalah karyawan P.T Bohai Drilling Service Indonesia (BDSI) di Riau yang berjumlah 80 pegawai dengan bantuan alat analisis IBM Spss Statistics 27. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa beban kerja tidak berpengaruh positif terhadap kepuasan kerja karyawan, kompensasi tidak berpengaruh positif dan komitmen organisasional berpengaruh positif terhadap kepuasan kerja karyawan pada P.T Bohai Drilling Service Indonesia (BDSI) di Riau. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25879 PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANFORMASIONAL, IKLIM ORGANISASI, DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP BUDAYA INOVASI PADA PT. POS INDONESIA DI KOTA PADANG 2024-08-28T02:43:37+00:00 Anjely Aulia Putri auliaaaangel@gmail.com Surya Dharma sdharma3005@gmail.com Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh kepemimpinan transformasional, iklim organisasi, dan komitmen organisasi terhadap budaya inovasi pada PT. Pos Indonesia Kota Padang. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan penyebaran kuesioner secara langsung. Objek pada penelitian ini adalah seluruh karyawan PT. Pos Indonesia Kota Padang dengan jumlah karyawan 97 orang yang terdiri atas seorang direktur, seorang manajer, dan 95 orang staf, diolah dengan bantuan alat analisis Stata/SE 17. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa kepemimpinan transformasional dan komitmen organisasi berpengaruh positif terhadap budaya inovasi sedangkan iklim organisasi tidak berpengaruh terhadap budaya inovasi pada PT. Pos Indonesia Kota Padang. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25886 PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Kasus Pada Perusahaan Foods and Beverages Yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia Periode 2018-2022) 2024-08-28T03:09:44+00:00 Aditya Geta Putra adityagetaputra@gmail.com Listiana Sri Mulatsih listiana@bunghatta.ac.id Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, leverage, dan ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan studi kasus pada perusahaan foods and beverages yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia periode 2018-2022. Teknik penarikan sampel pada penelitian ini menggunakan sampling jenuh dengan jumlah sampel 17 perusahaan. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan teknik analisis regresi linear berganda menggunakan alat bantu EViews 12. Dari hasil penelitin ini didapatkan hasil nilai koefisien determinan sebesar 0,159522. Hasil yang diperoleh menunjukan bahwa profitabilitas, leverage, dan ukuran perusahaan mampu menjelaskan perubahan yang terjadi pada nilai perusahaan sebesar 15,9% dan sisanya sebesar 84,1% dipengaruhi oleh variabel lain diluar penelitian ini. Hasil dari penelitian adalah profitabilitas berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan. Leverage tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan dan juga ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25888 PENGARUH PERSEPSI KEMUDAHAN, LITERASI KEUANGAN DAN PROMOSI CASHBACK TERHADAP PERILAKU KONSUMTIF MENGGUNAKAN SHOPEEPAY (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Swasta di Kota Padang) 2024-08-28T03:21:18+00:00 Melita apri yoma melitaapriyoma@gmail.com Rika Desiyanti rikadesiyanti@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh antara persepsi kemudahan penggunaan, literasi keuangan, dan promosi cashback terhadap perilaku konsumtif menggunakan shopeepay. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Swasta Di Kota Padang. Dengan jumlah sampel sebanyak 80 responden yang dipilih menggunakan teknik Purposive Sampling. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa persepsi kemudahan penggunaan berpengaruh positif terhadap perilaku konsumtif menggunakan shopeepay. Literasi keuangan tidak berpengaruh terhadap perilaku konsumtif menggunakan shopeepay. Promosi Cashback berpengaruh positif terhadap perilaku konsumtif menggunakan shopeepay. Dimana variabel persepsi kemudahan penggunaan memiliki pengaruh paling dominan terhadap perilaku konsumtif menggunakan shopeepay. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25889 PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DAN KEAMANAN LAYANAN PELANGGAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN TIKTOK SHOP DI KOTA 2024-08-28T03:24:37+00:00 Stanlee Sutanto Stanlee.sutanto23@gmail.com Zeshasina Rosha zeshasina.rosha@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kualitas produk, harga dan keamanan layanan pelanggan terhadap kepuasan pelanggan Tiktok Shop di Kota Padang. Studi kasus dilakukan pada Tiktok Shop di Kota Padang. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 100 orang dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan IBM SPSS STATISTICS 27. Hasil penelitian menunjukkan bahwa harga dan keamanan layanan pelanggan secara persial berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan sementara kualitas produk tidak berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25890 PENGARUH LITERASI KEUANGAN, INKLUSI KEUANGAN, DAN DIGITAL PAYMENT TERHADAP KINERJA UMKM MAKANAN DAN MINUMAN DI KOTA PADANG 2024-08-28T03:28:19+00:00 Gita Mai Rani gitamairani35@gmail.com Rika Desiyanti rikadesiyanti@bunghatta.ac.id Penelitian dilakukan untuk mengetahui bagaimana pengaruh literasi keuangan, inklusi keuangan, dan digital Payment terhadap kinerja Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) makanan dan minuman di Kota Padang dengan jumlah sampel sebanyak 87 responden. Metode validitas yang digunakan adalah Confirmatory Factor Analysis (CFA), sementara analisis regresi berganda dengan menggunakan STATA 12. Penelitian ini menjelaskan jika, literasi keuangan dan inklusi keuangan tidak mendukung hipotesis, Sementara itu digital Payment memberikan pengaruh positif terhadap kinerja UMKM makanan dan minuman di Kota Padang. Pada penelitian ini menyoroti perlunya perhatian khusus dalam pengembangan dan pemanfaatan strategi literasi keuangan dan inklusi keuangan yang lebih efektif untuk UMKM. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25892 PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN SEBELUM DAN SELAMA PANDEMI COVID-19 PADA PERUSAHAAN SEKTOR TEKNOLOGI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA 2024-08-28T03:35:28+00:00 Laras Puji Astuti laraspujiastuti31@gmail.com Listiana Sri Mulatsih listiana@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji perbedaan kinerja keuangan sebelum dan selama pandemi Covid-19, yang meliputi kinerja likuiditas yang diukur dengan quick ratio (QR), kinerja profitabilitas yang diukur dengan gross profit margin (GPM), kinerja solvabilitas yang diukur dengan debt to equity ratio (DER), dan kinerja aktivitas yang diukur dengan total asset turnover (TATO) pada perusahaan Sektor Teknologi di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif komparatif yang menggunakan jenis data sekunder. Data penelitian ini diambil dari laporan keuangan yang diperoleh dari website Bursa Efek Indonesia berupa www.idx.co.id serta website resmi dari perusahaan-perusahaan yang bersangkutan. Populasi penelitian ini adalah perusahaan Sektor Teknologi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2022. Sampel penelitian ini sebanyak 18 perusahaan. Metode analisis data yang digunakan meliputi uji statistik deskriptif, uji normalitas data, dan uji hipotesis dengan menggunakan uji wilcoxon signed rank test yang diolah dengan bantuan software Stata 12. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kinerja keuangan yang meliputi kinerja likuiditas yang diukur dengan quick ratio dan kinerja profitabilitas yang diukur dengan gross profit margin tidak menunjukkan perbedaan antara sebelum dan selama pandemi Covid-19. Sebaliknya, kinerja solvabilitas yang diukur dengan debt to equity ratio dan kinerja aktivitas diukur dengan total asset turnover menunjukkan adanya perbedaan antara sebelum dan selama pandemi Covid-19. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25893 PENGARUH CITRA MEREK, KEPERCAYAAN MEREK DAN KEPUASAN MEREK TERHADAP LOYALITAS MEREK PADA AIR MINERAL SAJUAK DI KOTA PADANG 2024-08-28T03:39:34+00:00 Rayhan Gifari Ilsa rayhangifariilsa@gmail.com Zeshasina Rosha zeshasina.rosha@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh citra merek, kepercayaan merek dan kepuasan merek terhadap loyalitas merek. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 80 orang dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program IBM SPSS. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa citra merek tidak berpengaruh terhadap loyalitas merek, sedangkan kepercayaan merek dan kepuasan merek secara parsial berpengaruh positif terhadap loyalitas merek pada air mineral Sajuak di Kota Padang. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25897 PENGARUH PENGETAHUAN KEUANGAN, SKIL KEUANGAN & MODAL SOSIAL TERHADAP AKSES PEMBIAYAAN KEUANGAN PADA UMKM KULINER DI KOTA PADANG 2024-08-28T03:51:20+00:00 Muhammad Refki Syarif syarifrefki24@gmail.com Listiana Sri Mulatsih listiana@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan dan menganalisis pengaruh pengetahuan keuangan, skil keuangan dan modal sosial terhadap pembiayaan keuangan pada pelaku UMKM Kuliner di Kota Padang. Pada penelitian ini digunakan sebanyak 168 orang pengelola sekaligus pemilik UMKM Kuliner di Kota Padang. Proses pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan metode purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui survei dengan menyebarkan kuesioner secara langsung kepada pelaku UMKM kuliner di Kota Padang. Metode analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis regresi linear berganda dan pengujian t-statistik. Pengolahan data dilakukan dengan menggunakan Stata 15. Pengetahuan keuangan tidak berpengaruh terhadap akses pembiayaan keuangan pada pelaku UMKM kuliner di Kota Padang. Hasil pengujian hipotesis kedua Skil keuangan berpengaruh positif terhadap akses pembiayaan keuangan pada pelaku UMKM kuliner di Kota Padang, Modal sosial berpengaruh positif dan signifikan terhadap akses pembiayaan keuangan pada pelaku UMKM kuliner di Kota Padang. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25898 PENGARUH ORIENTASI PASAR DAN ORIENTASI KEWIRAUSAHAAN TERHADAP KINERJA PEMASARAN UMKM KULINER DI KOTA PADANG (Studi Kasus UMKM Kuliner dalam Kemasan di Kota Padang) 2024-08-28T03:58:49+00:00 Didi Fernando didifernando961@gmail.com Zeshasina Rosha zeshasina.rosha@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan membuktikan dan menganalisis pengaru orientasi pasar dan orientasi kewirausahaan terhadap kinerja pemasaran pada UMKM kuliner dalam kemasan di Kecamatan Koto Tengah. Pada penelitian ini digunakan sebanyak 111 orang pengelola usaha sekaligus pemilik usaha UMKM Kuliner kemasan di Kecamatan Koto Tangah Padang. Proses pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan metode purposive sampling. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah survei, sedangkan teknik analisis data yang digunakan untuk membuktikan kebenaran hipotesis adalah dengan menggunakan analisis regresi linear berganda dan pengujian t-statistik. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis pertama ditemukan orientasi pasar berpengaruh positif terhadap kinerja pemasaran UMKM kuliner dalam kemasan di Kota Padang. Pada tahapan pengujian hipotesis kedua ditemukan orientasi kewirausahaan berpengaruh positif terhadap kinerja pemasaran UMKM kuliner dalam kemasan di Kota Padang. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25899 PENGARUH STRUKTUR MODAL, STRUKTUR ASET, PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2019-2022 2024-08-28T03:58:54+00:00 Annisa Fitriya annissafitriya92@gmail.com Nailai Husna nailalhusna@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menemukan ada atau tidaknya pengaruh dari variabel independen struktur modal, struktur aset, profitabilitas terhadap variabel dependen yaitu nilai perusahaan pada perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2022. Metode penarikan sampel menggunakan sampel jenuh/sensus, jumlah sampel akhir yang layak di observasi yaitu sebanyak 72 perusahaan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan analisis regresi linear berganda dengan bantuan program software SPSS 25. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa struktur modal berpengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan, kemudian struktur aset berpengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan dan profitabilitas berpengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25901 PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS, PERCEIVED EASY OF USE DAN PERCEIVED SELF EFFICACY TERHADAP BEHAVIORAL INTENTION LAYANAN BRIMO DI KOTA PADANG 2024-08-28T04:06:57+00:00 Afdal Haris afdalharis1@gmail.com Yuhelmi Yuhelmi yuhelmi@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan dan menganalisis pengaruh perceived usefulness, perceived easy of use dan perceived self efficacy terhadap behavioral intention layanan BRImo di Kota Padang. Pada penelitian ini yang menjadi sampel adalah 80 orang nasabah BRImo yang pernah menggunakan layanan tersebut. Proses pengumpulan data dilakukan dengan survei yaitu melalui penyebaran kuesioner secara langsung kepada nasabah pengguna layanan BRImo di Kota Padang. Metode analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda (OLS) dan pengujian t-statistik. Hasil pengujian hipotesis pertama ditemukan perceived usefulness berpengaruh positif terhadap behavioral intention BRImo di Kota Padang. Pada pengujian hipotesis kedua ditemukan Perceived easy of use berpengaruh positif terhadap behavioral intention BRImo di Kota Padang. Pada penguian hipotesis ketiga perceived self efficacy tidak berpengaruh terhadap behavioral intention BRImo di Kota Padang. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25900 PENGARUH CELEBRITY ENDORSEMENT, BRAND AWARENESS, PRODUCT QUALITY TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA ES TEH INDONESIA (Studi Kasus Generasi Z di Kota Padang) 2024-08-28T04:06:23+00:00 Ar Raudhatul Yulia Usti ustiyulia@gmail.com Lindawati Lindawati lindawati@bunghatta.ac Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh celebrity endorsement, brand awareness, dan product quality terhadap keputusann pembelian pada Es Teh Indonesia di Kota Padang (studi kasus pada generasi Z di Kota Padang). Studi empiris ini dilakukan untuk menganalisis hubungan celebrity endorsement, brand awareness, dan product quality terhadap keputusann pembelian pada Es Teh Indonesia di Kota Padang (studi kasus pada generasi Z di Kota Padang). Teknik analisis kuantitatif digunakan untuk menguji empat hipotesis melalui survei yang menggunakan skala likert empat poin. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Data diperoleh dari 100 responden generasi Z di Kota Padang yang pernah menkonsumsi Es Teh Indonesia. Kuisioner online melalui tautan my3q digunakan untuk mengumpulkan data. Pengaruh antara faktor-faktor penentu dianalisis menggunakan software SmartPL. Hasil penelitian menunjukkan bahwa brand awareness tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian, tetapi lebih dipengaruhi oleh celebrity endorsement dan product quality. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25902 PENGARUH SHOPPING LIFESTYLE, POSITIVE EMOTION DAN SALES PROMOTION TERHADAP IMPULSE BUYING PADA E-COMMERCE SHOPEE DI KOTA PADANG 2024-08-28T04:22:21+00:00 Agiska Siti Farras Trigina agiskafarras1234@gmail.com Wiry Utami wiryutami@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh shopping lifestyle, positive emotion, dan sales promotion terhadap impulse buying pada e-commerce shopee diKota Padang. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 100 orang dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian inimenggunakan SMART-PLS. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa shopping lifestyle dan sales promotion berpengaruh positif terhadap impulse buying, sementara positive emotion tidak berpengaruh terhadap impulse buying. