PENGARUH BEBAN KERJA, LINGKUNGAN KERJA FISIK DANKONFLIK KERJA TERHADAP STRES KERJA PENJAGA LEMBAGA PERMASYARAKATAN KELAS II A PADANG
Keywords:
Beban kerja, Lingkungan Kerja Fisik, Konflik Kerja & Stres Kerja.Abstract
Penelitian ini bertujuan menganalisis dan membuktikan secara empiris pengaruh beban kerja, lingkungan kerja fisik dan konflik kerja terhadap penjaga lembaga permasyarakatan kelas II A Padang.Pada penelitian ini yang menjadi sampel adalah 56 orang penjaga lembaga permasyarakatan kelas II A Padang. Analisis yang digunakan untuk membuktikan kebenaran hipotesis adalah regresi berganda. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis ditemukan bahwa beban kerja berpengaruh positif terhadap stres kerja, lingkungan kerja fisiktidak berpengaruh terhadap stres kerja dan konflik kerja tidak berpengaruh terhadap stres kerjapenjaga lembaga permasyarakatan kelas II A Padang.References
Abdullah,Wahidah.,Utomo,Trianto.2015.
Pengaruh Beban Kerja Dan Lingkungan
Kerja Terhadap Stres Kerja Karyawan
Pada Pt Pln (Persero) Wilayah Sulawesi
Selatan Tenggara Dan Barat Sektor
Pembangkitan Bakaru Pusat Listrik
Bakaru. Jurnal Manajemen UIN Allaudin
Makasar, Vol.6 No.2
Andhita, Aglis Hatmawan.2015. Pengaruh
Konflik Kerja, Beban Kerja Serta
Lingkungan Kerja Terhadap Stres
Pegawai Pt. Pln (Persero) Area Madiun
Rayon Magetan.Jurnal Akuntansi dan
Pendidikan, Vol.4 No.1
Chandra,Riny.,Adriansyah,Dody.2017.
Pengaruh Beban Kerja Dan Stres Kerja
Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt.
Mega Auto Central Finance Cabang Di
Langsa.Jurnal Manajemen Dan
Keuangan, Vol.6, No.1. Issn 2252-844x
Han,Che., Netra, I Gusti Salit Ketut. 2014.
Pengaruh Konflik Terhadap Stres Kerja
Dan Kepuasan Kerja Karyawan.Jurnal
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas
Udayana, Vol.3, No 1
Latan, Hengki. 2014. Aplikasi Analisis Data
Statistik untuk Ilmu Sosial Sains dengan
IBM SPSS. Penerbit: Alfabeta, BandungNurcahyawati, Bibit. 2017. Pengaruh
Beban Kerja Terhadap Stress
Kerjaperawat Igd Rsud. A. Wahab
Sjahranie. Jurnal Untag, Volume 4,
Nomor 1
Rizki,Muhammad., Djamhur, Hamid.,
Yuniadi, Mayowan. 2016. Pengaruh
Lingkungan Kerja Terhadap Stres
Kerja Karyawan (Studi Pada
Karyawan PT PLN (Persero)
Distribusi Jawa Timur Area
PelayananMalang
Sugiyono. 2009. Metode Penelitian
Kuantitatif, Kualitatif dan
R&D.Alfabilita, Bandung
Zulmaidarleni., Rini, Sarianti., Yuki, Fitri.
Pengaruh Beban Kerja Dan
Lingkungan Kerja Fisik Terhadap
Stres Kerja Pada Pegawai Kantor
Kecamatan Padang Timur. Jurnal
Ilmu Manajemen, Volume 2, Nomor