PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK EMINA DI KOTA PADANG
Keywords:
Kualitas Produk, Citra Merek, Keputusan PembelianAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas produk dan ekuitas merek terhadap keputusan pembelian produk emina. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner. Populasi dan sampel yang digunakan dalam penelittian ini konsumen produk Emina di Kota Padang yang berjumlah 80 responden. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Metode analisa data dalam penelitian ini adalah SPSS 24.0. Teknik analisis kuantitatif digunakan untuk menguji dua hipotesis melalui survei yang menggunakan skala likert lima poin. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa (1) Kualitas Produk berpengaruh positif terhadap Keputusan Pembelian, (2) Citra Merek tidak berpenaruh positif terhadap Keputusan PembelianReferences
Kotler dan Armstrong, G. 2008. Dasar-Dasar Pemasaran. Edisi 11. Penerbit Indeks, Jakarta. [2] Kotler, P. & Keller, K.L. (2012), Manajemen Pemasaran Jilid I Edisi
ke 12. Jakarta: Erlangga. [3] Rofiq, Ainur, Nanang Suryadi, dan
Nita Nur Faidah. 2009. Peranan
Ekuitas Merek Terhadap Loyalitas
Pelanggan Pada Industri Telepon
Seluler. Jurnal The 3rd National
Conference on Management
Research, h:1-14.
Winatapradja, Nabila. 2013. “Ekuitas Merek Pengaruhnya
Terhadap Keputusan Pembelian
Produk Donat J.CO Donuts & Coffe
di Manado Town Square”. [5] Walukow, Agnes Ligia Pratisistia
dkk. (2014). Pengaruh Kualitas
Produk, Harga, Promosi dan Lokasi
terhadap Keputusan Pembelian
Konsumen di Bentenan sonder
Minahasa vol 2
Downloads
Published
2022-03-07
Issue
Section
Executive Summary