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25904 PENGARUH CELEBRITY ENDORSER, BRAND IMAGE DAN PRODUCT KNOWLEDGE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (STUDI KASUS PADA KONSUMEN PRODUK WARDAH DI KOTA PADANG) 2024-08-28T04:30:53+00:00 Diah Eviolina diaheviolina3@gmail.com Wiry Utami wiryutami@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh celebrity endorser, brand image, dan product knowledge terhadap keputusan pembelian. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 120 responden dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan SmartPLS. Hasil penelitian menunjukkan celebrity endorser berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian, brand image tidak berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian, product knowledge berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25905 PENGARUH PERSEPSI KEMUDAHAN DAN ELECTRONIC WORD OF MOUTH TERHADAP MINAT MENGGUNAKAN APLIKASI DANA DI KOTA PADANG 2024-08-28T04:43:23+00:00 Yafi Ananta yafiananta5@gmail.com Lindawati Lindawati lindawati@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh persepsi kemudahan dan electronic word of mouth terhadap minat menggunakan. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 60 orang dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program IBM SPSS 25. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi kemudahan berpengaruh terhadap minat menggunakan aplikasi Dana di Kota Padang, dan electronic word of mouth berpengaruh terhadap minat menggunakan aplikasi Dana di Kota Padang. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25906 PENGARUH PERSEPSI RETURN, PENGETAHUAN INVESTASI, DAN PENDAPATAN TERHADAP MINAT INVESTASI GENERASI Z KOTA PADANG 2024-08-28T05:27:10+00:00 Cordia Aliodora Sitorus cordiaaliodora@gmail.com Rika Desiyanti rikadesiyanti@bunghatta.ac.id Perkembangan teknologi yang kian pesat perkembangannya memudahkan aktivitas yang dapat dilakukan dari rumah saja contohnya seperti melakukan investasi di pasar modal hanya dengan teknologi. Kegiatan investasi ini merupakan sesuatu yang baru terutama bagi generasi Z. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh persepsi return, pengetahuan investasi, dan pendapatan terhadap generasi z di kota padang. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik pengambilan data melalui kuesioner dengan jumlah sampel 104 responden. Hasil penelitian ini adalah (1). Persepsi return berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat investasi (2) Pengetahuan investasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat investasi (3) Pendapatan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat investasi. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25908 PENGARUH CELEBRITY ENDORSER, ONLINE CUSTUMER REVIEW DAN VIRAL MARKETING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SKINCARE SOMETHINC PADA GENERASI Z DI KOTA PADANG 2024-08-28T05:58:53+00:00 Ella Selvia eselvia965@gmail.com Lindawati Lindawati lindawati@bunghatta.ac Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh celebrity endorser, online custumer review dan viral marketing terhadap keputusan pembelian produk skincare somethinc pada generasi z di kota Padang. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen produk skincare somethinc yang termasuk dalam generasi z dan berdomisili di Kota Padang dengan pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling yang menghasilkan 90 responden sebagai sampel. Metode analisa data meliputi: analisis deskriptif, measurement model assessment, r square dan structural model assessment. Hasil penelitian menunjukkan bahwa online custumer review dan viral marketing berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian. Namun celebrity endorser tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian. Penelitian ini memberikan kontribusi penting dalam memahami faktor- faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian dan dapat menjadi dasar bagi perusahaan untuk meningkatakan kerjasama dengan seorang endorser dalam upaya peningkatan keputusan pembelian pada produk skincare somethinc. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25913 PENGARUH EXPERIENTAL MARKETING, KUALITAS PELAYANAN DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN (Studi Kasus pada Emery Barbershop Kota Padang) 2024-08-28T06:54:31+00:00 Agung Permana Putra agungpermanaputra29@gmail.com Purbo Jadmiko purbojadmiko@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh experiential marketing, kualitas pelayanan, dan citra merek terhadap kepuasan pelanggan. Studi kasus dilakukan pada Emery Barbershop Kota Padang. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 104 orang dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan SMART-PLS. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa experiential marketing dan citra merek berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan, sementara kualitas pelayanan tidak berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25915 PENGARUH CITRA MEREK, KUALITAS PRODUK, DAN NILAI PELANGGAN TERHADAP KEPERCAYAAN PELANGGAN PADA LAPTOP MEREK ASUS DIKOTA PADANG 2024-08-28T07:05:24+00:00 Fajar Sidiq fajar.sidiq0111@gmail.com Purbo Jadmiko purbojadmiko@bunghatta.ac.id Penelitian bertujuan menguji pengaruh citra merek, kualitas produk, dan nilai pelanggan terhadap kepercayaan pelanggan pada laptop merek Asus dikota Padang. Sampel terdiri dari 80 orang dengan teknik purposive sampling. Dan analisis data menggunakan program Smart PLS. Hasilnya menunjukkan bahwa citra merek berpengaruh positif terhadap kepercayaan pelanggan,sedangkan kualitas dan nilai pelanggan berpengaruh negatif terhadap kepercyaan pelanggan. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25911 THE INFLUENCE OF INVESTMENT MOTIVATION, FINANCIAL BEHAVIOR AND RISK PERCEPTION ON INVESTMENT DECISIONS IN THE CAPITAL MARKET 2024-08-28T06:36:04+00:00 Ade Indah Agustina adeindahagustina78@gmail.com Yuhelmi Yuhelmi yuhelmi@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh motivasi investasi, perilaku keuangan dan persepsi risiko terhadap keputusan investasi di pasar modal studi kasus mahasiswa universitas swasta terbaik dikota padang. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan penyebaran kuesioner secara langsung. Objek pada penelitian ini adalah mahasiswa universitas swasta terbaik di kota padang dengan jumlah sampel 80 orang, diolah dengan bantuan alat Stata/SE 17. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa motivasi investasi dan perilaku keuangan berpengaruh positif terhadap keputusan investasi sedangkan persepsi risiko berpengaruh negatif terhadap keputusan investasi pada mahasiswa universitas swasta terbaik di kota padang. 2024-08-28T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25919 PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING, BRAND AWARENESS, DAN PRICE DISCOUNT TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA MARKETPLACE BUKALAPAK DI KOTA PADANG 2024-08-29T01:18:36+00:00 Azizah Juwita Handrus azizahjuwitahandrus25@gmail.com Azizah Juwita Handrus azizahjuwitahandrus25@gmail.com Reni Yuliviona reniyuliviona@bunghatta.ac.id Bukalapak adalah salah satu marketplace terbesar di Indonesia. Jika melihat dari peringkat pada data Top Brand Index Bukalapak masih berada dibawah pesaingnya. Maka dari itu, tujuan penelitian ini adalah untuk membuktikan pengaruh social media marketing, brand awareness, dan price discount terhadap keputusan pembelian pada marketplace Bukalapak di Kota Padang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Responden pada penelitian ini yaitu masyarakat Kota Padang yang pernah melakukan pembelian di marketplace Bukalapak sebanyak 100 responden. Sampel diambil dengan teknik purposive sampling. Data di analisis menggunakan Stastitical Program for Social Science (SPSS). Hasil penelitian ini menunjukkan variabel social media marketing berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian, variabel brand awareness tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian, dan variabel price discount berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25921 PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN CITRA DESTINASI TERHADAP MINAT BERKUNJUNG ULANG DENGAN KEPUASAN PENGUNJUNG SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Studi Kasus Pada Objek Wisata Pantai Gandoriah Pariaman) 2024-08-29T01:32:08+00:00 Revan Alfaredo revanalfaredo169@gmail.com Reni Yuliviona reniyuliviona@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan pengaruh kualitas pelayanan dan citra destinasi terhadap minat berkunjung ulang dengan kepuasan pengunjung sebagai variabel mediasi studi kasus pada objek wisata Pantai Gandoriah Pariaman. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dan sampel pada penelitian ini yaitu semua orang yang pernah berkunjung ke objek wisata Pantai Gandoriah Pariaman yang berjumlah sebanyak 100 responden. Sampel diambil dengan teknik purposive sampling. Hasil penelitian ini yang dibantu dengan SPSS 26 dan Smart-PLS 3. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa variabel kualitas pelayanan berpengaruh positif terhadap minat berkunjung ulang, variabel citra destinasi tidak berpengaruh terhadap minat berkunjung ulang, kualitas pelayanan berpengaruh positif terhadap kepuasan pengunjung, variabel citra destinasi tidak berpengaruh terhadap kepuasan pengunjung, variabel kepuasan pengunjung berpengaruh positif terhadap minat berkunjung ulang. Hasil lainnya yaitu variabel kepuasan pengunjung memediasi hubungan antara kualitas pelayanan dan minat berkunjung ulang dan kepuasan pengunjung tidak memediasi hubungan antara citra destinasi dan minat berkunjung ulang. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25920 PENGARUH KESADARAN MEREK, CITRA MEREK DAN KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA MARKET PLACE TOKOPEDIA DI KOTA PADANG 2024-08-29T01:27:29+00:00 Satria Catur Yoanda satriacatury@gmail.com Purbo Jadmiko purbojadmiko@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kesadaran merk, citra merek dan kepercayaan merek terhadap keputusan pembelian. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 113 orang dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda (OLS) sedangkan pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan uji t-statistik. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa kepercayaan merek tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian, sedangkan kesadaran merek dan citra merek secara parsial berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian pada market place Tokopedia di Kota Padang. Temuan yang diperoleh mengisyaratkan semakin kuat tingkat kesadaran merek dan citra merek maka akan memperkuat keputusan pembelian konsumen melalui marketplace Tokopedia di Kota Padang 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25922 PENGARUH KEPERCAYAAN PELANGGAN, PROMOSI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DENGAN MINAT BELI SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA MASKAPAI PENERBANGAN LION AIR DI KOTA PADANG 2024-08-29T01:36:33+00:00 Aulia Rahadatul Aisy bolsterli26@gmail.com Sefnedi Sefnedi sefendi@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepercayaan pelanggan, promosi, dan kualitas pelayanan, terhadap keputusan pembelian pada Maskapai Penerbangan Lion Air di Kota Padang dengan minat beli sebagai variabel mediasi. Sampel pada penelitian ini terdiri dari 200 responden. Teknik pengumpulan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Hasil penelitian ini yang dibantu dengan SPSS 27 dan PLS 3.0. Dari hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa kepercayaan pelanggan berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian, promosi tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian, kualitas pelayanan tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian, kepercayaan pelanggan, promosi, dan kualitas pelayanan berpengaruh positif terhadap minat beli, minat beli memediasii hubungan antara kepercayaan pelanggan terhadap keputusan pembelian, minat beli memediasii hubungan antara promosi terhadap keputusan pembelian, minat beli memediasii hubungan antara kualitas pelayanan terhadap keputusan pembelian. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25923 PENGARUH EASY TO USE DAN E-TRUST TERHADAP KEPUASAN NASABAH DENGAN CITRA BANK SEBAGAI MEDIASI (Studi Kasus : Mobile Banking Bank Bni Di Kota Padang) 2024-08-29T01:43:14+00:00 Miftahul Jannah miftahuljannaahh57@gmail.com Reni Yuliviona reniyuliviona@bunghatta.ac.id Tujuan penelitian ini untuk membuktikan pengaruh easy to use dan e-trust terhadap kepuasan nasabah dengan citra bank sebagai variabel mediasi. Studi kasus pada mobile banking bank BNI di kota Padang. Metode penelitian adalah kuantitatif menggunakan 82 kuesioner yang disebar sebagai instrumen pengumpulan data dengan teknik random sampling. Analisa data menggunakan Smart-PLS versi 3. Hasil penelitian menunjukkan bahwa easy to use dan e trust berpengaruh negatif terhadap kepuasan nasabah . Namun, easy to use dan e-trust berpengaruh positif terhadap citra bank. citra bank berpengaruh positif terhadap kepuasan nasabah. Kemudian, citra bank mampu memediasi pengaruh easy to use dan e-trust terhadap kepuasan nasbah. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25926 PENGARUH PERSEPSI KEMUDAHAN DAN PERSEPSI KEAMANAN TERHADAP MINAT MENGGUNAKAN QRIS LIVIN’ BY MANDIRI DI KOTA PADANG 2024-08-29T01:43:26+00:00 Irfan Ahmad irfanahmad260401@gmail.com Mery Trianita merytrianita@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh persepsi kemudahan,persepsi keamanan dan minat menggunakan Qris livin’ by Mandiri di kota Padang. Populasi yang digunakan yaitu seluruh masyarakat yang pernah menggunakan Qris livin by Mandiri di kota Padang dengan teknik penarikan sampel nonpurposive sampling dan menggunakan kuesioner yang disebarkan secara langsung dalam proses pengumpulan data. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 60 orang. Analisis data yang digunakan yaitu analisis statistik dalam bentuk smartPLS 3.0. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa persepsi kemudahan tidak berpengaruh terhadap minat menggunakan Qris livin’ by Mandiri di kota Padang sedangkan persepsi keamanan berpengaruh terhadap minat menggunakan Qris livin’ by Mandiri di kota Padang. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25927 PENGARUH ORIENTASI KEWIRAUSAHAAN TERHADAP KINERJA PEMASARAN DENGAN KEUNGGULAN BERSAING SEBAGAI MEDIASI (Studi Kasus: UMKM Kuliner Saji Kota Padang) 2024-08-29T01:46:08+00:00 Nindi Wulan Syafitri nnindywlans@gmail.com Irda Irda irda@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh orientasi kewirausahaan terhadap kinerja pemasaran dengan keunggulan bersaing sebagai mediasi pada UMKM Kuliner Saji Kota Padang. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan penyebaran kuesioner secara langsung. Objek pada penelitian ini adalah UMKM kuliner saji yang berada di Kecamatan Kuranji Kota Padang yang terdiri atas seorang pemilik atau manajer UMKM Kuliner Saji Kota Padang, diolah dengan bantuan alat analisis Statistical Package for the Social Sciences (SPSS) dan Partial leasy square (SEM-PLS). Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa Orientasi kewirausahaan berpengaruh positif terhadap kinerja pemasaran pada UMKM Kuliner Saji di Kecamatan Kuranji Kota Padang. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25928 PENGARUH EMPATI, PENGARUH E-SOSIAL, DAN KESADARAN MEREK TERHADAP KEPUTUSAN BERDONASI ONLINE PADA PLATFORM KITABISA.COM 2024-08-29T01:50:07+00:00 Annisa Sabran annisasabran0@gmail.com Purbo Jadmiko purbojadmiko@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh empati, pengaruh e-sosial, dan kesadaran merek yang dibangun oleh Kitabisa.com terhadap keputusan berdonasi online. Populasi yang digunakan yaitu seluruh masyarkat/donatur yang pernah melakukan donasi di platform Kitabisa.com dengan teknik penarikan sampel purposive sampling dan menggunakan kuesioner yang disebarkan melalui google form secara acak dalam proses pengumpulan data. