PENGARUH BUDAYA KOLABORATIF DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP INOVASI: KNOWLEDGE SHARING SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Studi pada Hotel Bintang Dua di Kota Padang)
Keywords:
Budaya kolaboratif, Budaya organisasi, Knowledge sharing, Inovasi.Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh budaya kolaboratif dan budaya organisasiterhadap inovasi dan knowledge sharing sebagai variabel mediasi. Penelitian inimengeksplorasi pengaruh berbagai kombinasi budaya kolaboratif, budaya organisasi, knowledge sharing dan inovasi pada Hotel Bintang Dua di Kota Padang. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah dengan random sampling. Secara total, 105 kuesioner onlineyang yang disebar melalui tautan dan 99 yang valid dikumpulkan dan dianalisis dari 11 HotelBintang Dua di Kota Padang. Pengaruh antara faktor-faktor penentu dianalisis menggunakan software SmartPLS 3.0. Hasil penelitian menunjukan bahwa budaya kolaboratif tidak berpengaruh terhadap inovasi bidang pelayanan hotel bintang dua dikota Padang. Budayakolaboratif berpengaruh pada knowledge sharing, budaya organisasi berpengaruh pada inovasi,budaya organisasi berpengaruh pada knowledge sharing, dan knowledge sharing berpengaruh pada inovasi, knowledge sharing memediasi hubungan antara budaya kolaboratif dan inovasi, knowledge sharing memediasi hubungan antara budaya organisasi dan inovasi.References
(1) Lestari, E. R. (2019). Manajemen Inovasi:
Upaya Meraih Keunggulan Kompetitif.
Universitas Brawijaya Press.
(2) Le, P. B., Lei, H., Le, T. T., Gong, J., &
Ha, A. T. (2020). Developing a
collaborative culture for radical and
incremental
innovation:
the
mediating roles of tacit
and
explicit knowledge sharing. Chinese
Management Studies.
(3) Hair Jr, J. F., Sarstedt, M., Hopkins, L., &
Kuppelwieser, V. G. (2014). Partial least
squares structural equation modeling
(PLS-SEM): An emerging tool in
business research. European business
review.
(4) Ghozali, I., & Latan, H. (2015). Partial Least
Squares : Konsep, Teknik dan Aplikasi
Menggunakan Program SmartPLS 3.0.
Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
(5) Kenny, B., & Reedy, E. (2006). The impact
of organisational culture factors on
innovation levels in SMEs: An empirical
investigation. Irish
Journal
of
Management, 27(2).
(6) Preacher, K. J., & Hayes, A. F. (2008).
Asymptotic and resampling strategies for
assessing and comparing indirect effects
in multiple mediator models. Behavior
research methods, 40(3), 879-891.
(7) Zhao, Xinshu J. G. (2010). Reconsidering
Baron and Kenny: Myths and Truths
about Mediation Analysis. Journal Of
Customer Research.197-206.