IMPLEMENTASI SCADA PADA SISTEM KEAMANAN RUMAH MENGGUNAKAN ARDUINO MEGA 2560 BERBASIS SMARPHONE 1 2 2

Authors

  • Muhammad Ichsan

Abstract

ABSTRAK
Banyaknya tingkat kejahatan saat ini terutama pencurian dan perampokan semakin membuat kekhawatiran masyarakat saat ini. Apalagi kasus yang semakin marak saat ini yaitu, pencurian disaat rumah sedang ditinggalkan, terjadinya kebakaran disebabkan kebocoran gas dalam keadaan rumah kosong. Penggunaan teknologi memang harus sepatutnya digunakan untuk mengatasi masalah-masalah semacam ini. Memang sudah banyak alat-alat teknologi yang sudah digunakan saat ini, tapi masih banyak yang belum efisien dan efektif. Solusi dari hal tersebut adalah merancang implementasi scada pada keamanan rumah menggunakan arduino mega 2560 berbasis smartphone. Berdasarkan hasil penelitian, alat system keamanan rumah yang telah dirancang dapat memberitahukan status kerja melalui monitoring smarphone android, PC, pesan singkat, LCD dan alarm jika terjadi kebakaran, pencurian, dan kebocoran gas, dan dilengkapi dengan  keypad sebagai akses masuk rumah agar system lebih handal. Monitoring kamera dengan memanfaatkan fasilitas kamera IP D-LINK DCS930L dengan PC dan smartphone android  dapat dikkontrol dimanapun dengan syarat terkoneksi jaringan internet.
 ABSTRACT
The number of the current level of crime, especially theft and robbery are increasingly making concerns of today's society. Moreover, cases were flourishing at this time that, while the house is being abandoned theft, fire caused by a gas leak in an empty house. The use of technology must duly be used to overcome the problems of this kind. It's been many technological tools are already in use today, but many are not efficient and effective. The solution to this is to design implementation scada on home security using arduino mega 2560-based smartphone. Based on the research results, the tool system home security that has been designed can notify the working status through monitoring smartphone android, PC, short messages, LCD and alarm in case of fire, theft and leakage of gas, and is equipped with a keypad as access into the house so that the system is more reliable , Monitoring cameras by utilizing the IP camera D-LINK DCS930L with PC and android smartphones can dikkontrol anywhere with internet network connected condition.
Keywords: Arduino,  passive infra red, MQ2, kamera IP DCS930L, GSM Shield.

Downloads

Published

2015-12-31