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 107 orang. Analisis data yang digunakan yaitu analisis statistik dalam bentuk SEM-PLS. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pengaruh e-sosial tidak berpengaruh terhadap keputusan berdonasi online sedangkan empati dan kesadaran merek berpengaruh positif terhadap keputusan berdonasi online pada platform Kitabisa.com di Kota Padang. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25931 PENGARUH KUALITAS PRODUK, BRAND IMAGE DAN PROMOSI TERHADAP MINAT BELI TAS ELIZABETH DI KOTA PADANG 2024-08-29T01:53:37+00:00 Novia Marga Lena noviamargalena411@gmail.com Irda Irda irda@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan Pengaruh Kualitas Produk, Brand Image dan Promosi terhadap Minat Beli. Teknik analisis kuantitatif digunakan untuk menguji lima hipotesis melalui survei yang menggunakan skala likert lima poin. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 80 orang dengan teknik pengumpulan sampel simple purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program Smart PLS. Hasil penelitian menunjukan bahwa kualitas produk tidak berpengaruh terhadap minat beli tas elizabeth dikota padang, sedangkan brand image dan promosi berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli tas elizabeth dikota padang. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25930 PENGARUH STRES KERJA, KONFLIK KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP SEMANGAT KERJA (Pada Tenaga Kependidikan Administrasi Universitas Bung Hatta) 2024-08-29T01:52:33+00:00 Aidil Arfan aidilarfan643@gmail.com Aidil Arfan aidilarfan643@gmail.com Purbo Jadmiko purbojadmiko@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan semangat kerja tenaga kependidikan administrasi Universitas Bung Hatta dengan menguji secara empiris pengaruh stres kerja, konflik kerja, dan lingkungan kerja terhadap semangat kerja mereka. Fenomena yang mendasari penelitian ini adalah kurangnya kualitas pelayanan yang diberikan oleh tenaga kependidikan administrasi Universitas Bung Hatta. Populasi penelitian ini terdiri dari tenaga kependidikan administrasi Universitas Bung Hatta. Sampel yang digunakan adalah seluruh jumlah tenaga kependidikan administrasi Universitas Bung Hatta, yaitu 85 orang, dengan menggunakan metode sensus. Penelitian ini menggunakan data primer. Analisis data dilakukan menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa stres kerja tidak memiliki pengaruh terhadap semangat kerja, konflik kerja juga tidak berpengaruh terhadap semangat kerja, namun, lingkungan kerja terbukti berpengaruh terhadap semangat kerja. Implikasi temuan ini penting dalam merancang strategi manajemen yang dapat meningkatkan semangat kerja tenaga kependidikan administrasi di lingkungan Universitas Bung Hatta 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25932 PENGARUH MOTIVASI KERJA, KEPUASAN KERJA, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP LOYALITAS KERJA PEGAWAI STUDI KASUS PADA PEGAWAI KONTRAK DINAS PERDAGANGAN KOTA PADANG 2024-08-29T01:59:15+00:00 Nadhifa Qatrunnada nadhifaqatrunnada09@gmail.com Ice Kamela icekamela@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi kerja, kepuasan kerja dan lingkungan kerja terhadap loyalitas pegawai kontrak pada Dinas Perdagangan Kota Padang. Metode yang digunakan adalah kuantitatif dengan menggunakan kuisioner sebagai instrumen pengumpulan data yang menggunakan teknik nonprobability sampling. Pada penelitian ini yang menjadi objek penelitian adalah seluruh Pegawai Kontrak Dinas Perdagangan yang berjumlah 59 pegawai. Analisa data dalam penelitian ini menggunakan STATA versi 17. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa motivasi kerja, kepuasan kerja dan lingkungan kerja berpengaruh positif terhadap loyalitas pegawai kontrak Dinas Perdagangan Kota Padang. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25933 PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LIKUIDITAS TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2019-2023 2024-08-29T02:08:20+00:00 Junanda Adiska junandaadiska27@gmail.com Rika Desiyanti rikadesiyanti@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menentukan ada atau tidaknya pengaruh dari variabel independen, profitabilitas, ukuran perusahaan, likuiditas terhadap variabel dependen kebijakan dividen pada perusahaan sub sektor perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2023. Metode penarikan sampel menggunakan sampel jenuh/sensus, jumlah sampel akhir yang layak diobservasi yaitu sebanyak 12 perusahaan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan analisis regresi linear berganda dengan bantuan program STATA 17. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa profitabilitas berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen, kemudian ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen dan likuiditas tidak berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25934 PENGARUH CONTENT MARKETING, INFLUENCER MARKETING DAN ONLINE CUSTOMER REVIEW TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA PENGGUNA TIKTOKSHOP (Studi Kasus : Mahasiswa FEB Angkatan 2020 Universitas Bung Hatta) 2024-08-29T02:09:27+00:00 Lathifah Lathifah lathifahh03@gmail.com Mery Trianita merytrianita@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Content Marketing, Influencer Marketing, Online Customer Review terhadap Keputusan Pembelian konsumen pada pengguna Tiktokshop Studi Kasus pada Mahasiswa FEB Angkatan 2020 Universitas Bung Hatta. Populasi yang digunakan yaitu seluruh Mahasiswa FEB Angkatan 2020 Universitas Bung Hatta. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 80 orang. Untuk menentukan jumlah sampel yang akan digunakan, peneliti menggunakan formula Slovin untuk mengukurnya, dimana rumus ini mampu mengukur besaran sampel yang akan diteliti. dengan teknik penarikan sampel purposive sampling dan menggunakan kuesioner yang disebarkan melalui google form dalam proses pengumpulan data. Analisis data yang digunakan yaitu analisis statistik dalam bentuk Smart-PLS3.0. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Content Marketing, Influencer Marketing dan Online Customer Review berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian pada pengguna aplikasi Tiktokshop Mahasiswa FEB Angkatan 2020 Universitas Bung Hatta. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25938 PENGARUH BRAND AWARENESS, BRAND IMAGE DAN BRAND TRUST TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN (Pada Pengguna Natasha Skin Care di Kota Padang) 2024-08-29T02:37:29+00:00 Euis Septiadiani Eisseptia10@gmail.com Purbo Jadmiko purbojadmiko@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan dan menganalisis pengaruh brand awareness, brand image dan brand trust terhadap loyalitas konsumen pengguna Natasha Skin Care di Kota Padang. Pada penelitian ini digunakan sebanyak 80 orang konsumen pengguna produk Natasha Skin Care yang diperoleh secara random. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda (OLS) serta pengujian t-statistik. Pengolahan data dilakukan dengan menggunakan bantuan program SPSS. Hasil pengujian hipotesis pertama ditemukan brand awareness berpengaruh positif terhadap loyalitas konsumen di Kota Padang pada produk Natasha Skin Care. Pada tahapan pengujian hipotesis kedua ditemukan brand image berpengaruh positif terhadap loyalitas konsumen di Kota Padang pada produk Natasha Skin Care, selanjutnya hasil pengujian hipotesis ketiga ditemukan brand trust tidak berpengaruh terhadap loyalitas konsumen di Kota Padang pada produk Natasha Skin Care. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25940 PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL, MOTIVASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN PEGAWAI DI DINAS PERHUBUNGAN KECAMATAN LUBUK BASUNG 2024-08-29T02:52:54+00:00 Riski Efendi riskiefendi1901@gmail.com Ice Kamela icekamela@yahoo.com Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan dan menganalisis pengaruh kepemimpinan transformasional, motivasi dan kepuasan kerja terhadap komitmen organisasi. Penelitian ini dilakukan pada pegawai negeri sipil yang bekerja dalam Dinas Perhubungan Kecamatan Lubuk Basung. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah survei yaitu melalui penyebaran kuesioner kepada pegawai di lingkungan Dinas Perhubungan Kota Kecamatan Lubuk Basung. Metode analisis data adalah regresi berganda (OLS), sedangkan pengujian hipotesis dilakukan dengan uji t-statistik. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis pertama ditemukan kepemimpinan transformasional berpengaruh positif terhadap komitmen organisasi. Pada tahapan pengujian hipotesis kedua ditemukan motivasi kerja berpengaruh positif terhadap komitmen organisasi sedangkan kepuasna kerja juga berpengaruh positif terhadap pegawai negeri sipil di lingkungan Dinas Perhubungan Kota Lubuk Basung. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25941 PENGARUH STRUKTUR MODAL, PERTUMBUHAN ASET DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN (Sektor Perbankan yang Terdaftar di BEI Tahun 2019-2023) 2024-08-29T03:12:17+00:00 Shelvi Ummayah sshelvy07@gmail.com Nailal Husna nailalhusna@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh struktur modal, profitabilitas, dan ukuran perusahaan terhadap kinerja keuangan. Variabel yang diteliti meliputi struktur modal (X1), pertumbuhan aset (X2), dan ukuran perusahaan (X3) sebagai variabel independen, serta kinerja keuangan (Y) sebagai variabel dependen. Populasi dalam penelitian ini adalah sektor perbankan yang terdaftar di BEI tahun 2019-2023. Sampel yang diambil 45 perusahaan yang dengan menggunakan metode probability sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah IBM SPSS 25. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa struktur modal berpengaruh positif terhadap kinerja keuangan. Pertumbuhan aset tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan. Ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25943 PENGARUH KEADILAN DISTRIBUTIF STRES KERJA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP PERILAKU KERJA KONTRAPRODUKTIF PADA KARYAWAN PT.BINTANG TOEDJOE CABANG PADANG 2024-08-29T03:13:31+00:00 Nindy Yudita Putri nindyyuditaputri9@gmail.com Purbo Jadmiko purbojadmiko@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan menjelaskan pengaruh keadilan distributif, stress kerja, dan kepuasan kerja terhadap perilaku kerja kontraproduktif pada karyawan PT.Bintang Toedjoe Cabang Padang. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner secara langsung kepada responden. Pada penelitian ini yang menjadi objek penelitian adalah seluruh karyawan PT.Bintang Toedjoe Cabang padang yang berjumlah 83 orang dengan bantuan alat analisis SPSS. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa stres kerja berpengaruh positif terhadap perilaku kerja kontraproduktif, kepuasan kerja berpengaruh positif terhadap perilaku kerja kontraproduktif, dan keadilan distributif berpengaruh negatif terhadap perilaku kerja kontraproduktif. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25944 PENGARUH MOTIVASI HEDONIS DAN INOVASI ONLINE TERHADAP MINAT BELI ULANG DIMEDIASI PENGGALAMAN KONSUMEN 2024-08-29T03:20:28+00:00 Emi Febrianti emifebrianti333@gmail.com Akmal Akmal drakmal210@gmail.com Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh motivasi hedonis,inovasi online terhadap minat beli ulang dimediasi pengalaman konsumen pada Budiman Swalayan lubuk begalung. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner. sampel pada penelitian ini yaitu seseorang yang telah melakukan pembelian di Budiman swalayan lubuk begalung,yang berjumlah sebanyak 100 responden. Teknik pengumpulan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah simple purposive sampling. Metode analisa data dalam penelitian ini menggunakan SEM PLS. Dari hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa motivasi hedonis berpengaruh positif terhadap penggalaman konsumen. inovasi online berpengaruh positif terhadap penggalaman konsumen. namun motivasi hedonis tidak berpengaruh terhadap minat beli ulang. Inovasi online berpengaruh positif terhadap minat beli ulang. Pengalaman konsumen berpengaruh positif terhadap minat beli ulang. Pengalaman konsumen memediasi hubungan antara motivasi hedonis terhadap minat beli ulang. Pengalaman konsumen memediasi hubungan antara inovasi online terhadap minat beli ulang. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25945 PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN, LEVERAGE, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP VOLATILITAS HARGA SAHAM PADA SEKTOR PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 20202023 2024-08-29T03:28:28+00:00 Yelfi Rahmadini Hattyelfirahmadini10@gmail.com Listiana Sri Mulatsih listiana@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kebijakan dividen, leverage, dan ukuran perusahaan terhadap volatilitas harga sahampada perusahaan Sektor Pertambangan yang terdaftar di BEI 2020-2023. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu regresi data panel. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 112 perusahaan. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 19 perusahaan yang memiliki data lengkap dengan teknik pengambilan sampel yaitu sampling jenuh. Metode analisis data dilakukan dengan menguji secara statistik variabel-variabel dengan alat bantu berupa Eviews 12. Dari hasil ini menunjukkan bahwa kebijakan dividen, leverage, ukuran perusahaan secara parsial memberikan pengaruh positif dan signifikan terhadap volatilitas harga saham pada perusahaan Sektor Pertambangan yang terdaftar di BEI tahun 20202023. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25946 PENGARUH EFIKASI DIRI, TOLERANSI RESIKO, DAN KEBEBASAN DALAM BEKERJA TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA (Studi Kasus Mahasiswa Universitas Bung Hatta) 2024-08-29T03:30:03+00:00 Shinta Wulan Sari wulansarishinta903@gmail.com Dahliana Kamener dahlianakamener@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan pengaruh efikasi diri, toleransi resiko dan kebebasan dalam bekerja terhadap minat berwirausaha. Studi kasus pada mahasiswa Universitas Bung Hatta yang berminat akan berwirausaha. Metode penelitian adalah kuantitatif menggunakan 80 kuesioner yang disebar sebagai instrumen pengumpulan data dengan teknik purposive sampling. Analisa data menggunakan Smart-PLS versi 3. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa efikasi diri berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Universitas Bung Hatta. Toleransi Resiko berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Universitas Bung Hatta. Kebebasan dalam Bekerja tidak berpengaruh secara signifikan terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Universitas Bung Hatta. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25947 PENGARUH RELIGIUSITAS, SOCIAL MEDIA MARKETING DAN ETRUST TERHADAP KEPUTUSAN BERDONASI ONLINE DI PLATFORM KITABISA 2024-08-29T03:38:23+00:00 Wahyuni Herwanda wahyuniherwanda23@gmail.com Purbo Jadmiko purbojadmiko@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh religiusitas, social media marketing dan e-trust yang dibangun oleh Kitabisa terhadap keputusan berdonasi online. Populasi yang digunakan yaitu seluruh masyarakat yang pernah melakukan donasi di platform Kitabisa dengan teknik penarikan sampel purposive sampling dan menggunakan kuesioner yang disebarkan melalui google form dalam proses pengumpulan data. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 110 orang. Analisis data yang digunakan yaitu analisis statistik dalam bentuk SEM-PLS. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa social media marketing dan e-trust berpengaruh positif terhadap keputusan berdonasi online di platform Kitabisa sedangkan religiusitas tidak berpengaruh terhadap keputusan berdonasi online di platform Kitabisa. