PERANCANGAN DASHBOARD VISUALISASI DATA AKADEMIK MENGGUNAKAN GOOGLE DATA STUDIO DI SMPN 8 PARIAMAN

Penulis

  • M. Dyon
  • Karmila Suryani

Kata Kunci:

Data Akademik, Dashboard, Visualisasi Data, Google Data Studio

Abstrak

Penelitian ini bertujuan menghasilkan sistem dashboard visualisasi data akademik menggunakan google data studio untuk menampilkan informasi, yang dapat mengelola data akademik yakni data absensi guru dan nilai siswa sebagai penunjang pengambilan keputusan oleh pembuat keputusan dalam proses monitoring dan evaluasi terhadap internal sekolah serta perkembangan kemajuan nilai siswa di sekolah SMPN 8 Pariaman. Jenis penelitian yang digunakan adalah R&D (Research & Development) metode SDLC (System Development Life Cycle) dengan model prototyping (prototype). Tahapan yang dilakukan adalah Komunikasi, Perencanaan, Pemodelan, Konstruksi dan Penyerahan. Metode Pengujian Sistem dalam penelitian menggunakan pedoman angket terhadap uji functionality untuk menguji fungsional dari sistem kepada validator dan uji usability untuk menguji kegunaan sistem bagi kelayakan fitur serta pelayanan pada pengguna. Berdasarkan hasil penelitian uji functionality terhadap validator diperoleh hasil memenuhi syarat fungsional yang baik dengan nilai 1 dan 89% nilai kelayakan terhadap uji usability dikategorikan sistem sangat layak. Jadi dapat disimpulkan bahwa sistem dashboard visualisasi data akademik menggunakan google data studio memenuhi syarat dan sangat layak untuk diterapkan sebagai penunjang pengelolah data akademik terhadap absensi guru dan nilai siswa di sekolah SMPN 8 Pariaman.

Referensi

A. E. Kumala, I. Borman, P. Prasetyawan, A.

Dinas, P. Dan, and K. Hewan, “SISTEM

INFORMASI MONITORING

PERKEMBANGAN SAPI DI LOKASI UJI

PERFORMANCE (STUDI KASUS : DINAS

PETERNAKAN DAN KESEHATAN

HEWAN PROVINSI LAMPUNG),” Jurnal

Tekno Kompak, vol. 12, no. 1, pp. 5–9, Jun.

, Accessed: Jan. 13, 2023. [Online].

Available:

https://ejurnal.teknokrat.ac.id/index.php/tekno

kompak/article/view/52

U. Rahmalisa, Y. Irawan, R. Wahyuni, T.

Informatika, and H. T. Pekanbaru, “APLIKASI

ABSENSI GURU PADA SEKOLAH

BERBASIS ANDROID DENGAN

KEAMANAN QR CODE (STUDI KASUS :

SMP NEGERI 4 BATANG GANSAL),”

RJOCS (Riau Journal of Computer Science),

vol. 6, no. 2, pp. 135–144, Sep. 2020, doi:

30606/RJOCS.V6I2.2059.

N. Ratna Sari, A. Oktarini Sari, E. Zuraidah, P.

Studi Sistem Informasi, and S. Nusa Mandiri,

“Sistem Informasi Pengolahan Nilai Siswa Di

SD Al-Hidayah Tangerang,” PROSISKO:

Jurnal Pengembangan Riset dan Observasi

Sistem Komputer, vol. 8, no. 1, pp. 68–74, Mar.

, doi: 10.30656/PROSISKO.V8I1.2702.

Maciej Serda et al., “Visualisasi Data

Menggunakan Google Data Studio,” Prosiding

Seminar Nasional Rekayasa Teknologi

Informasi | SNARTISI, vol. 1, no. 1, pp. 343–

, Nov. 2018, doi: 10.2/JQUERY.MIN.JS.

R. Aditya, V. Handrianus Pranatawijaya, P.

Bagus Adidyana Anugrah Putra, J. Hendrik

Timang, K. Palangkaraya, and K. Tengah,

“Rancang Bangun Aplikasi Monitoring

%

%

%

%

% 90%

%

%

%

Analisis Usability per indekator

Kegiatan Menggunakan Metode Prototype,”

Journal of Information Technology and

Computer Science, vol. 1, no. 1, pp. 47–57, Jun.

, Accessed: Jul. 24, 2023. [Online].

Available: https://ejournal.upr.ac.id/index.php/jcoms/article/view/

C. Kartiko, “Evaluasi kualitas aplikasi web

pemantau menggunakan model pengujian

perangkat lunak ISO/IEC 9126,” Jurnal

Nasional Teknik Elektro dan Teknologi

Informasi (JNTETI), vol. 8, no. 1, pp. 16–23,

F. Yusup Program Studi Tadris Biologi and F.

Tarbiyah dan Keguruan, “Uji Validitas dan

Reliabilitas Instrumen Penelitian Kuantitatif,”

Tarbiyah : Jurnal Ilmiah Kependidikan, vol. 7,

no. 1, pp. 17–23, Jul. 2018, Accessed: Jun. 23,

[Online]. Available: http://jurnal.uinantasari.ac.id/index.php/jtjik/article/view/2100

I. Ghozali, “Aplikasi analisis multivariate

dengan program IBM SPSS 25 edisi ke-9,”

, [Online]. Available:

http://slims.umn.ac.id//index.php?p=show_det

ail&id=19545

A. S. Saragih, “Sistem informasi perpustakaan

sekolah berbasis visual basic di smk

muhammadiyah 2 moyudan,” Yogyakarta.

Universitas Negeri Yogyakarta, 2017

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-09-04