ANALISA SIFAT MEKANIS MATERIAL KOMPPOSIT SERAT TANDAN SAWIT DENGAN METRIK RESIN POLYESTER

Authors

  • Riko Riko .marfiendra teknik mesin univ bung hatta
  • Burmawi Burmawi koto teknik mesin univ Bung hatta

Abstract

Tandan kosong kelapa sawit (TKKS) adalah salah satu sampah organik berupa limbah padat yang dihasilkan pabrik/industri pengolahan minyak kelapa sawit dapat dimanfaatkan untuk pembuatan material komposit. Serat TKKS ini digunakan sebagai penguat dari material koposit yang menggunakan resin polyester YULKALAC 157 BQTN-EX sebagai perekat. TujuanĀ  dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kekuatan tarik dan impak dengan memvariasikan volume 70% : 30%, 80% : 20% dan 90% : 10% dalam matrik resin polyester. Dari material komposit serat TKKS dengan variasi volume 70% : 30% didapatkan kekuatan tarik sebesar 16,35N/mm2, impaknya sebesar 0,095 J/mm2. Material komposit serat TKKS dengan variasi volume 80% : 20% kekuatan tarik sebesar 32,35N/mm2, impaknya sebesar 0,063 J/mm2. Material komposit serat TKKS dengan variasi volume 90% : 10% kekuatan tariknya sebesar 33,54N/mm2, impaknya sebesar 0,114J/mm2.

Author Biographies

Riko Riko .marfiendra, teknik mesin univ bung hatta

teknik mesin univ bung hatta

Burmawi Burmawi koto, teknik mesin univ Bung hatta

teknik mesin univ bung hatta

References

burmawi

Downloads

Published

2015-06-24