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25949 ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN SEBELUM DAN SELAMA COVID-19 PADA PERUSAHAAN TRANSPORTASI DAN LOGISTIK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA 2024-08-29T03:49:21+00:00 Dwi Arfi Faradina Mawardi dwiarfi63@gmail.com Listiana Sri Mulatsih listiana@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk meneliti secara empiris perbedaan kinerja keuangan sebelum dan selama Covid-19 perusahaan Transportasi dan Logistik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dan penelitian ini menggunakan data sekunder. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan sektor Transportasi dan Logistik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2018-2022. Teknik pengambilan sampel yakni teknik sampling jenuh. Sampel diperoleh sebanyak 20 sampel. Data dianalisis menggunakan uji Wilcoxon sign rank test yang diolah dengan bantuan software STATA 17. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan net profit margin (NPM), quick ratio (QR), dan Debt to Equity Ratio (DER) sebelum dan selama Covid-19, sedangkan terdapat perbedaaan Total Asset Turnover (TATO) sebelum dan selama Covid-19. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25950 PENGARUH KECUKUPAN MODAL, LIKUIDITAS DAN AGRESIVITAS PAJAK TERHADAP PROFITABILITAS PADA SEKTOR PERBANKAN 2024-08-29T03:52:43+00:00 Selvia Tujli Ermi selviatt37@gmail.com yuhelmi yuhelmi yuhelmi@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kecukupan modal (capital adequacy ratio), likuiditas (loan to deposito ratio), dan agresivitas pajak terhadap profitabilitas (return on asset) pada perusahaan sektor perbankan yang terdaftar di BEI 2020 – 2022. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis deskriptif dengan menguji 3 hipotesis. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 28 perusahaan, dengan menggunakan sample jenuh. Metode analisis data dilakukan dengan menguji secara statistic variabel – variabel dengan alat bantu statistic berupa Stata 17. Dari hasil ini menunjukkan bahwa capital adequacy ratio tidak memberikan pengaruh terhadap return on asset sedangkan hasil penelitan ini menunjukkan bahwa loan to deposito ratio memberikan pengaruh positif terhadap return on asset serta hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Agresivitas pajak memberikan pengaruh negatif terhadap return on asset pada perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI tahun 2020 – 2022. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25954 PENGARUH BEBAN KERJA MENTAL, KEPUASAN KERJA, DAN KUALITAS KEHIDUPAN KERJA TERHADAP KEBAHAGIAAN DI TEMPAT KERJA PADA LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS IIB PARIAMAN 2024-08-29T04:08:32+00:00 Putra Putra putrasullivan1997@gmail.com Purbo Jadmiko purbojadmiko@bunghatta.ac.id Lingkungan kerja yang unik di lembaga pemasyarakatan menuntut perhatian khusus terhadap faktorfaktor yang dapat mempengaruhi kebahagiaan karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi peran beban kerja mental, kepuasan kerja, dan kualitas kehidupan kerja dalam menciptakan lingkungan kerja yang positif bagi pegawai lembaga pemasyarakatan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepuasan kerja dan kualitas kehidupan kerja memiliki pengaruh signifikan positif terhadap kebahagiaan di tempat kerja. Hal ini mengindikasikan bahwa semakin tinggi tingkat kepuasan kerja dan kualitas kehidupan kerja yang dirasakan oleh pegawai, maka semakin tinggi pula tingkat kebahagiaan mereka di tempat kerja. Namun, variabel beban kerja mental tidak menunjukkan pengaruh yang signifikan terhadap kebahagiaan di tempat kerja. Temuan ini kontras dengan beberapa penelitian sebelumnya yang menunjukkan hubungan negatif antara beban kerja mental dengan kebahagiaan. Temuan penelitian ini memberikan kontribusi penting dalam pemahaman faktor-faktor yang mempengaruhi kebahagiaan di tempat kerja pada konteks lembaga pemasyarakatan. Hasil penelitian ini juga memiliki implikasi bagi manajemen lembaga pemasyarakatan dalam upaya meningkatkan kebahagiaan pegawai. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25960 PENGARUH KOMPENSASI, BEBAN KERJA, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP LOYALITAS PADA PEGAWAI UPT PUSKESMAS IV KOTO KINALI 2024-08-29T04:34:17+00:00 Idris Nurhakim idrisnurhakim7@gmail.com Ice Kamela icekamela@yahoo.com Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompensasi, beban kerja, dan lingkungan kerja terhadap loyalitas pegawai pada UPT Puskesmas IV Koto Kinali. Metodologi yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan menyebarkan kuesioner secara langsung. Pada penelitian ini yang menjadi objek penelitian adalah seluruh pegawai UPT Puskesmas IV Koto Kinali yang berjumlah 54 pegawai dengan bantuan alat analisis Stata/SE. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa pengaruh kompensasi, beban kerja, dan lingkungan kerja berpengaruh positif terhadap loyalitas pegawai UPT Puskesmas IV Koto Kinali. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25962 PENGARUH LITERASI KEUANGAN, PERSEPSI RESIKO, MODAL MINIMAL DAN EFIKASI KEUANGAN TERHADAP MINAT BERINVESTASI GENERASI Z DI PASAR MODAL (Studi Kasus Generasi Z Di Kota Padang) 2024-08-29T05:00:50+00:00 Fany Ayu Hasnah Amalia fanyayuhasnah@gmail.com yuhelmi yuhelmi yuhelmi@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh literasi keuanga, persepsi resiko, modal minimal dan efikasi keuangan terhadap minat berinvestasi generasi Z di pasar modal (Studi Kasus Pada Generasi Z di Kota Padang). Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan penyebaran kuesioner secara langsung. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah Non Probability Sampling dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden generasi Z yang menjadi mahasiswa pada 5 perguruan tinggi terbaik di Kota Padang. Metode analisis data dalam penelitian menggunakan alat uji Stata/SE 17. Dari hasil penelitian ini menujukkan bahwa literasi keuangan berpngaruh positif terhadap minat berinvestasi generasi Z di pasar modal, persepsi resiko berpengaruh negatif terhadap minat berinvestasi generasi Z di pasar modal, modal minimal berpengaruh positif terhadap minat berinvestasi generasi Z di pasar modal dan efikasi keuangan tidak berpengaruh terhadap minat berinvestasi generasi Z di pasar modal. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25964 EVALUASI KINERJA PORTOFOLIO DENGAN PENDEKATAN CAPITAL ASSET PRICING MODEL (CAPM) (STUDI KASUS : PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA 2019 – 2023) 2024-08-29T05:04:53+00:00 Rika Letari lestaririka739@gmail.com yuhelmi yuhelmi yuhelmi@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi kinerja portofolio perusahaan sub sektor perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2019-2023, menggunakan Capital Asset Pricing Model (CAPM) dan indeks Sharpe. Sampel penelitian dipilih dengan metode purposive sampling, berdasarkan kriteria perusahaan yang memiliki kinerja keuangan terbaik, diperoleh 18 perusahaan yang menjadi objek penelitian. Dalam melakukan, evaluasi kinerja portofolio dengan pendekatan CAPM untuk menganalisis hubungan antara risiko dan pengembalian, serta menggunakan indeks Sharpe untuk mengukur kinerja portofolio. Hasil penelitian dengan menggunakan CAPM menunjukkan bahwa dari 18 perusahaan yang diteliti, terdapat 11 perusahaan tergolong efisien, sementara 7 perusahaan lainnya tidak efisien. Dari 11 perusahaan yang efisien, terbentuk 10 portofolio. Di antara portofolio tersebut, portofolio 5 menunjukkan kinerja terbaik dengan nilai indeks Sharpe tertinggi sebesar 0,61086871. Portofolio ini terdiri dari perusahaan dengan kode saham PNBN, BMRI, BBRI, BNGA, BBCA, dan MEGA. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25967 PENGARUH LITERASI KEUANGAN DAN UANG SAKU TERHADAP MANAJEMEN KEUANGAN PRIBADI PADA MAHASISWA AFIRMASI PENDIDIKAN TINGGI (ADIK) PAPUA DI SUMATERA BARAT DENGAN KONTROL DIRI SEBAGAI VARIABEL MODERASI 2024-08-29T05:43:48+00:00 Ria Anggraini Tuarita ria01tuarita@gmail.com Nailal Husna nailalhusna@bunghatta.ac.id Tujuan dari penelitian ini untuk membuktikan dan menganalisis Pengaruh Literasi Keuangan Dan Uang Saku Terhadap Manajemen Keuangan Pribadi Pada Mahasiswa Afirmasi Pendidikan Tinggi (ADIK) Papua Di Sumatera Barat Dengan Kontrol Diri Sebagai Variabel Moderasi. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 94 responden dengan metode pengambilan sampel menggunakan sensus yaitu seluruh populasi dijadikan sampel. Teknik analisis data yang digunakan adalah Moderating Regression Analisys (MRA) dan data diolah menggunakan StataMP 17 (64-bit). Jenis data pada penelitian ini yaitu data kuantitatif dan sumber data yaitu data primer. Pada penelitian ini ditemukan hasil dari pengujian hipotesis bahwa literasi keuangan berpengaruh positif terhadap manajemen keuangan pribadi, uang saku berpengaruh positif terhadap manajemen keuangan pribadi, kontrol diri tidak berpengaruh positif terhadap manajemen keuangan pribadi, selain itu kontrol diri tidak mampu memoderasi hubungan antara literasi keuangan terhadap manajemen keuangan pribadi, sedangkan kontrol diri mampu memoderasi hubungan antara uang terhadap manajemen keuangan pribadi pada Mahsiswa Afirmasi Pendidikan Tinggi Papua Di Sumatera Barat. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25968 DETERMINASI KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN : ANALISIS LIKUIDITAS, LEVERAGE DAN UKURAN PERUSAHAAN (PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2019-2023) 2024-08-29T05:50:16+00:00 Giner Lapazusel Putri gineer58@gmail.com Listiana Sri Mulatsih listiana@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk meneliti secara empiris pengaruh likuiditas, leverage dan ukuran perusahaan terhadap kinerja keuangan. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan jenis data sekunder. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2019- 2023. Teknik pengambilan sampel yakni teknik sampling jenuh terhadap 142 perusahaan. Data dianalisis menggunakan analisis regresi data panel dan diolah dengan software STATA 17. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa likuiditas, leverage dan ukuran perusahan bukan determinasi kinerja keuangan pada perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2019-2023. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25969 ANALISIS FINANSIAL DISTRESS PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR ANEKA INDUSTRI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) TAHUN 2019-2023 2024-08-29T05:55:33+00:00 Zellin Nurmadani zellinnurmadani@gmail.com Listiana Sri Mulatsih listiana@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh likuiditas, leverage, dan profitabilitas terhadap finansial distress pada perusahaan Sub Sektor Aneka Industri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2019-2023. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan jenis data sekunder. Teknik pengambilan sampel yaitu sampel jenuh dengan 20 perusahaan. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi data panel, diolah dengan software STATA17. Hasil penelitian profitabilitas berpengaruh positif signifikan terhadap finansial distress, sementara likuiditas dan leverage tidak berpengaruh terhadap finansial distress pada perusahaan Sub Sektor Aneka Industri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2019-2023. 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/25970 ANALISIS PERBEDAAN SEBELUM DAN SESUDAH FENOMENA JANUARY EFFECT PADA RETURN SAHAM DAN ABNORMAL RETURN PADA SUBSEKTOR TEKSTIL DAN GARMENT YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2019-2022 2024-08-29T06:02:11+00:00 Delvy Herza Putri delvyherza@gmail.com Nailal Husna nailalhusna@bunghatta.ac.id Penelitian ini ditujukan untuk menganalisis fenomena January Effect yang terjadi di Pasar Saham Indonesia yaitu Bursa Efek Indonesia pada Subsektor Tekstil dan Garment. Untuk mengungkap hal itu, maka penelitian ini memiliki 2 (dua) tujuan spesifik, yang terdiri dari : (a) perbedaan sebelum dan sesudah fenomena january effect (bulan desember dan bulan januari) pada return saham; (b) perbedaan sebelum dan sesudah fenomena january effect (bulan desember dan bulan januari) pada abnormal return. Data dalam penelitian ini diperoleh dari Bursa Efek Indonesia (IDX). Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan Tekstil dan Garment yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dalam periode tahun 2019-2022 yaitu sebanyak 22 perusahaan. Dengan menggunakan metode sampling jenuh maka seluruh populasi dijadikan sampel. Teknik analisis yang digunakan adalah SPSS. Metode analisis yang digunakan adalah metode analisis event study dengan menggunakan uji beda pada pengujian hipotesisnya. Hasil yang didapatkan pada penelitian ini adalah tidak terdapat perbedaan return saham sebelum dan sesudah fenomena january effect (lima hari akhir desember dan lima hari awal januari). Selain itu tidak terdapat perbedaan abnormal return yang signifikan sebelum dan sesudah fenomena january effect (lima hari akhir desember dan lima hari awal januari). 2024-08-29T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26026 PENGARUH FLASH SALE, DISCOUNT DAN GRATIS ONGKOS KIRIM TERHADAP IMPULSIVE BUYING (Studi Kasus Pada Mahasiswa Pengunjung Marketplace Shopee Di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Bung Hatta Padang) 2024-08-30T08:04:59+00:00 Lung Lung Anisa Khoiriyah lunglungsmara@gmail.com da Kamener dahlianakamener@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Flash Sale, Discount dan Gratis Ongkos Kirim terhadap Impulsive Buying. Penelitian ini menggunakan metode asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian ini adalah mahasiswa pengujung marketplace shopee yang ada di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Bung Hatta Padang yang menggunakan teknik purposive sampling dan diperoleh 100 responden. Analisis data menggunakan Smart-PLS. Hasil penelitian ini menunjukkan flash sale, discount, dan gratis ongkos kirim berpengaruh positif terhadap impulsive buying. 2024-08-30T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26027 PENGARUH CELEBRITY ENDORSER, CONTENT MARKETING, DAN LIFESTYLE TERHADAP PURCHASE INTENTION PADA E-COMMERCE BUKALAPAK (Studi Kasus di Kota Padang) 2024-08-30T08:08:14+00:00 Kardandi Gusri kardandigusri67@gmail.com Dahliana Kamener dahlianakamener@bunghatta.ac.id Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh Celebrity Endorser, Content Marketing, Lifestyle terhadap Purchase Intention di E-commerce Bukalapak. Studi kasus dilakukan di Kota Padang. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan menggunakan kuesioner sebagai instrumen pengumpulan data yang menggunakan teknik purposive sampling dan diperoleh 81 responden. Analisa data menggunakan Smart-PLS. Hasil penelitian ini menunjukkan variabel Celebrity Endorser berpengaruh signifikan terhadap Purchase Intention, Content Marketing berpengaruh signifikan terhadap Purchase Intention, Lifestyle tidak berpengaruh signifikan terhadap Purchase Intention. 2024-08-30T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26028 PENGARUH SALES PROMOTION, HEDONIC SHOPPING MOTIVATION DAN ELECTRONIC WORD OF MOUTH TERHADAP IMPULSE BUYING DI E-COMMERCE SHOPEE ( Studi kasus pada Mahasiswa Universitas Bung Hatta di Kota Padang ) 2024-08-30T08:14:27+00:00 Intan Mustika mustikaintan848@gmail.com Mery Trianita merytrianita@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisi dan membuktikan pengaruh Sales Promotion, Hedonic Shopping Motivation, Electronic Word of Mouth terhadap Impulse Buying di E-commerce Shopee. Studi kasus dilakukan pada mahasiswa Universitas Bung Hatta di Kota Padang. Teknik analisis kuantitatif digunakan untuk menguji tiga hipotesis melalui kuesioner sebagai instrumen pengumpulan data yang menggunakan teknik purposive sampling. Data diperoleh dari 100 responden. Pengaruh antara faktor-faktor penentu dianalisis menggunakan software Smart-PLS 2.0 M3. Hasil penelitian ini menunjukkan Sales Promotion tidak berpengaruh terhadap Impulse Buying, Hedonic Shopping Motivation berpengaruh positif terhadap Impulse Buying, Electronic word of mouth (EWOM) tidak berpengaruh terhadap Impulse Buying. 