Analysis of Student Errors in Working on Mathematics Problems Based on the Theory of Construction Errors for Class V SDN 03 Alai Padangâ€.
Abstrak
Dinda Permata Hati1, Syukma Netti2 1Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar 2Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bung Hatta e-mail: dindapermatahati37@gmail.com ABSTRAK Penelitian ini menganalisis kesalahan siswa dalam mengerjakan soal matematika berdasarkan teori kesalahan konstruksi kelas V di SDN 03 Alai Padang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kesalahan konstruksi yang terjadi pada siswa tersebut. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskripsi yaitu mendeskripsikan suatu objek, fenomena, atau setting sosial yang akan dituangkan dalam tulisan yang bersifat naratif. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu instrumen lembar soal dan wawancara. Berdasarkan data dari penelitian ini dianalisis menggunakan teori kesalahan konstruksi konsep dari subanji. Teori ini melihatkan macam macam kesalahan konstruksi dalam 4 kelompok yaitu peseudo construction, lubang konstruksi, miss-analogical construction, dan miss-logical construction. Penelitian ini melibatkan 17 orang dari 28 orang jumlah siswa kelas VA. Pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan penelitian yang lakukan, terdapat 17 orang siswa yang mengikuti tes, kemudian penulis memilih 4 orang siswa untuk dijadikan subjek penelitian dengan cara melakukan wawancara agar mengetahui kesalahan konstruksi yang dikategorikan oleh subanji. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masih banyak siswa yang mengalami kesalahan dalam konstruksi konsep. Kesalahan yang terjadi bisa disebut juga dengan kesalahan bervariasi dan kesalahan yang unik. Kata Kunci: Kesalahan Siswa, Teori Kesalahan Konstruksi, Pembelajaran BermaknaReferensi
Hidayat, R., & Nurrohmah (2016). Analisis peningkatan kemampuan pemahaman konsep matematis siswa MTS lewat penerapan model PBL berbantuan software geogbra berdasarkan kemampuan awal matematika. Univ.Muhammadiyah Cirebon, 9 (1), 13.
Kurniawan, Iwan. (2011). Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa melalui Pembelajaran Berbasis Masalah (Problem Based Learning) dengan Metode Course Review Horay. Skripsi tidak diterbitkan. Bandung: FPMIPA UPI Bandung.
Subanji. 2015. Teori Kesalahan Konstruksi Konsep dan Pemecahan Masalah Matematika. Malang: UM Press.
Alfurqan, A., Tamrin, M., Trinova, Z., & Zuhdiyah, Z. (2019). The problematics of Islamic religious education teacher in using of instructional media at SD Negeri 06 Pancung Soal Pesisir Selatan. Al-Ta Lim Journal, Volume 26, Number 1, February, 2019, Page 56-64
Alfurqan, A., Tamrin, M., Trinova, Z. (2021). Implementation Of Problem Solving Methods in The Learning of Slamic Religious Education (PAI) Students of Class VI Elementary School. Jurnal CERDAS Proklamator, Vol. 9, No. 1, Edisi Juni 2021, Hal.53-59
Alfurqan, A., Trinova, Z., Tamrin, M., & Khairat, A (2020). Membangun Sebuah Pengajaran Filosofi Personal: Konsep dari Pengembangan dan Pendidikan Dasar. Jurnal Tarbiyah al-Awlad, Volume 10, Nomor 2, 2020, Page 213-222
Kristiantari, Rini. 2014. Analisis Kesiapan Guru Sekolah Dasar dalam Mengimplementasikan Pembelajaran Tematik Integratif Menyongsong Kurikulum 2013. Jurnal Pendidikan Indonesia. Vol.3. No.2.Hlm.460-470
Kurniati, Annisah. 2016. Pengembangan Modul Matematika Berbasis Konstektual Terintegrasi Ilmu Keislaman.Jurnal Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. Vol.4. No.1. Hlm. 43-58
Ratna, Kasni, Yuniendel; Zulvia, Trinova; Vonny, W. M. T. A. (2022). Analisis Strategi Lightening the Learning Climate pada Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. 1(11), 82–83.
Tamrin, M., Amrina, Z., Arifin., E. (2014). Problematika Pemanfaatan Media Pembelajaran di SD 29 Ganting Utara Kecamatan Padang Timur Kota Padang. Jurnal Cerdas Proklamator, Volume 2, Nomor 2, Desember, 2014, Halaman 114-132
Tamrin, M., Azkiya, H., & Sari, S. (2017). Problems faced by the teacher in maximizing the use of learning media in Padang. Al-Ta Lim Journal, Volume 24, Number 1, February, 2017, Page 60-66
Tamrin, M., Nurman, R. (2021). Development of IPS Learning Module with Contextual Teaching and Approach Learning for Class IV SD Students. Jurnal CERDAS Proklamator, Vol. 9, No. 1, Edisi Juni 2021, M. Tamrin, Hal.45-52
Trianto. 2009. Mendesain Model PembelajaranInovatif- Progresif :Konsep, Landasan, dan Implementasinya Pada Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Jakarta: Kencana.
Yusuf. (2017). Metode Penelitian : Kuantitatif, Kualitatif & Penelitian Gabungan. Jakarta: Prenadamediaa Group.