STUDI PERBEDAAN JENIS UMPAN PADA ALAT TANGKAP BUBU LIPAT TERHADAP HASIL TANGKAPAN DI AIR BANGIS KECAMATAN SUNGAI BEREMAS KABUPATEN PASAMAN BARAT

Authors

  • Rahmad Iqbal Universitas Bung Hatta
  • Bukhari Universitas Bung Hatta
  • Eni Kamal Universitas Bung Hatta

Keywords:

Jenis umpan, Hasil tangkapan, Bubu lipat

Abstract

Pukat cincin (purse seine) adalah alat penangkap ikan yang terdiri dari jaring yang di pergunakan untuk menangkap ikan pelagis yang bergerombol. Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi perikanan purse seine, dan menganalisis kelayakan usaha alat tangkap purse seine. Operasi penangkapan dengan alat tangkap bubu lipat adalah alat tangkap yang berbentuk persegi panjang dengan rangka terbuat dari besi dan dapat dilipat. Tujuan penelitian ini adalah studi perbedaan jenis umpan pada alat tangkap bubu (peperek, usus ayam dan ikan rucah) dan perendaman (8, 15 dan 24 jam) terhadap hasil tangkapan di Sungai Beremas Kabupaten Pasaman Barat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Experimental fishing dengan 2 variabel yaitu jenis umpan dan waktu dengan 3 perlakuan dengan umpan yang berbeda. Analisis data menggunakan uji ANOVA denga SPSS 16.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perbedaan penggunaan jenis umpan dan waktu tidak berpengaruh terhadap hasil tangkapan. Namun penggunaan jenis umpan usus ayam dengan perendaman 24 jam menghasilkan hasil tangkapan yang paling banyak yaitu 71 ekor dengan hasil tangkapan yang berbeda. Pengujian interaksi menunjukkan terdapat interaksi antara jenis umpan dan perendaman.

References

Martasuganda, S., 2008. Bubu (Traps). Depertemen Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan, Instintut Pertanian Bogor, Bogor

Natsir, M. 2003. Metode penelitian. Ghalia Indonesia. Jakarta.

Septianingsih, Ririn,I., dan Andi, S., 2013. Penggunaan Jenis dan Bobot Umpan yang Berbeda pada Bubu Lipat Kepiting Bakau. Fakultas Pertanian, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa. Jakarta. 7 Halaman.

Subani, W dan H.R Barus. 1989. Alat Penangkapan Ikan dan Udang Laut di Indonesia (Fishing Gears For Marine Fish and Shirmp in Indonesia). Jurnal Penelitian Perikanan Laut. Nomor 50 : Th. 1988/1989. Edisi Khusus. Jurnal of Marine Fisheries Research. Jakarta. Hal 248.

Nedi, Y., Kamal, E., dan Yuspardianto,2015. Pengaruh Waktu Penangkapan Kepiting Bakau (Scylla Serrata) pada Bulan Terang dan Gelap Terhadap Hasil Tangkapan Bubu di Maligi, Kecamatan Sasak Ranah Pesisir Kabupaten Pasaman Barat. Jurnal Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Bung Hatta. Vol 8 No 2

Downloads

Published

2020-11-04