2024-08-30T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26029 PENGARUH PERTUMBUHAN PENJUALAN, STRUKTUR MODAL DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN SEKTOR PROPERTY AND REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2020-2023 2024-08-30T08:28:03+00:00 Yesika Yulianti yuliantiyesika@gmail.com Rika Desiyanti rikadesiyanti@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh pertumbuhan penjualan, struktur modal dan ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan pada perusahaan sektor property and real estate yang terdaftar di BEI tahun 2020-2023. Metode pengambilan sampel menggunakan metode sampling jenuh, sampel yang digunakan sebanyak 93 perusahaan sektor property dan real estate yang terdaftar di BEI tahun 2020-2023. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa pertumbuhan penjualan berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan, struktur modal berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan dan ukuran perusahaan berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan. 2024-08-30T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26030 PENGARUH LITERASI KEUANGAN, GAYA HIDUP HEDONISME, SIKAP KEUANGAN PRIBADI, DAN LINGKUNGAN SOSIAL TERHADAP PERILAKU KEUANGAN MAHASISWA (Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas Bung Hatta) 2024-08-30T08:33:49+00:00 Suci Dzakratul Jannah suci.dzakiratul@gmail.com Tyara Dwi Putri tyaradwiputri@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak literasi keuangan, gaya hidup hedonisme, sikap keuangan pribadi, dan lingkungan sosial terhadap perilaku keuangan mahasiswa, baik secara langsung maupun secara tidak langsung. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan kuisioner dengan 130 responden mahasiswa Universitas Bung Hatta, teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan teknik probability sampling yang memberikan peluang yang sama bagi mahasiswa Universitas Bung Hatta untuk dijadikan sampel penelitian. Hasil penelitian diolah dengan menggunakan aplikasi SMART-PLS menggunakan prosedur Measurement Model Assesment (MMA), R Square, Q Square, Structural Model Assesment (SMA). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 1) literasi keuangan berpengaruh positif terhadap perilaku keuangan mahasiswa 2) gaya hidup hedonisme tidak memiliki pengaruh terhadap perilaku keuangan mahasiswa 3) sikap keuangan berpengaruh positif terhadap perilaku keuangan mahasiswa 4) lingkungan sosial berpengaruh positif terhadap perilaku keuangan mahasiswa. 2024-08-30T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26032 PENGARUH EWOM, KUALITAS PRODUK DAN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP MINAT PADA GEN Z (Studi Kasus Pada Market Place Shopee di Kota Padang) 2024-08-30T08:49:21+00:00 Anisa Septa Dwi Flora septaanisa6@gmail.com Lindawati Lindawati lindawati@bunghatta.ac Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh electronic word of mouth (e- WOM), kualitas produk, dan pemasaran digital terhadap minat beli ulang pada Gen Z. Studi kasus dilakukan pada market place Shopee di Kota Padang. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 104 orang dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan SMART-PLS. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas produk dan pemasaran digital berpengaruh positif terhadap minat beli ulang, sementara electronic word of mouth (e-WOM) tidak berpengaruh terhadap minat beli ulang. 2024-08-30T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26033 PENGARUH LITERASI KEUANGAN, SIKAP KEUANGAN, KONTROL DIRI DAN UANG SAKU TERHADAP PERILAKU MENABUNG 2024-08-30T08:54:23+00:00 Melsa Solia Febrina soliamelsafebrina@gmail.com Tyara Dwi Putri tyaradwiputri@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan perilaku menabung mahasiswa Universitas Bung Hatta. Studi empiris ini dilakukan untuk menganalisis hubungan literasi keuangan, sikap keuangan, kontrol diri dan uang saku terhadap perilaku menabung. Teknik analisis kuantitatif digunakan untuk menguji empat hipotesis melalui survei yang menggunakan skala likert lima poin. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah probability sampling dengan jumlah sampel sebanyak 130 responden mahasiswa Universitas Bung Hatta. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunkan program Smart PLS. Dari hasil penelitian ini menunjukan bahwa literasi keuangan tidak berpengaruh terhadap perilaku menabung, sikap keuangan berpengaruh positif terhadap perilaku menabung, kontrol diri bepengaruh positif terhadap perilaku menabung dan uang saku berpengaruh positif terhadap perilaku menabung. 2024-08-30T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26034 PENGARUH HARGA DAN CITRA MEREK TERHADAP LOYALITAS MEREK DENGAN KEPUASAN PELANGGAN SEBAGAI MEDIASI PADA KARTU HALO TELKOMSEL 1) 2) 2024-08-30T09:01:54+00:00 Dina Lorenza dinalorenzaprm@gmail.com Sefnedi Sefnedi sefnedi@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh harga dan citra merek terhadap loyalitas merek dengan kepuasan pelanggan sebagai mediasi pada kartu halo telkomsel di kota padang. Populasi yang digunakan yaitu seluruh pengguna kartu halo telkomsel di kota padang dengan teknik penarikan sampel purposive sampling dan menggunakan kuesioner yang disebarkan melalui langsung dalam proses pengumpulan data. Penelitian inii menggunakan sampel sebanyak 100 orang. Analisis data yang digunakan yaitu analisis statistik dalam bentuk SEM-PLS. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa harga tidak berpengaruh terhadap loyalitas merek, citra merek berpengaruh positif terhadap loyalitas merek, harga berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan, citra merek berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan, kepuasan pelanggan berpengaruh positif terhadap loyalitas merek, kepuasan pelanggan memediasii hubungan antara harga terhadap loyalitas merek, kepuasan pelanggan memediasi hubungan antara citra merek trhadap loyalitas merek. 2024-08-30T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26035 PENGARUH HARGA DAN SOSIAL MEDIA MARKETING TERHADAP MINAT BELI DENGAN KEPERCAYAAN KONSUMEN SEBAGAI MEDIASI PADA PRODUK MEREK MATAHARI 2024-08-30T09:07:25+00:00 Vina Gusmalina Vgusmalina@gmail.com Sefnedi Sefnedi sefnedi@bunghatta.ac.id Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh Harga dan Sosial Media Marketing terhadap Minat Beli dengan Kepercayaan Konsumen sebagai variabel Mediasi. Penelitian ini menggunakan metode asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian ini adalah sebagai pemakai produk merek Matahari yang menggunakan teknik purposive sampling dan diperoleh 100 responden. Analisis data menggunakan Smart-PLS. Hasil penelitian ini menunjukkan masingmasing variabel Harga berpengaruh positif terhadap Kepercayaan Konsumen dan Minat Beli, Sosial Media Marketing berpengaruh positif terhadap Kepercayaan Konsumen, Sosial Media Marketing berpengaruh negatif terhadap Minat Beli, dan Kepercayaan Konsumen berpengaruh positif terhadap Minat Beli. Kepercayaan Konsumen tidak dapat mampu dalam memediasi pengaruh Harga dan Minat Beli, Kepercayaan Konsumen mampu memediasi pengaruh Sosial Media Marketing dan Minat Beli. 2024-08-30T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26036 PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DENGAN MINAT BELI SEBAGAI MEDIASI PADA HP IPHONE 14 PRO MAX DI KOTA PADANG 2024-08-30T09:12:17+00:00 Silvia Oktaria silviaoktaria0410@gmail.com Sefnedi Sefnedi sefnedi@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas produk, harga dan citra merek terhadap keputusan pembelian dengan minat beli sebagai variable mediasi pada Hp iPhone 14 Pro Max di Kota Padang. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner. Populasi yang digunakan yaitu seluruh konsumen yang telah membeli Hp iPhone 14 Pro Max di Kota Padang dengan teknik penarikan sampel purposive sampling. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 66 orang. Analisis data yang digunakan yaitu analisis statistik dalam bentuk SEM-PLS. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas produk tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian, harga tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian, citra merek berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian, minat beli beli berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian, kualitas produk tidak berpengaruh terhadap minat beli, harga tidak berpengaruh terhadap minat beli, citra merek berpengaruh positif terhadap minat beli, minat beli tidak memediasi hubungan antara kualitas produk dan keputusan pembelian, minat beli tidak memediasi hubungan antara harga dan keputusan pembelian, dan minat beli memediasi hubungan antara citra merek dan keputusan pembelian. 2024-08-30T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26080 PENGARUH PROMOSI PENJUALAN DAN ONLINE CUSTOMER REVIEW TERHADAP MINAT BELI ULANG DENGAN KEPUASAN KONSUMEN SEBAGAI MEDIASI PADA TOKOPEDIA DI KOTA PADANG 2024-09-01T03:52:35+00:00 Naila Syahrani nailasyahrani123@gmail.com Wiry Utami wiryutami@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh promosi penjualan dan online customer review terhadap minat beli ulang dengan kepuasan konsumen sebagai mediasi pada Tokopedia di Kota Padang. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 113 orang dengan pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah Smart PLS 3.0. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa promosi penjualan berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen, online customer review berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen, promosi penjualan berpengaruh positif terhadap minat beli ulang, online customer review tidak berpengaruh terhadap minat beli ulang, kepuasan konsumen berpengaruh terhadap minat beli ulang, kepuasan konsumen memediasi hubungan antara promosi penjualan terhadap minat beli ulang, kepuasan konsumen memediasi hubungan antara online customer review terhadap minat beli ulang. 2024-09-01T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26081 PENGARUH KEPUASAN KERJA, KOMITMEN ORGANISASIONAL, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR (OCB) PERAWAT (STUDI PADA PERAWAT RUMAH SAKIT RSUD DR.M.ZEIN PAINAN) 2024-09-01T03:56:40+00:00 Novrida Melta Sari novridameltasari12@gmail.com Elfitra Azliyanti elfitraazliyanti@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh kepuasan kerja, komitmen organisasional, dan disiplin kerja, organizational citizenship behavior (OCB) perawat (studi pada perawat rumah sakit RSUD Dr.M.Zein.Painan). Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner secara langsung. Pada penelitian ini yang menjadi objek penelitian adalah perawat rumah sakit RSUD Dr.M.Zein.Painan yang berjumlah 92 perawat dengan bantuan alat analisis Spss Statistics 16.0. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa kepuasan kerja berpengaruh terhadap organizational citizenship behavior (OCB), Komitmen organisasional dan disiplin kerja tidak berpengaruh terhadap organizational citizenship behavior (OCB) Perawat RSUD Dr.M.Zein.Painan. 2024-09-01T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26082 PENGARUH KEADILAN ORGANISASIONAL, KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN PERSEPSI DUKUNGAN ORGANISASIONAL TERHADAP KETERIKATAN KARYAWAN PADA PEGAWAI DINAS PERTANIAN KABUPATEN DHARMASRAYA 2024-09-01T04:00:12+00:00 Dea Oktavia Putri deaoktavia0000@gmail.com Elfitra Azliyanti elfitraazliyanti@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh keadilan organisasional, kepemimpinan transformasional dan persepsi dukungan organisasional terhadap keterikatan karyawan pada pegawai Dinas Pertanian Kabupaten Dharmasraya. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner secara langsung. Pada penelitian ini yang menjadi objek penelitian adalah pegawai Dinas Pertanian Kabupaten Dharmasraya yang berjumlah 90 pegawai dengan bantuan alat analisis IBM Spss Statistics 25. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa keadilan organisasional berpengaruh positif terhadap keterikatan karyawan, kepemimpinan transformasional dan persepsi dukungan organisasional tidak berpengaruh terhadap keterikatan karyawan pada pegawai Dinas Pertanian Kabupaten Dharmasraya. 2024-09-01T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26083 PENGARUH WORK LIFE BALANCE, BURNOUT DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA PADA PEGAWAI DINAS KOPERASI DAN UKM PROVINSI SUMATERA BARAT 2024-09-01T04:04:03+00:00 Silva Aprida Nelly silvaapridanelly088@gmail.com Ice Kamela icekamela@yahoo.com Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh work life balance, burnout dan motivasi kerja terhadap kepuasan kerja pada Pegawai Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Sumatera Barat. Metodologi yang digunakan adalah pendetan kuantitatif dengan menyebarkan kuesioner secara langsung. Pada penelitian ini yang menjadi objek penelitian adalah seluruh Pegawai Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Sumatera Barat yang berjumlah 57 pegawai dengan bantuan alat analisis Stata/SE 17. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa work life balance, dan motivasi kerja berpengaruh positif terhadap kepuasan kerja pada pegawai sedangkan burnout berpengaruh negatif terhadap kepuasan kerja pegawai pada Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Sumatera Barat. 2024-09-01T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26084 PENGARUH LITERASI KEUANGAN, KEMUDAHAN PENGGUNAAN, PERSEPSI RESIKO DAN KEPERCAYAAN TERHADAP MINAT MENGGUNAKAN FINTECH PAYMENT GOPAYLATER 2024-09-01T04:07:27+00:00 Novia Hartati hartatinovia01@gmail.com Nailal Husna nailalhusna@bunghatta.ac.id Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh literasi keuangan, kemudahan penggunaan. Persepsi resiko dan kepercayaan terhadap minat menggunakan fintech payment gopaylater. Variabel yang diteliti meliputi Literasi keuangan (X1), Kemudahan penggunaan (X2), Persepsi resiko (X3) dan Kepercayaan (X4) sebagai variabel independen, serta minat menggunakan (Y) sebagai variabel dependen. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa Universitas Bung Hatta angkatan 2021-2023. Sampel yang diambil 101 orang responden dengan menggunakan metode probability sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa literasi keuangan tidak berpengaruh terhadap minat menggunakan fintech payment gopaylater. Kemudahan penggunaan berpengaruh terhadap minat menggunakan fintech payment gopaylater. Persepsi resiko tidak berpengaruh terhadap minat menggunakan fintech payment gopaylater. kepercayaan tidak berpengaruh terhadap minat menggunakan fintech payment gopaylater. 2024-09-01T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26085 PENGARUH KEPERCAYAAN PELANGGAN, PROMOSI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DENGAN MINAT BELI SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA MASKAPAI PENERBANGAN LION AIR DI KOTA PADANG 2024-09-01T04:12:08+00:00 Aulia Rahadatul Aisy bolsterli26@gmail.com Sefnedi Sefnedi sefnedi@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepercayaan pelanggan, promosi, dan kualitas pelayanan, terhadap keputusan pembelian pada Maskapai Penerbangan Lion Air di Kota Padang dengan minat beli sebagai variabel mediasi. Sampel pada penelitian ini terdiri dari 200 responden. Teknik pengumpulan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Hasil penelitian ini yang dibantu dengan SPSS 27 dan PLS 3.0. Dari hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa kepercayaan pelanggan berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian, promosi tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian, kualitas pelayanan tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian, kepercayaan pelanggan, promosi, dan kualitas pelayanan berpengaruh positif terhadap minat beli, minat beli memediasii hubungan antara kepercayaan pelanggan terhadap keputusan pembelian, minat beli memediasii hubungan antara promosi terhadap keputusan pembelian, minat beli memediasii hubungan antara kualitas pelayanan terhadap keputusan pembelian. 