PERHITUNGAN DAN ANALISA BIAYA KUALITAS DENGAN METODE ACTIVITY BASED COSTING (ABC) DI PT GERSINDO MINANG PLANTATION
Keywords:
Biaya Kualitas, Biaya Pencegahan-Penilaian-Kegagalan, Activity Based CostingAbstract
PT Gersindo Minang Plantation merupakan perusahaan swasta yang bergerak dalam perkebunan kelapa sawit dan pengolahan pabrik kelapa sawit. Minyak kelapa sawit berasal dari buah sawit sumber bahan baku CPO (Crude Palm Oil) dan PKO (Palm Kernel Oil). Adanya pengidentifikasian dalam biaya kualitas, menghitung total biaya kualitas serta mengetahui peluang perbaikan kualitas dengan metode ABC (Activity Based Costing). Adanya perbaikan biaya kualitas dengan menggunakan metode ABC (Activity Based Costing). Biaya pencegahan dengan biaya Rp 553.919.224, biaya penilaian dengan biaya Rp 163.316.649, biaya kegagalan eksternal Rp 29.120.248 lebih rendah dari biaya kegagalan internal dengan biaya Rp 923.124.084.596, adanya perbaikan pada aktivitas biaya kegagalan internal yang mana biaya terbesar terjadi pada aktivitas unplanned downtime yang terbilang tinggi diantara aktivitas biaya kegagalan internal lainnya.References
Mulyaindra, Bernadus Donny. 2009. Analisa Biaya Kualitas Studi Kasus Pada PT Pintu Mas Mulia Kimia Surakarta. Skripsi. Universitas Sanata Dharma, Yogyakarta.
Gaspersz, Vincent, 2011. Total Quality Management Untuk Praktisi Bisnis Dan Industri. Gramedia Pusat Utama, Jakarta.
Purwanto, Hadi, 2019. Analisa Biaya Kualitas dengan Menggunakan Metode Activity Based Costing (ABC) (Studi Kasus: CV.Kotama Shoes), SEMNASTEK UISU 2019 : 246-250.
Downloads
Published
2021-04-01
Issue
Section
Executive Summary