PENGARUH CITRA MEREK, KUALITAS PRODUK, DAN NILAI PELANGGAN TERHADAP KEPERCAYAAN PELANGGAN PADA LAPTOP MEREK ASUS DIKOTA PADANG

Authors

  • Fajar Sidiq Universitas Bung Hatta
  • Purbo Jadmiko Universitas Bung Hatta

Keywords:

Citra merek, Kualitas Produk, Nilai Pelanggan, Kepercayaan Pelanggan

Abstract

Penelitian bertujuan menguji pengaruh citra merek, kualitas produk, dan nilai pelanggan terhadap kepercayaan pelanggan pada laptop merek Asus dikota Padang. Sampel terdiri dari 80 orang dengan teknik purposive sampling. Dan analisis data menggunakan program Smart PLS. Hasilnya menunjukkan bahwa citra merek berpengaruh positif terhadap kepercayaan pelanggan,sedangkan kualitas dan nilai pelanggan berpengaruh negatif terhadap kepercyaan pelanggan.

References

Laksana, Muhammad Fajar (2019),

Praktis Memahami Manajemen

Pemasaran, Depok: Khalifah

Mediatama.

Setiadi, N. J. (2003). Perilaku

Konsumen : Konsep dan Implikasi

untuk Strategi dan Penelitian

Pemasaran. Jakarta: Prenada Media

Kotler, P., & Keller, K. L. (2016).

Marketing Management (15th ed.).

New Jersey: Pearson Pretice Hall, Inc.

Kotler, dan Keller. (2012). Manajemen

Pemasaran. Edisi 12. Jakarta. Erlangga

Fornell, C and Larker, D.F. (1981).

Evaluating Structural Equatuion

Models with Unobservable Variables

and Measurement. Jurnal Of

Marketing Research, 18(1), 39–50.

Downloads

Published

2024-08-28