IDENTIFIKASI SAMPAH LAUT (Marine debris) DI PANTAI KOTA PADANG

Authors

  • Rici Erlini Universitas Bung Hatta
  • Yusra . Universitas Bung Hatta

Keywords:

identifikasi, sampah laut, pantai, Padang

Abstract

Sebagai negara berkembang, permasalahan sampah di Indonesia menjadi masalah yang harus mendapat perhatian lebih, seiring dengan laju pertumbuhan penduduk yang terus meningkat. Jumlah sampah di Indonesia mencapai 65,2 juta ton pada tahun 2016 dan akan terus bertambah setiap tahunnya. Penelitan ini bertujuan untuk mengidentifikasi berat dan kepadatan sampah laut dikota Padang. Metode yang digunakan adalah metode porposive sampling. Dari hasil penelitian ditemukan 9 jenis sampah yaitu jenis sampah plastik, busa plastik, kain, kaca dan kaca, keramik, logam, kertas dan kardus, karet, kayu dan bahan lainnya. Berdasarkan berat jenis yang dominan ditemukan adalah plastik (21554,70 gram) untuk sampah makro dan sebanyak 5616,04 gram sampah meso. Kepadatan tertinggi terdapat pada jenis bahan kayu sebanyak 89,68 gr/m² sampah ukuran makro dan 461,96 gr/m² sampah ukuran meso yang didominasi oleh sampah kayu

References

Fujieda, S., Otomi, J., Higashi, M., Wano., A. 2009.

Sebaran dan Kondisi Sebenarnya Sedimen Dasar

Laut Di Teluk Kagoshima.Jurnal Perikanan

Masyarakat Jepang.75(1):19-27.

Saputra, A. 2019. Identifikasi Sampah Laut (Marine

Debris) di Pantai Kota Padang. Skripsi. Fakultas

Perikana dan Ilmu Kelautan. Universitas Bung

Hatta.

Yusra dan R. Erlini. 2021. Komposisi dan Kepadatan

Sampah Laut (Marine Debris) Pantai Purus Kota

Padang. Jurnal Katalisator, 691):100-109.

KLHK. 2021. Pemantauan Sampah Laut Indonesia

Tahun 2021. Direktorat Pengendalian

Pencemaran dan Kerusakan Pesisir dan Laut,

Dirjen Pengendalian dan Kerusakan Lingkungan

Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan.

Putra, A. dan Husrin S. 2017. Kualitas Perairan

Pasca Cemaran Sampah Laut diPantai Kuta Bali.

Jurnal Ilmu dan Teknologi Kelautan Tropis.

(9):57-65.

Notoatmodjo, S. 2011. Kesehatan Masyarakat Ilmu

dan Seni. PT Rineka Cipta, Jakarta. Opfer, S.,

Arthur, C., and Lippiat, S. 2012. Marine Debris

Shoreline Survey Field Guide. NOAA.

Yusra., Y. Efendi., Suparno., Andika, S., Virda, W.,

Muhammad, R. C dan Singgih, P.

Identifikasi dan Monitoring Sampah Laut

di Pantai Kota Padang, Propinsi Sumatera Barat.

Prosiding Seminar Nasional Sosial Ekonomi,

Padang 18-19 Juli 2019:165-175.

Downloads

Published

2021-08-17