PENGARUH KUALITAS WEBSITE, PERSEPSI PRODUK DAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP ONLINE IMPULSE BUYING PADA MARKETPLACE SHOPEE DI KOTA PADANG

Authors

  • Zulkhairat Zulkhairat Universitas Bung Hatta
  • Wiry Utami Universitas Bung Hatta

Keywords:

Kualitas Website,, Persepsi Produk, Promosi Penjualan, Online Impulse Buying

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh kualitas website, persepsi produk dan promosi penjualan terhadap online impulse buying pada marketplace shopee di kota Padang. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner. Teknik penarikan sampel yang digunakan adalah purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan program SmartPLS 4. Dari hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa variabel kualitas website berpengaruh positif terhadap online impulse buying, untuk variabel persepsi produk tidak berpengaruh terhadap online impulse buying, dan variabel promosi penjualan berpengaruh positif terhadap online impulse buying.

References

Prasetio, Adhi dan Aliffia Muchnita.

(2022). Peran Kualitas Situs Web,

Kartu Kredit, Promosi Penjualan

Aktif Perilaku Pembelian Impuls

Online. Jurnal Manajemen, Vol 26, No

Magdalena, Yonita dan Ngurah

Sugianto. (2016). Pengaruh Website

Quality, Electronic Word-Of-Mouth,

Dan Sales Promotion Terhadap

Impulse Buying Pada Zalora

Fasyni, Awisal; Astra Prima Budiarti

dan Rizki Sri Lasmini. (2021). FaktorFaktor Yang Mempengaruhi Online

Impulse Buying. Jurnal Ekonomi

Bisnis dan Kewirausahaan. Vol 10, No

Kotler, P., & Keller, K. L. (2016).

Marketing Management. Global

Edition (Vol. 15E).

https://doi.org/10.1080/08911760903

Ghozali, I., & Latan, H. (2015).

Partial Least Squares : Konsep,

Teknik dan Aplikasi Menggunakan

Program SmartPLS 3.0. Semarang:

Badan Penerbit Universitas

Diponegoro.

Hair, J. F., Black, W. C., Babin, B. J.,

& Anderson, R. E. (2014). Multivariate

Data Analysis: A Global Perspective

(7th ed.). New Jersey: Pearson

Education

Downloads

Published

2023-03-05