SINTESIS ZEOLIT A PELET DARI KAOLIN BANGKA DAN EFEKTIVITASNYA SEBAGAI ADSORBEN DALAM PEMURNIAN BIOETANOL MENJADI GASOHOL_Edy Omnisien Hulu

Authors

  • Edy O. Hulu Universitas Hung Hatta

Keywords:

Zeolit A pelet, Bioetanol, XRD, Kaolin Bangka

Abstract

Berdasarkan Peraturan Menteri ESDM No. 12 Tahun 2015, penggunaan bioetanol E10 diwajibkan pada tahun 2020 dengan formulasi 10% bioetanol dan 90% bensin dan akan meningkat ke E20 pada tahun 2025. Bioetanol yang dimanfaatkan untuk campuran bahan bakar harus mencapai tingkat kemurnian minimum 99,5%. Proses distilasi hanya mampu menghasilkan bietanol dengan persentase 95%. untuk mencapai kemurnian bioetanol yang diharapkan maka perlu dilakukan proses adsorbsi. Dalam peneitian ini adosrben yang digunakan dalam proses adsorbsi bioetanol adalah zeolit A pelet. Zeolit A pelet terlebih dahulu disintesis menggunakan bahan baku kaolin yang berasal dari daerah Bangka. Untuk mengetahui apakah zeolit yang terbentuk merupakan jenis zeolit A maka zeolit hasil sintesis dianalisa menggunakan XRD. Dari hasil analisa XRD zeolit hasil sintesis merupakan jenis zeolt A dan mampu meningkatkan kemurnian bioetanol pada persentase 99,5%.

References

Ayele, L., Pérez-Pariente, J., Chebude, Y., dan

Díaz, I. 2015. Synthesis of zeolite A

from Ethiopian kaolin. Microporous and

Mesoporous Materials 215 : 29-36

Johnson, E. B. G., & Arshad, S. E. (2014).

Hydrothermally synthesized zeolites

based on kaolinite: A review. Applied

Clay Science, 97, 215-221.

Jumaeri. 2015. Sintesis Zeolit A dari Abu

Layang Batubara dan Modifikasinya

Menggunakan HDTMAB sebagai

Adsorben Multifungsi. Disertasi.

Yogyakarta: Universitas Gajah Mada

J.Q. Wang, Y.X. Huang, Y. Pan, J.X. Mi,

Hydrothermal synthesis of high Johnson,

E. B. G., & Arshad, S. E. (2014).

Hydrothermally synthesized zeolites

based on kaolinite: A review. Applied

Clay Science, 97, 215-221.

Reynold, T.D., and Richards, P.A. 1996. Unit

Operation and Processes in

Environmental Engineering. California:

Brooks/Cole Engineering Division

Wahono, S.K; Maryana, R; Kismurtono, M;

Nisa, K dan Poeloengasih, C.D., 2010,

Modifikasi Zeolit Lokal Gunung Kidul

sebagai Upaya Peningkatan Performa

Biogas untuk Pembangkit Listrik,

Seminar Rekayasa Kimia dan Proses

Downloads

Published

2025-03-25