Teaching Writing Narrative Text By Using Films
Abstrak
Makalah ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan media film dalam mengajarkan teks
naratif. Film merupakan media yang sangat menarik bagi siswa dalam proses pembelajaran
menulis khususnya menulis naratif. teks naratif adalah cerita fiksi yang memiliki konflik dan
bertujuan untuk menghibur. Dalam mengajarkan naratif dengan menggunanakan film, ada tiga
langkah utama, yaitu pre-teaching activity, whilst-teaching activity and post teaching activity.
Pre teaching activity merupakan proses aktivitas guru sebelum memperkenalkan topik yang akan
diajarkan. Dalam whils-teaching activity ada tiga langkah yaitu eksplorasi, elaborasi dan
konfirmasi. Dalam kegiatan eksplorasi guru membangkitkan pengetahuan siswa tentang topik
yang dipelajari. Dalam elaborasi, guru mengarahkan siswa untuk menuliskan teknik menulis
naratif melalui film. Dan pada tahap kegiatan konfirmasi, guru mencek pemahaman siswa
tentang materi melalui latihan menulis synopsis film yang mereka tonton. Kegiatan post-teaching
activity, diarahkan ujntuk menyimpulkan materi pelajaran yang telah dipelajari. Melalui tahaptahap
pembelajaran tersebut. Siswa dapat meningkatkan pengetgahuan dan keterampilan mereka
dalam menulis naratif untuk itu disarankan kepada guru bahasa inggris untuk
memnpertimbangkan film dalam proses pembelajaran menuslis naratif.
Kata kunci: pembeglajaran Menulis, Tnaratif, Film