PENGARUH PERSEPSI HARGA DAN TAMPILAN WEB TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA E-COMMERCE TOKOPEDIA DI KOTA PADANG

Authors

  • Rahayu Hidayati Universitas Bung Hatta
  • Irda Irda Universitas Bung Hatta

Keywords:

Persepsi Harga, tampilan Web, Kepuasan Konsumen

Abstract

Persaingan dalam dunia bisnis semakin bertambah pesat. Persaingan yang semakin ketat ini menuntut para pelaku bisnis untuk mampu memaksimalkan kinerja perusahaannya agar dapat bersaing di pasar. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis dari pesespsi harga dan tampilan web terhadap kepuasan konsumen e-commerce tokopedia. Sampel yang digunakan 60 responden. Data diolah menggunakan SPSS 25. Jenis data pada penelitian ini yaitu data kuantitatif. Sumber data yang digunakan yaitu primer dan sekunder. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa persepsi harga berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen e-commerce tokopedia, tampilan web berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen e-commerce tokopedia

References

(1) Schiffman, L. G., Kanuk, L. L. (2007). Consumer Behavior (9th

Edition, Global Edition). New Jersey:

Pearson Education

(2) Kotler, P., & Amstrong, G. (2012). Dasar-Dasar Pemasaran. Jakarta:Indeks

(3) Kotler, P., & Keller, K. L. (2009). Manajemen pemasaran Jilid 1. In

Jakarta: Indeks. (4) Olsina, (2006). Web Quality. Springer. 10.1007/3-540-28218-1_4, 109-142

Downloads

Published

2022-03-07