UJI SIFAT MEKANIK DINDING PERAHU NELAYAN BERBAHAN BAMBU YANG DILAPISI FIBER KOMPOSIT DENGAN POSISI SERAT HORIZONTAL

Authors

  • eri .Naldi
  • Duskiardi duskiardi
  • Kaidir Kaidir

Abstract

ABSTRAK

Indonesia merupakan negara maritim.Negara yang sebagian besar daerahnya merupakan pulau-pulau yang terpisahkan oleh lautan.Karena itu kapal sabagai sarana angkut dan saran kerja dilaut sudah dikenal dan dikembangkan dari jaman dahulu hingga sekarang.Pemerintah dewasa ini perlu merencanakan industri dibidang maritim secara lebih efektif. Maka dari itu Skripsi ini, fokus pada perencanaan pembuatan kapal di Indonesia akan dicoba menggunakan material komposit sebagai bahan utama untuk melapisi dinding kapal dengan serat tulang bambu yaitu dengan menguji sifat mekanik dinding perahu memakai material bambu yang dilapisi dengan fiber yang disebut dengan komposit dengan serat tulang bambu, katalis, mack, roving, dan resin  untuk pembuatan kapal yang lebih moderen dan efektif. Pengujian Kekerasan dilakukan untuk melihat ketahanan resin terhadap hantaman ombak, data yang diperoleh pada spesimen satu 73 shore, berbeda selisih nilai kekerasannya, yaitu 73, 72, 74,6, dan 74. Pengujian Impak dilakukan untuk melihat ketahanan resin terhadap hantaman karang, data yang diperoleh pada spesimen satu 0,203 J/mm²   berbeda dejauh dengan spesimen dua yaitu 0,252 j/mm²

 

Kata Kunci : Sifat Mekanik, Fiber, Komposit, Bambu, Mat, Roving, Katalis, Impak, Kekerasan.

Downloads

Published

2015-02-20