Studi Rancang Bangun Perahu Gill Net di Muara Jambu Nagari Punggasan Utara Kecamatan Linggo Sari Baganti Kabupaten Pesisir Selatan

Authors

  • Ryan . Usman
  • Suardi Mahmud Lasibani
  • Bukhari . .

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis desain perahu gill net di Muara Jambu Punggasan Utara yang meliputi, rancang rencana garis,rancangan rencana kontruksi, dan rancangan rencana konstruksi. Metoda yang digunakan dalam penelitian ini adalah metoda deskriptif, dengan cara survei langsung ke lokasi penelitian. Perahu yang ada dilokasi penelitian sebanyak 34 unit, setelah itu ditentukan nilai rata-rata ukuran utama dan didapatkan 1 unit perahu yang mendekati nilai rata-rata ukuran utama, akan dijadikan sampel penelitian. memiliki panjang total (LOA) = 9.70 m, lebar total (BOA) = 1,45 m, Panjang garis air muat sarat (LWL) = 9.00 m, panjang garis tegak (LBP) = 8,40 m, Dalam (D) = 0,76, dan draft (d) = 0,45 m. Menetukan perbandingan antara Perahu penangkap ikan yang ada dimasing-masing daerah, dari perahu sampel didapatkan nilai perbandingannya,yaitu panjang/lebar (L/B) = 6.69, panjang/dalam (L/D) = 12,7, dan lebar/dalam (B/D) = 1,90. Bagian konstruksi perahu gill net terdiri dari lunas,linggi haluan, linggi buritan, transom (dudukan mesin), gading-gading, papan lambung, galar, papan geladak, les (papan tutp), dan variasi haluan.Jenis kayu yang digunakan dalam pembangunan perahu yaitu kayu Katuko (Diterocorpus spec DIV) ,Resak (Vatica spp.), Medang (Litsea firma Hook), Balau (Shorea spp.), Laban (Vitexpubesceus Vahl), Merawan (Hoopeadaasyrrachis VSI).

 

 

Kata Kunci :  Perahu, Muara Jambu

 

Abstract

This research to analyze the design of the gill net boat at the of North Punggasan in Muara Jambu, design plans, construction plan draft line, construction plans and design. The methods used in this research is descriptive method, by means of a survey directly to the location of the research. The exiting boat provide the research as much as 34 units, after it was unit boat apporaching the average value of the main size, will be used as research samples. Has a total length (LOA) = 9.70 m, width total (BOA) = 1.45 m, length of waterline (LWL) = 9.00 m, long vertical line (LBP) = 8.40 m, in (D) = 0.76 m, and draft (d) = 0.45 m. Determine the comparison between existing fishing boat in each of the area, of the sample obtained the value of the comparison, length/width (L/B) = 6.69, long/in (L/D) = 12.7, and the width/in (BD) = 1.90. gill net boat construction section consist of keel, stern post and hom timber, transom stern linggi (holder of the machine), frames, hull planking, the deck board, galar (local name), les board (board cover), and variation of the bow. Types of wood used in the contruction of boats, namely wood (Vatica spp.), wood Medang (Litsea firma Hook), wood Balau (Shorea spp.), wood Laban (Vitexpubesceus Vahl), and wood Merawan (Hoopeadaasyrrachis VSI).

 

 

Keywords : Boat, Muara Jambu

Published

2017-07-17