2024-09-01T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26087 PENGARUH ELECTRONIC WORD OF MOUTH DAN RATING KONSUMEN TERHADAP MINAT BELI DENGAN KEPERCAYAAN KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA HP MEREK SAMSUNG GALAXY SERIES DI SHOPEE 2024-09-01T04:22:05+00:00 Muhammad Lathif muhammadlathifvirgo8@gmail.com Sefnedi Sefnedi sefnedi@bunghatta.ac.id Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh electronic word of mouth dan rating konsumen terhadap minat beli dengan kepercayaan konsumen sebagai variabel mediasi. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner. Populasi dan sampel pada penelitian ini yaitu semua masyarakat yang berminat membeli Hp Merek Samsung Galaxy Series di Shopee yang berjumlah sebanyak 95 responden. Teknik pengumpulan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Penelitian ini menggunakan metode uji validitas dan realibilitas, analisis deskriptif, uji asumsi klasik, koefisien determinasi dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini yang dibantu dengan SPSS 26 dan Smart-PLS 3. Hasil penelitian ini menunjukan variabel electronic word of mouth tidak berpengaruh positif terhadap minat beli, variabel rating konsumen berpengaruh positif terhadap minat beli, electronic word of mouth berpengaruh positif terhadap kepercayaan konsumen, variabel rating konsumen berpengaruh positif terhadap kepercayaan konsumen, variabel kepercayaan konsumen berpengaruh positif terhadap minat beli. Hasil lainnya yaitu variabel kepercayaan konsumen memediasi hubungan antara electronic word of mouth dan minat beli dan kepercayaan konsumen memediasi hubungan antara rating konsumen dan minat beli. 2024-09-01T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26088 PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING, SERVICE QUALITY, DAN CUSTOMER SATISFACTION TERHADAP CUSTOMER LOYALTY (Studi Kasus Pada Nasabah Tabungan BritAma Bank BRI di Kota Padang) 2024-09-01T04:27:50+00:00 Putri Rahma Yuli putriyuli041@gmail.com Zeshasina Rosha zeshasinarosha@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh experiential marketing, service quality dan customer satisfaction terhadap customer loyalty pada nasabah tabungan BritAma BRI Kota Padang. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah nasabah tabungan BritAma BRI Kota Padang dengan sampel 85 orang. Pengambilan sampel yang digunakan untuk penelitian ini adalah non-probability sampling dengan teknik pengumpulan sampel menggunakan simple purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program smart PLS. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa service quality dan customer satisfaction secara parsial berpengaruh positif terhadap customer loyalty pada nasabah tabungan BritAma BRI Kota Padang, sedangkan experiential marketing tidak berpengaruh terhadap customer loyalty pada nasabah tabungan BritAma BRI Kota Padang. 2024-09-01T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26089 PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANFORMASIONAL, IKLIM ORGANISASI, DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP PERILAKU INOVATIF KARYAWAN PADA EKSPEDISI TIKI KOTA PADANG 2024-09-01T04:33:44+00:00 Menjli Anggun Anggraini menjliaa10@gmail.com Surya Dharma sdharma3005@gmail.com Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh kepemimpinan transformasional, iklim organisasi, dan motivasi kerja terhadap perilaku inovatif karyawan pada Ekspedisi TIKI Kota Padang. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan penyebaran kuesioner secara langsung. Objek pada penelitian ini adalah seluruh karyawan Ekspedisi TIKI Kota Padang dengan jumlah karyawan 59 orang yang terdiri atas seorang direktur, seorang manajer, dan 57 orang staf, diolah dengan bantuan alat analisis Stata/SE 17. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa iklim organisasi dan motivasi kerja berpengaruh positif terhadap perilaku inovatif karyawan sedangkan kepemimpinan transformasional tidak berpengaruh terhadap perilaku inovatif karyawa pada Ekspedisi TIKI Kota Padang. 2024-09-01T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26090 PENGARUH HARGA TIKET DAN RETAIL SERVICE QUALITY TERHADAP MINAT BELI ULANG TIKET PESAWAT CITILINK DENGAN DIMEDIASI OLEH KEPUASAN PELANGGAN (BANDARA INTERNATIONAL MINANGKABAU) 2024-09-01T04:37:32+00:00 Kurniawan Kurniawan Kurniawanwawan06618@gmail.com Irda Irda irda@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh harga tiket dan retail service quality terhadap minat beli ulang Tiket Pesawat Citilink dengan dimediasi oleh kepuasan pelanggan (Bandara International Minangkabau). Sampel yang digunakan sebanyak 80 responden. Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling. Data diolah menggunakan SmartPls 3.2.9. Hasil penelitian menemukan bahwa terdapat pengaruh antara harga produk terhadap kepuasan pelanggan. Terdapat pengaruh antara retail service quality terhadap kepuasan pelanggan. Tidak terdapat pengaruh antara harga produk terhadap minat beli ulang. Tidak terdapat pengaruh antara retail service quality terhadap minat beli ulang. Terdapat antara kepuasan pelanggan terhadap minat beli ulang. Kepuasan pelanggan mampu memediasi harga produk terhadap minat beli ulang. Kepuasan pelanggan tidak mampu memediasi retail service quality terhadap minat beli ulang. 2024-09-01T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26091 PENGARUH KUALITAS PRODUK, PROMOSI DAN DISKON TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (STUDI KASUS :TUPPERWARE DI KOTA PADANG ) 2024-09-01T05:07:19+00:00 Elsavinia rianti elsaviniarianti@gmail.com Mery Trianita merytrianita@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kualitas produk, promosi dan diskon terhadap keputusan pembelian (studi kasus Tupperware di Kota Padang). Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 80 orang dengan dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program Smart PLS. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa Kualitas produk tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian, Promosi berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian dan diskon berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian. 2024-09-01T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26092 PENGARUH PROFITABILITAS, STRUKTUR MODAL DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di BEI Periode 2020-2022) 2024-09-01T05:18:55+00:00 Lili Elviani lilielviani07@gmail.com yuhelmi y yuhelmi@bunghatta.ac.id Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh profitabilitas, struktur modal dan kebijakan dividen terhadap nilai perusahaan (perusahaan propery dan real estate yang terdaftar di BEI periode 2020-2022). Dengan populasi penelitian seluruh perusahaan property dan real estate yang terdaftar selama periode 2020-2022. sampel dalam penelitian ini 65 perusahaan dengan teknik pengambilan sampel jenuh, metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program STATA 17. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini ialah analisis deskriptif. Dari hasil penelitian ini menunjukan bawah profitabilitas, struktur modal dan kebijakan dividen tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Kata Kunci : profitabilitas, struktur modal, kebijakan dividen, nilai perusahaan. 2024-09-01T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26093 PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING TERHADAP BRAND LOYALTY DENGAN COSTUMER ENGAGEMENT SEBAGAI PEMEDIASI (Studi Kasus Pada Instagram Tokopedia) 2024-09-01T05:24:25+00:00 Muhammad Fakhrezi fakhrezi13@gmail.com Elfitra Azliyanti elfitraazliyanti@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan secara empiris pengaruh social media marketing terhadap brand loyalty dengan customer engagement sebagai pemediasi, dengan fokus pada Instagram Tokopedia. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan data primer yang diperoleh melalui kuesioner. Populasi penelitian ini adalah semua pengguna Tokopedia yang juga mengikuti akun Instagram resmi Tokopedia. Teknik pengambilan sampel yakni teknik purposive sampling. Sampel yang diperoleh sebanyak 100 kuesioner. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program SmartPLS versi 3.3.3 meliputi: Measurement Model Assessment, Analisis Deskriptif, R Square dan Structural Model Assessment. hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa social media marketing berpengaruh positif terhadap brand loyalty pada Instagram Tokopedia. Social media marketing berpengaruh positif terhadap costumer engagement pada Instagram Tokopedia. Costumer engagement tidak berpengaruh terhadap brand loyalty pada Instagram Tokopedia. Costumer engagement tidak memediasi hubungan antara social media marketing dan brand loyalty pada Instagram Tokopedia. Social media marketing, Costumer engagement, Brand loyalty 2024-09-01T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26111 PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP MINAT BELI PADA PRODUK LIPSTIK VIVA (STUDI KASUS PADA MAHASISWI UNIVERSITAS BUNG HATTA PADANG) 2024-09-02T04:57:49+00:00 Nel Milawati nelmilawati05@gmail.com Ice Kamela icekamela@bunghatta.ac.id penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, harga dan kepercayaan terhadap minat beli pada produk lipstick viva. Metode yang digunakan adalah kuantitatif dengan jenis deskriptif dan mengunakan kuesioner sebagai instrument pengumpulan data. Pada penelitian ini yang menjadi objek penelitian adalah produk kosmetik lipstick viva. Populasi pada penelitian adalah Mahasiswi Universitas Bung Hatta Padang. Jumlah Sampel pada penelitian ini yaitu sebanyak 83 responden. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan metode analisis, Smart PLS versi 3. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas produk, harga dan kepercayaan berpengaruh positif terhadap minat beli. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26112 PENGARUH CONTENT MARKETING, ELECTRONIC WORD OF MOUTH, DAN LIFESTYLE PADA MEDIA SOSIAL TIKTOK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN GENERASI Z DI KOTA PADANG 2024-09-02T05:04:58+00:00 Titin Sugiarti titinsugiarti612@gmail.com Linda Wati lindawati@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh content marketing, electronic word of mouth (e-WOM), dan lifestyle pada media sosial TikTok terhadap keputusan pembelian generasi Z di Kota Padang. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 107 orang dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan SMART PLS. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa content marketing berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian, sementara electronic word of mouth (e-WOM) dan lifestyle tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26113 PENGARUH BRAND AMBASSADOR DAN ELECTRONIC WORD OF MOUTH TERHADAP MINAT BELI PRODUK MICELLAR WATER GARNIER ( Studi Kasus di Kota Padang ) 2024-09-02T05:10:55+00:00 Rahmi Oktavia rahmioktavia4209@gmail.com Mery Trianita merytrianita@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh brand ambassador dan electronic word of mouth terhadap minat beli produk micellar water garnier. Prnrlitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner. Sampel penelitian yaitu konsumen yang berminat membeli produk micellar water garnier di Kota Padang, yang berjumlah 65 responden. Teknik pengumpulan sampel yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program smart PLS. dari hasil penelitian menunjukkan bahwa brand ambassador berpengaruh positif terhadap minat beli produk micellar water garnier di Kota Padang, sedangkan electronic word of mouth tidak berpengaruh terhadap minat beli produk micellar water garnier di Kota padang. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26114 PENGARUH HARGA, KUALITAS PELAYANAN DAN CITRA PERUSAHAAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA NINJA EXPRESS DI KOTA PADANG 2024-09-02T05:17:28+00:00 Anggun Anggun anggunpmt628@gmail.com Reni Yuliviona reniyuliviona@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengetahi dan menganalisis pengaruh harga, kualitas pelayanan, dan citra perusahaan terhadap kepuasan pelanggan jasa pengiriman barang Ninja Express di Kota Padang. Sampel yang digunakan 80 responden. Teknik penarikan sampel adalah purposive sampling. Data diolah menggunakan SPSS. Jenis data pada penelitian ini yaitu data primer. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa harga berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan Ninja Express di Kota Padang, kualitas pelayanan berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan Ninja Express di Kota Padang dan citra perusahaan berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan Ninja Express di Kota padang. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26115 PENGARUH ORIENTASI PASAR DAN ORIENTASI KEWIRAUSAHAAN TERHADAP KINERJA PEMASARAN DENGAN KEUNGGULAN BERSAING SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA UMKM KULINER SAJI DI KOTA SUNGAI PENUH 2024-09-02T05:22:19+00:00 Dozan Debisya debisyadozan@gmail.com Sefnedi Sefnedi sefendi@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh orientasi pasar dan orientasi kewirausahaan terhadap kinerja pemasaran dengan keunggulan bersaing sebagai variabel mediasi pada UMKM kuliner saji di Kota Sungai Penuh. Sampel yang digunakan sebanyak 165 responden. Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling. Data diolah menggunakan SmartPls 3.2.9. Hasil penelitian menemukan bahwa orientasi pasar berpengaruh positif terhadap kinerja pemasaran, orientasi kewirausahaan berpengaruh negatif terhadap terhadap kinerja pemasaran, orientasi pasar berpengruh positif terhadap keunggulan bersaing, orientasi kewirausahaan berpengaruh positif terhadap keunggulang bersaing, keunggulan bersaing berpengaruh positif terhadap kinerja pemasaran, dan keunggulan bersaing memediasi hubungan antara orientasi pasar dan kinerja pemasaran, dan selanjutnya keunggulan bersaing memediasi hubungan antara orientasi kewirausahaan dan kinerja pemasaran pada UMKM kuliner saji di kota Sungai Penuh. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26117 PENGARUH INFLUENCER CREDIBILITY DAN ONLINE CUSTOMER REVIEW TERHADAP MINAT BELI DENGAN KEPERCAYAAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI KASUS TIKTOK LIVE SHOPPING DI KOTA PADANG) 2024-09-02T05:26:28+00:00 Geovanny Tedmodya geovannytedmondya11@gmail.com Wiry Utami wiryutami@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh influencer credibility dan online costumer review terhadap minat beli dengan kepercayaan sebagai mediasi pada Live shopping tiktok di Kota Padang. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 110 orang dengan pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah Smart PLS 3.0. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa influencer credibility berpengaruh positif terhadap kepercayaan, online costumer review berpengaruh positif terhadap kepercayaan, influencer credibility tidak berpengaruh positif terhadap minat beli, online costumer review berpengaruh terhadap minat beli, kepercayaan berpengaruh terhadap minat beli, kepercayaan memediasi hubungan antara influencer credibility terhadap minat beli, kepercayaan memediasi hubungan antara online costumer review terhadap minat beli. