PENGARUH STRES KERJA TERHADAP MASALAH KESEHATAN MENTAL: KONFLIK PEKERJAAN KELUARGA, DUKUNGAN SOSIAL SEBAGAI MEDIASI PADA SEKOLAH DASAR NEGERI KABUPATEN SERDANG BEDAGAI
Keywords:
Stress kerja,konflik pekerjaan keluarga,dukungan sosial, masalah kesehatan mentalAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh stress kerja,konflik pekerjaan keluarga,dukungan sosial terhadap masalah kesehatan mental pada Guru sekolah dasar kabupaten serdang bedagai. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner. sampel pada penelitian ini yaitu guru sekolah dasar kabupaten serdang bedagai yang berjumlah sebanyak 85 responden. Teknik pengumpulan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah simple purposive sampling. Metode analisa data dalam penelitian ini menggunakan SEM PLS. Dari hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa stress kerja tidak berpengaruh terhadap masalah kesehatan mental.Dukungan sosial memediasi hubungan antara stress kerja dan masalah kesehatan mental.Konflik pekerjaan keluarga memediasi hubungan antara stress kerja dan masalah kesehatan mental.Stres kerja berpengaruh positif terhadap dukungan sosial.Stres kerja berpengaruh positif terhadap konflik pekerjaan keluarga.Dukungan sosial berpengaruh positif terhadap masalah kesehatan mental.Konflik pekerjaan keluarga berpengaruh positif terhadap masalah kesehatan mental.References
Boyar, SL, Maertz Jr, CP,
Pearson, AW & Keough, S. (2003).
Konflik pekerjaan-keluarga: Model
keterkaitan antara variabel domain
pekerjaan dan keluarga serta niat
berpindah. Jurnal Masalah
Manajerial, XV(2), 175-190. https:
https://doi.org/10.1037/e518712013-
Haq, IU (2014, Juni). Pengucilan
di tempat kerja dan hasil pekerjaan:
Efek moderat dari modal psikologis.
Dalam Sumber Daya Manusia Tanpa
Batas:Pengetahuan dan pembelajaran
untuk kualitas hidup: Prosiding
konferensi internasional manajemen,
pengetahuan dan pembelajaran (Vol.
.
Hawari, D. (2011). Manajemen
Stress, Cemas dan Depresi. Jakarta:
FKUI.
Pluut, H., Ilies, R., Curşeu, P. L.,
& Liu, Y. (2018). Social Support at
Work and at Home: Dual-Buffering
Effects in The Work-Family Conflict
Process. Organizational Behavior
and Human Decision Processes, 146,
–13.
https://doi.org/10.1016/j.obhdp.2018.
001
Shukla, S. & Sinha, S. (2017).
Sensitivitas komunikatif dalam
perawatan paliatif: kasus "Malaikat
Kebahagiaan" dari Rajbala
Foundation.Studi Kasus Pasar
Berkembang Zamrud, 7(2), 1-
https://doi.org/10.1108/EEMCS-
-2016-0063