PENGARUH CITRA MEREK, KUALITAS PRODUK DAN GAYA HIDUP TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ZOYA HIJAB (Studi Kasus Pada Wanita Di Kota Padang)

Authors

  • Putri Saadiah Universitas Bung Hatta
  • Linda Wati Universitas Bung Hatta

Keywords:

Citra Merek, Kualitas Produk, Gaya Hidup, Keputusan Pembelian

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan Pengaruh Citra Merek Kualitas Produk Dan Gaya Hidup Terhadap Keputusan Pembelian , dan Kemudahan Penggunaan terhadap Keputusan Pembelian. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner secara online menggunakan googleform. Teknik penarikan sampel yang digunakan adalah Non probability sampling dengan jenis Purposive Sampling dengan jumlah sampel sebanyak 80 responden. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan aplikasi SPSS 23. Dari hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa Citra Merek berpengaruh positif terhadap Keputusan Pembelian, Kualitas Produk berpengaruh positif terhadap Keputusan Pembelian, Gaya Hidup tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian.

References

Kotler dan Keller. 2007. Manajemen

Pemasaran, Edisi 12, Jilid 1. Jakarta:

PT.Indeks

Alma, Buchari. 2013. Manajemen

Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung:

Alfabeta.

Tjiptono, F. dan G. Chandra. 2012.

Pemasaran Strategik. Andi. Yogyakarta.

Sutisna. 2004. Perilaku Konsumen dan

Komunikasi Pemasaran. Rosda Karya.

Bandung.

Setya, T. 2019. Pengaruh Kualitas Produk,

Harga, Promosi, dan Citra Merek

Terhadap Keputusan Pembelian Produk

Eiger Pada Mahasiswa STIESIA Surabaya.

Jurnal Ilmu Riset Manajemen.

kodu , Sarini. "Harga, kualitas produk dan

kualitas pelayanan pengaruhnya terhadap

keputusan pembelian mobil Toyota

avanza." Jurnal EMBA: Jurnal Riset

Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan

Akuntansi 1.3 (2013).

Mongisidi, Sweetly Jane, Jantje

Sepang, and Djurwati Soepeno. "Pengaruh

Lifestyle Dan Harga Terhadap Keputusan

Pembelian Sepatu Nike (Studi Kasus

Manado Town Square)." Jurnal EMBA:

Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis

Dan Akuntansi 7.3 (2019).

Downloads

Published

2023-03-04