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26118 PENGARUH ONLINE CUSTOMER REVIEW, ELECTRONIC WORD OF MOUTH DAN VARIETY SEEKING TERHADAP BRAND SWITCHING TRANSPORTASI OJEK ONLINE GOJEK VS MAXIM 2024-09-02T05:31:20+00:00 Mutira Melri Putri Mutiramelrip@gmail.com Purbo Jadmiko purbojadmiko@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh online customer review, electronic word of mouth dan variety seeking terhadap brand switching transportasi ojek online gojek dengan maxim. Populasi yang digunakan yaitu Orang yang susah pernah menggunakan aplikasi transpotasi ojek online Gojek yang sekrang beralih ke aplikasi ojek online Maxim dengan Teknik penarikan sampel purposive sampling dan menggunakan kuesioner yang disebarkan melalui google form dalam proses pengumpulan data. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 109 orang. Analisis data yang digunakan yaitu analisis statistic dalam bentuk SEM PLS. hasil penelitian ini menunjukkan bahwa online customer review, electronic word of mouth dan variety seeking perpengaruh positif terhadap brand switching transportasi ojek online gojek vs maxim. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26122 PENGARUH STRATEGI PEMASARAN, INOVASI PRODUK, DAN KEUNGGULAN BERSAING TERHADAP KINERJA PEMASARAN (STUDI KASUS UMKM KULINER SAJI DI KECAMATAN NANGGALO KOTA PADANG) 2024-09-02T05:48:20+00:00 Muhammad Reza Nst muhammadrezanst13@gmail.com Dahliana Kamener dahlianakamener@bunghatta.ac.id Keunggulan Bersaing terhadap Kinerja Pemasaran pada UMKM Kuliner Saji di Kecamatan Nanggalo Di Kota Padang. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan menggunakan kuesioner berjumlah 90 responden. Instrumen pengumpulan data menggunakan teknik purposive sampling. Analisa data menggunakan Smart-PLS. Hasil penelitian ini menunjukkan semua hipotesis diterima dengan T Statistics diatas 1.96 dan P Values kecil dari 0.05 sehingga variabel Strategi Pemasaran berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Pemasaran, Inovasi Produk berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Pemasaran, dan Keunggulan Bersaing berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Pemasaran. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26134 PENGARUH LEVERAGE, PROFITABILITAS, DAN LIKUIDITAS TERHADAP KEPUTUSAN HEDGING PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR PERTAMBANGAN DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PADA TAHUN PERIODE 2019-2022 Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Bung Hatta Padang 2024-09-02T09:11:59+00:00 Putri Zahwa M putrizahwamaharani03@gmail.com Rika Desiyanti rikadesiyanti@bunghatta.ac.id Tujuan penulisan ini adalah untuk menyajikan Data Mining Indeks Pasar Modal Indonesia dan Direktori Pasar Modal Indonesia (IKMI) periode 2019-2022, artikel ini mengandalkan data kuantitatif dan data sekunder yang diperoleh dari Bursa Efek Indonesia (BEI). Sumber data meliputi laporan keuangan dan tahunan perusahaan, serta informasi yang diambil dari database IKM. Analisis yang dilakukan meliputi berbagai aspek, meliputi keputusan hedging (lindung nilai), leverage, profitabilitas dan likuiditas perusahaan. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi binery logistik untuk menguji hubungan antar variabel terpilih, serta uji wald untuk menguji signifikansi hipotesis yang diajukan. Dari hasil pengujian hipotesis kedua, ditemukan bahwa profitabilitas berpengaruh negatif terhadap variabel yang dianalisis. Hasil tersebut menunjukkan bahwa profitabilitas dapat mengurangi kebutuhan atau kecenderungan perusahaan untuk terlibat dalam aktivitas tertentu yang menjadi fokus analisis, seperti keputusan hedging (lindung nilai). Penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan yang lebih mendalam tentang faktor faktor yang mempengaruhi kinerja keuangan perusahaan pertambangan di Indonesia selama periode yang diteliti (2019-2022). 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26135 PENGARUH MODAL AWAL, PERPUTARAN PERSEDIAAN DAN PENDAPATAN TERHADAP LABA BERSIH PADA USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (STUDI KASUS PADA UMKM AYAM GEPREK DI SEKITARAN KAMPUS KOTA PADANG) 2024-09-02T09:15:42+00:00 Friska Agustia Rahayu friskarahyu21@gmail.com Yuhelmi Yuhelmi yuhelmi@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh variabel modal awal, perputaran persediaan dan pendapatan terhadap laba bersih pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah (studi kasus pada UMKM ayam geprek di sekitaran kampus Kota Padang). Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, yang menggunakan data primer. Populasi dalam penelitian ini adalah pelaku usaha ayam geprek yang ada di Kota Padang, dengan jumlah sampel dsebanyak 84 responden. Analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda yang diolah dengan bantuan software STATA. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa modal awal dan perputaran persediaan tidak berpengaruh terhadap laba bersih, sedangkan pendapatan berpengaruh positif terhadap laba bersih. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26137 PENGARUH ORIENTASI KEWIRAUSAHAAN DAN ORIENTASI PASAR TERHADAP KINERJA PEMASARAN UMKM KULINER (STUDI KASUS : UMKM KULINER SAJI DI KECAMATAN LUBUK BEGALUNG KOTA PADANG) 2024-09-02T09:22:58+00:00 Anryfestu Indria anryfestu31@gmail.com Zeshasina Rosha zeshasina.rosha@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh Orientasi Kewirausahaan dan Orientasi Pasar terhadap Kinerja Pemasaran UMKM kuliner saji di Kecamatan Lubuk Begalung Kota Padang. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalan pelaku usaha UMKM kuliner saji di kecamatan Lubuk Begalung dengan jumlah sampel 100 orang. Pengambilan sampel yang digunakan untuk penelitian ini adalah non-probability sampling dengan teknik pengambilan sampel menggunakan rumus Slovin. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program smart PLS. Dari hasil penelitian secara parsial menunjukkan bahwa Orientasi Kewirausahaan dan Orientasi Pasar berpengaruh positif terhadap Kinerja Pemasaran UMKM kuliner saji di Kecamatan Lubuk Begalung. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26138 KETERIKATAN KERJA, INOVASI PERAN, DAN KONFLIK TUGAS TERHADAP KOMITMEN KARIR STUDI PADA PT. KERETA API INDONESIA (PERSERO) DIVISI REGIONAL II SUMATERA BARAT 2024-09-02T09:26:06+00:00 Anna Thasyah Zonda Putri annathansyah3010@gmail.com Akmal Akmal drakmal210@gmail.com Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh keterikatan kerja, inovasi peran, dan konflik tugas terhadap komitmen karir pada PT. Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Regional II Sumatera Barat. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner. sampel pada penelitian ini yaitu karyawan yang bekerja pada peusahaan tersebut, yang berjumlah sebanyak 77 responden. Teknik pengumpulan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah simple purposive sampling. Metode analisa data dalam penelitian ini menggunakan SEM PLS. Dari hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa keterikatan kerja berpengaruh positif terhadap inovasi peran. Inovasi peran berpengaruh positif terhadap komitmen karir. Dan konflik tugas memoderasi antara keterikatan kerja dan inovasi peran berpengaruh positif. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26139 PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL, MOTIVASI KERJA, DAN PERCEIVED ORGANIZATIONAL SUPPORT (POS) PADA PEGAWAI UPT PUSKESMAS IV KOTO KINALI 2024-09-02T09:29:47+00:00 Ratih Angelia Sari ratihangeliasari@gmail.com Purbo Jadmiko purbojadmiko@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan transformasional, motivasi kerja, perceived organizational support (POS) pada pegawai UPT Puskesmas IV Koto Kinali. Metodologi yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan menyebarkan kuesioner secara langsung. Pada penelitian ini yang menjadi objek penelitian adalah seluruh pegawai UPT Puskesmas IV Koto Kinali yang berjumlah 75 pegawai dengan bantuan alat analisis Stata/SE 12. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa pengaruh gaya kepemimpinan transformasional, motivasi kerja, perceived organizational support (POS) berpengaruh positif terhadap komitmen organisasi pegawai UPT Puskesmas IV Koto Kinali. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26140 PENGARUH EFIKASI DIRI, KEPUASAN KERJA DAN MOTIVASI INTRINSIK TERHADAP KETERLIBATAN KERJA PEGAWAI PADA UPT PUSKESMAS IV KOTO KINALI 2024-09-02T09:36:55+00:00 Hidayati Isra hidayatiisra29@gmail.com Purbo Jadmiko purbojadmiko@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh efikasi diri, kepuasan kerja dan motivasi intrinsik terhadap keterlibatan kerja pegawai pada UPT Puskesmas IV Koto Kinali. Metode yang digunakan adalah kuantitatif dengan menyebarkan kuesioner sebagai instrumen pengumpulan data. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah sensus atau sampling total. Pada penelitian ini yang menjadi objek penelitian adalah seluruh Pegawai UPT Puskesmas IV Koto Kinali yang berjumlah 75 Pegawai. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan STATA versi 17. Hasil penelitian menemukan bahwa efikasi diri, kepuasan kerja dan motivasi intrinsik berpengaruh positif terhadap keterlibatan kerja pegawai UPT Puskesmas IV Koto Kinali. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26141 PENGARUH KUALITAS LAYANAN, PENGALAMAN PENGGUNA DAN SOCIAL MEDIA MARKETING TERHADAP MINAT BELI ULANG STUDI KASUS PADA TRANSPORTASI ONLINE (MAXIM KOTA PADANG) 2024-09-02T09:40:43+00:00 Ghifary Anfhar Khalaf ghifaryanfharkhalaf@gmail.com Linda Wati lindawati@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan seberapa pengaruh kualitas layanan, pengalaman pengguna dan social media marketing terhadap minat beli ulang transportasi online Maxim kota Padang. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan data primer yang diperoleh melalui kuesioner. Populasi penelitian ini adalah semua pengguna layanan transportasi online Maxim di kota Padang. Teknik pengambilan sampel yakni teknik purposive sampling. Sampel yang diperoleh sebanyak 80 kuesioner. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program Smart-PLS versi 3.3.3 meliputi: Measurement Model Assesment, Analisis deskriptif Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas layanan dan social media marketing tiak berpengaruh terhadap minat beli ulang. Sedangkan pengalaman pengguna berpengaruh terhadap minat beli ulang. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26142 PENGARUH ORIENTASI PASAR, KUALITAS PRODUK DAN INOVASI PRODUK TERHADAP KINERJA PEMASARAN (Studi Kasus Pada UMKM Kerajinan Di Kota Padang) 2024-09-02T09:44:04+00:00 Muhammad Rifqi Fathin mrifqi2308@gmail.com Dahliana Kamener dahlianakamener@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan seberapa pengaruh orientasi pasar, kualitas produk dan inovasi produk terhadap kinerja pemasaran pada UMKM kerajinan di Kota Padang. Studi empiris ini dilakukan untuk orientasi pasar, kualitas produk dan inovasi produk terhadap kinerja pemasaran pada UMKM kerajinan di Kota Padang. Teknik analisis kuantitatif digunakan untuk menguji tiga hipotesis melalui survei yang menggunakan skala likert lima poin. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Data diperoleh dari 104 responden UMKM kerajinan di Kota Padang. Kuisioner yang disebarkan secara langsung ke sekuruh kota Padang yang digunakan untuk mengumpulkan data. Metode yang digunakan adalah pengujian instrument penelitian dan pengujian regresi linear berganda menggunakan Software IBM SPSS 27. Hasil penelitian menunjukkan bahwa orientasi pasar dan kualitas produk berpengaruh signifikan terhadap terhadap kinerja pemasaran pada UMKM kerajinan di Kota Padang sedangkan inovasi produk tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja pemasaran pada UMKM kerajinan di Kota Padang . 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26143 PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING TEHADAP BRAND LOYALTY DENGAN KEPUASAN PELANGGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI KASUS TOYOTA AVANZA DI KOTA PADANG) 2024-09-02T09:49:11+00:00 Abdul Munir Hadengganan munirhts007@gmail.com Sefnedi Sefnedi sefendi@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan membuktikan pengaruh experiential marketing terhadap brand loyalty dengan kepuasan pelanggan sebagai variabel intervening. Populasi pada penelitian ini sebanyak 138 orang yang terdiri dari masyarakat Kota Padang. Dimana sampel pada penelitian ini adalah 138 orang dengan data yang dapat diolah sebanyak 133 responden. Teknik pengambilan sampel adalah Purposive sampling. Metode pengumpulan data yaitu dengan menyebarkan kuisioner. Alat analisis yang digunakan pada penelitian ini dengan software smart PLS 3.0. Hasil penelitian menunjukan bahwa experiential marketing berpengaruh positif terhadap brand loyalty, experiential marketing berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan, kepuasan pelanggan tidak berpengaruh terhadap brand loyalty, kepuasan pelanggan tidak memediasi hubungan antara experiential marketing dan brand loyalty pada Toyota Avanza di Kota Padang. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26144 PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, HARGA ,DAN KEPERCAYAAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA VIA ANEKA TEKHNIK DI KOTA PADANG 2024-09-02T09:53:29+00:00 Michael Jonathan Hia michaeljonathanhia@gmail.com Zeshasina Rosha zeshasina.rosha@bunghatta.ac.id Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, dan Kepercayaan terhadap Kepuasan Pelanggan pada Via Aneka Tekhnik di Kota Padang. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh pelanggan yang menggunakan jasa layanan servis AC Via Aneka Tekhnik di Kota Padang dengan jumlah sampel 85 orang. Pengambilan sampel yang digunakan untuk penelitian ini adalah non-probability sampling dengan teknik pengumpulan sampel menggunakan purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program SPSS dan Smart-PLS. Hasil penelitian ini menunjukkan variabel Kualitas Pelayanan berpengaruh positif terhadap Kepuasan Pelanggan, Harga berpengaruh positif terhadap Kepuasan Pelanggan, dan Kepercayaan tidak berpengaruh terhadap Kepuasan Pelanggan 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26146 PENGARUH KEPEMIMPINAN, LINGKUNGAN KERJA DAN IKLIM KERJA TERHADAP SEMANGAT KERJA PEGAWAI DINAS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN INDRAGIRI HULU 2024-09-02T10:04:45+00:00 Yoga Restu Pratama yogarestu020@gmail.com Purbo Jadmiko purbojadmiko@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan semangat kerja pegawai Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Indragiri Hulu melalui pengujian empiris kepemimpinan, lingkungan kerja dan iklim kerja terhadap semangat kerja. Fenomena yang terjadi yaitu program kerja yang belum mencapai target dan belum terealisasi di Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Indragiri Hulu. Berdasarkan penelitian-penelitian sebelumnya dan dikaitkan dengan pendukung teori yang dikemukakan oleh para ahli dengan menggunakan StataMP 12 sebagai alat pengolah data statistik.Populasi pada penelitian ini adalah pegawai Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Indragiri Hulu. Sampel pada penelitian ini adalah sejumlah 69 responden dengan menggunakan teknik pengambilan sampel yaitu purposive sampling. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda.Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemimpinan berpengaruh positif terhadap semangat kerja, lingkungan kerja tidak berpengaruh terhadap semangat kerja dan iklim kerja tidak berpengaruh terhadap semangat kerja. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26148 PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING DAN BRAND IMAGE TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN DENGAN KEPUASAN KONSUMEN SEBAGAI MEDIASI (STUDI KASUS PADA STARBUCKS DI KOTA PADANG) 2024-09-02T10:12:02+00:00 Roni Hasmawi ronihasmawi5@gmail.com Wiry Utami wiryutami@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh experiential marketing dan brand image terhadap loyalitas konsumen dengan kepuasan konsumen sebagai mediasi pada Starbucks di Kota Padang. