STUDI PERFORMANSI MESIN PENDINGIN SALURAN UDARA SERBAGUNA MENGGUNAKAN REFRIGERANT R-22

Authors

  • Davy Davy Sena Teknik mesin Univ bung hatta
  • Kaidir Kaidir Teknik mesin Univ bung hatta

Abstract

Pengkondisian udara yang paling banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari yaitu air conditioning (AC) yang memiliki beberapa kelemahan, Maka dibutuhkan tambahan yang mampu memenuhi pengkondisian udara tersebut. Dalam mesin pendingin saluran udara serbaguna ini kita menggunakan refrigerant R22 serta beberapa komponen pendukung dalam mesin tersebut yang mana kita dapat mengamati beberapa fenomena yang terjadi di antaranya mengamati temperatur bola kering (tdb) dan temperatur bola basah (twb) serta fenomena frosting (terbentuknya kristal-kristal es). Pada pengujian ini bukaan plat geser pada sisi masuk udara divariasikan menjadi 25%,50%,75%,100% dimana suhu udara terendah yang didapatkan yaitu 14ºC dan suhu tertinggi 33,5ºC , serta coefficient of performance tertinggi yang didapatkan yaitu 3,94 dan yang terendah didapatkan yaitu 3,76

Author Biographies

Davy Davy Sena, Teknik mesin Univ bung hatta

Teknik mesin Univ bung hatta

Kaidir Kaidir, Teknik mesin Univ bung hatta

Teknik mesin Univ bung hatta

Downloads

Published

2017-01-19