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 150 orang dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program Smart PLS. Dari hasil penelitian menunjukan bahwa experiential marketing berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen, brand image berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen, brand image berpengaruh positif terhadap loyalitas konsumen, kepuasan konsumen berpengaruh positif terhadap loyalitas konsumen, kepuasan konsumen memediasi hubungan antara experiential marketing dan loyalitas konsumen, kepuasan konsumen memediasi hubungan antara brand image dan loyalitas konsumen. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26149 PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN (Studi Kasus Sepatu Converse di Kota Padang) 2024-09-02T10:18:05+00:00 Taufik Ramzi taufikramzi09@gmail.com Reni Yuliviona reniyuliviona@bunghatta.ac.id <p>Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan seberapa pengaruh kualitas produk, harga dan <br />promosi terhadap Keputusan pembelian pada Sepatu converse di Kota Padang. Studi empiris <br />ini dilakukan untuk pengaruh kualitas produk, harga dan promosi terhadap Keputusan <br />pembelian pada Sepatu converse di Kota Padang. Teknik analisis kuantitatif digunakan untuk <br />menguji tiga hipotesis melalui survei yang menggunakan skala likert lima poin. Teknik <br />pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Data diperoleh dari 80 <br />responden yang pengguna Sepatu converse di Kota Padang. Kuisioner yang disebarkan secara <br />langsung ke sekuruh kota Padang yang digunakan untuk mengumpulkan data. Metode yang <br />digunakan adalah pengujian instrument penelitian dan pengujian regresi linear berganda <br />menggunakan Software IBM SPSS 27. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kualitas produk <br />dan promosi berpengaruh signifikan terhadap Keputusan pembelian pada Sepatu converse di <br />Kota Padang sedangkan harga tidak berpengaruh signifikan terhadap terhadap Keputusan <br />pembelian pada Sepatu converse di Kota Padang .</p> 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26150 PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SEPATU CONVERSE 2024-09-02T10:21:33+00:00 Andre Rizki Andrerizki1805@gmail.com Ice Kamela icekamela@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan seberapa pengaruh kualitas produk, harga dan citra merek terhadap Keputusan pembelian pada Sepatu converse di Kota Padang. Studi empiris dilakukan untuk menganalisis pengaruh kualitas produk, harga dan citra merek terhadap Keputusan pembelian pada Sepatu converse di Kota Padang. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif digunakan untuk menguji tiga hipotesis dengan menggunakan kuesioner sebagai instrumen pengumpulan data yang menggunakan teknik purposive sampling. Data diperoleh dari 80 responden yamh secara langsung didapatkan dari pelanggan sepatu merek converse. Kuesioner ini online sengaja tidak dibagaikan agar mendapatkan data lansung dari para konsumen sepatu merek converse. Pengaruh antara faktor-faktor penentu dianalisis menggunakan software Smart-PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas produk, dan harga berpengaruh signifikan terhadap Keputusan pembelian pada Sepatu converse di Kota Padang sedangkan citra merek tidak berpengaruh signifikan terhadap Keputusan pembelian pada Sepatu converse di Kota Padang. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26151 PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN PROMOSI TERHADAP MINAT BELI (Studi Kasus Sepeda Motor Merek Honda Scoopy Di Kota Padang) 2024-09-02T10:31:07+00:00 Vivi Alivia Saputri aliviaavivi@gmail.com Reni Yuliviona reniyuliviona@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas produk, harga dan promosi yang dibangun oleh sepeda motor merek scoopy terhadap minat beli. Seluruh masyarakat di Kota Padang yang belum memiliki motor scoopy dan berminat untuk membeli motor scoopy dengan teknik penarikan sampel purposive sampling dan menggunakan kuesioner yang disebarkan secara langsung dalam proses pengumpulan data. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 80 orang. Analisis data yang digunakan yaitu analisis statistik dalam bentuk SPSS. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas produk, harga dan promosi berpengaruh positif terhadap minat beli sepeda motor merek scoopy 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26152 PENGARUH LEVERAGE, EARNING VOLATILITY, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP VOLATILITAS HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN SUBSEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2020-2023 2024-09-02T10:37:30+00:00 Viki Saputra putraaja999555@gmail.com Yuhelmi Yuhelmi yuhelmi@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh, leverage, earning volatility, dan ukuran perusahaan terhadap volatilitas harga saham pada perusahaan subsektor industri barang konsumsi yang terdaftar di BEI 2020-2023. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis regresi data panel dengan menguji 3 hipotesis. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 47 perusahaan. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 39 perusahaan dengan teknik pengambilan sampel yaitu sampling jenuh. Metode analisis data dilakukan dengan menguji secara statistik variabel-variabel dengan bantuan alat bantu statistik berupa Eviews 12. Dari hasil penelitian ini menunjukkan bahwa leverage, earning volatility, ukuran perusahaan memberikan pengaruh positif terhadap volatilitas harga saham pada perusahaan subsektor industri barang konsumsi yang terdaftar di BEI tahun 2020-2023. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26153 PENGARUH DUKUNGAN SOSIAL, KESEIMBANGAN DALAM HIDUP DAN PERSEPSI PERKEMBANGAN KARIR TERHADAP KESEJAHTERAAN PSIKOLOGIS (Pada Personil Pemadam Kebakaran Kota Padang) 2024-09-02T10:42:34+00:00 Kevin Hidayah Khidayah00@gmail.com Surya Dharma Sdharma3005@gmail.com Stres merupakan hal yang tidak pernah bisa dihindari ketika bekerja dengan risiko yang tinggi.Proses pengolahan data direncanakan dengan menggunakan STATA 12. Menurut data yang berhasil peneliti himpun dari bagian personalia Dinas Pemadam Kebakaran Kota Padang jumlah personil lapangan yang aktif hingga Desember 2023 yang lalu berjumlah 68 orang.Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yaitu data yang dicari dan diolah secara langsung oleh peneliti.Data yang digunakan diperoleh melalui penyebaran kuesioner.Hasil yang diperoleh pada tahapan pengolahan data tidak sejalan dengan hipotesis yang diajukan. Kondisi tersebut terjadi karena masing masing personil pemadam kebakaran tidak terlalu berorientasi pada karir, mereka menyadari status mereka sebagai ASN tentu mendorong kenaikan karir tidak dapat dilakukan secara cepat, namun harus mengikuti sebuah siklus dan proses tertentu,Berdasarkan uraian kesimpulan yang telah dijelaskan diatas maka diajukan beberapa implikasi penting yaitu: Bagi pimpinan pemadam kebakaran Kota Padang diharapkan selalu memberikan dukungan kepada setiap personil yang akan bertugas di lapangan. Selain itu pimpinan pemadam kebakaran terus mendorong rasa kebersamaan yang kuat, dimana bekerja dalam sebuah kesatuan yaitu tim.Bagi personil pemadam kebakaran diharapkan dapat mendorong keseimbangan dalam hidup, dalam hal ini setiap personil harus dapat mengatur pelaksanaan kewajiban baik di lingkungan keluarga, organisasi atau pun hubungan dengan sang pencipta, ketika seseorang mampu memiliki keseimbangan dalam hidup maka kesejahteraan psikologis yang akan mereka rasakan akan semakin tinggi. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26155 PENGARUH EFIKASI DIRI, INTERDEPENDENSI TUGAS, KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN PROFESI GURU DI SEKOLAH DASAR SE-KECAMATAN PAUH KOTA PADANG 2024-09-02T10:46:31+00:00 Suci Cherika Yandra scherikayandra@gmail.com Surya Dharma Sdharma3005@gmail.com Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan hubungan kasual efikasi diri terhadap komitmen profesi, menjelaskan hubungan interdependensi tugas terhadap komitmen profesi, dan menjelaskan hubungan kepuasan kerja terhadap komitmen profesi. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner secara langsung. Objek pada penelitian ini adalah seluruh guru di sekolah dasar se-Kecamatan Pauh, diolah dengan bantuan alat analisi Stata/SE 17. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa efikasi diri dan interdependensi tugas tidak berpengaruh terhadap komitmen organisasi, sedangkan kepuasan kerja berpengaruh positif terhadap komitmen profesi guru di Sekolah Dasar se-Kecamatan Pauh Kota Padang. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26157 PENGARUH LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA 2024-09-02T10:49:56+00:00 Phifin Fionary fhipinfionory1234@gmail.com Yuhelmi Yuhelmi yuhelmi@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh likuditas, solvabilitas, profitabilitas terhadap nilai Perusahaan pada Perusahaan perbankan yang terdaftar di bursa efek Indonesia, populasi pada penelitian ini adalah Perusahaan perbankan yang terdaftar di bursa efek indoensia ,dengan jumlah sampel sebanyak 20 perusahaan perbankan.Dengan Teknik pengumpulan sampel yang digunakan full sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program eviews dalam hasil penelitian ini Pengaruh likuiditas (X1) terhadap nilai perusahaan pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (Y) tidak berpengaruh signifikan. Pengaruh solvabilitas (X2) terhadap nilai perusahaan pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (Y) memiliki pengaruh negatif dan siginifikan. Pengaruh profitabilitas (X3) terhadap nilai perusahaan pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (Y) memiliki pengaruh positif dan siginifikan 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26158 PENGARUH KUALITAS KEHIDUPAN KERJA, KOMUNIKASI INTERPERSONAL, DAN DUKUNGAN ORGANISASI TERHADAP KETERIKATAN KERJA PADA PDAM KOTA PADANG 2024-09-02T10:54:46+00:00 Wardina Fauziah wardinafauziah03@gmail.com Surya Dharma Sdharma3005@gmail.com Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan hubungan kasual kualitas kehidupan kerja terhadap keterikatan kerja, menjelaskan hubungan kasual komunikasi interpersonal terhadap keterikatan kerja, dan menjelaskan hubungan kasual dukungan organisasi terhadap keterikatan kerja. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner secara langsung kepada responden. Objek pada penelitian ini adalah seluruh karyawan PDAM Kota Padang yang berjumlah 85 orang, diolah dengan bantuan alat analisis Stata/SE.17. Berdasrkan hasil analisis diketahui bahwa kualitas kehidupan kerja berpengaruh positif terhadap keterikatan kerja pada PDAM Kota Padang. Komunikasi interpersonal berpengaruh positif terhadap keterikatan kerja pada PDAM Kota Padang. Dan dukungan organisasi berpengaruh positif terhadap keterikatan kerja pada PDAM Kota Padang. 2024-09-02T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26179 PENGARUH HEDONIC SHOPPING VALUE, SHOPPING LIFESTYLE DAN PRICE DISCOUNT TERHADAP IMPULSIVE BUYING KONSUMEN BUDIMAN SWALAYAN 2024-09-03T01:09:43+00:00 Anita Karlina Edwar anitakarlinaedwar15@gmail.com Zeshasina Rosha zeshasina.rosha@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh Hedonic Shopping Value, Shopping Lifestyle, dan Price discount terhadap Impulsive Buying konsumen Budiman Swalayan Gunung Pangilun . Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah konsumen yang membeli produk secara spontan di Budiman Swalayan Gunung Pangilun dengan jumlah sampel 82 orang. Pengambilan sampel yang digunakan untuk penelitian ini adalah non-probability sampling dengan teknik pengumpulan sampel menggunakan simple purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program smart PLS. Dari hasil penelitian secara parsial menunjukkan bahwa Hedonic Shopping Value dan price discount berpengaruh positif terhadap impulsive buying konsumen Budiman Swalayan Gunung Pangilun , sedangkan shopping lifestyle tidak berpengaruh terhadap impulsive buying konsumen Budiman Swalayan Gunung Pangilun . 2024-09-03T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26180 PENGARUH ORIENTASI PASAR, INOVASI PRODUK DAN CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT TERHADAP KINERJA PEMASARAN PADA UMKM KULINER DI KECAMATAN KOTO TANGAH 2024-09-03T01:14:45+00:00 Viona Adea Nesya v.adeanesya@gmail.com Elfitra Azliyanti elfitraazliyanti@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh orientasi pasar, inovasi produk dan customer relationship management terhadap kinerja pemasaran pada UMKM Kuliner di Kecamatan Koto Tangah. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner secara langsung pada responden UMKM Kuliner di Kecamatan Koto Tangah. Metode pengumpulan sampel yang digunakan adalah purposive sampling berdasarkan kriteria yang ditentukan sebelumnya, yaitu dengan jumlah sampel 80 responden dengan bantuan alat analisis IBM Spss 27. Metode analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa orientasi pasar dan customer relationship management berpengaruh terhadap kinerja pemasaran, inovasi produk tidak berpengaruh terhadap kinerja pemasaran pada UMKM Kuliner di Kecamatan Koto Tangah. 2024-09-03T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26249 PENGARUH KEMUDAHAN, KEAMANAN DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA PENGGUNA E-WALLET DANA DI KOTA PADANG 2024-09-03T21:56:38+00:00 Grendia Calendri grendiacalendri17@gmail.com Wiry Utami wiryutami@bunghatta.ac.id Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kemudahan, keamanan, kepercayaan terhadap loyalitas pelanggan pada pengguna E-Wallet Dana di Kota Padang. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 115 orang dengan pengambilan sampel purposive sampling. Metode analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah Smart PLS. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa kemudahan berpengaruh terhadap loyalitas konsumen, keamanan tidak berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan, kepercayaan berpengaruh terhadap loyalitas pelangga. 2024-09-03T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024 https://ejurnal.bunghatta.ac.id/index.php/JFEK/article/view/26949 PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN PROMOSI TERHADAP BRAND SWITCHING (STUDI KASUS: SEPEDA MOTOR MATIC MEREK HONDA BEAT DI KOTA PADANG) 2024-09-20T02:37:55+00:00 Ardy Choneary Ardychoneary56@gmail.com Reni Yuliviona reniyuliviona@bunghatta.ac.id Dunia perdagangan global telah merambah kepada seluruh lapisan masyarakat internasional. Berbagai macam fenomena telah terbentuk dengan maraknya perdagangan global, terlebih di era globalisasi sekarang. Berbagai macam fenomena tersebut juga melahirkan perilaku-perilaku yang mempengaruhi konsumen. Brand Switching menjadi salah satu fenomena yang marak terjadi di kalangan konsumen. Brand Switching atau peralihan merk sendiri merupakan suatu perilaku konsumen yang mencerminkan pergantian dari merk produk yang biasa dikonsumsi dengan produk merk lain. Di Kota Padang, Sumatera Barat sendiri dunia perdagangan sudah sangat berkembang. Termasuk salah satunya dalam dunia perdagangan otomotif sepeda motor. Fenomena brand switching pun turut meramaikan pasar perdagangan otomotif di Kota Padang, Sumatera Barat. Pada penelitian kali ini, peneliti mencoba mencari celah munculnya fenomena brand switching di kalangan konsumen jual beli sepeda motor matic merk Beat di Kota Padang, Sumatera Barat. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh kualitas produk, harga dan promosi terhadap Brand Switching untuk studi kasus sepeda motor matic merk honda Beat di Kota Padang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif. Hasil penelitian menemukan bahwasanya terdapat pengaruh yang tidak signifikan kualitas, harga, dan promosi produk terhadap brand switching. 2024-09-20T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2024