PENGARUH STRUKTUR MODAL, PERTUMBUHAN ASET DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN (Sektor Perbankan yang Terdaftar di BEI Tahun 2019-2023)

Authors

  • Shelvi Ummayah Universitas Bung Hatta
  • Nailal Husna Universitas Bung Hatta

Keywords:

struktur modal, pertumbuhan aset, ukuran perusahaan, kinerja keuangan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh struktur modal, profitabilitas, dan ukuran perusahaan terhadap kinerja keuangan. Variabel yang diteliti meliputi struktur modal (X1), pertumbuhan aset (X2), dan ukuran perusahaan (X3) sebagai variabel independen, serta kinerja keuangan (Y) sebagai variabel dependen. Populasi dalam penelitian ini adalah sektor perbankan yang terdaftar di BEI tahun 2019-2023. Sampel yang diambil 45 perusahaan yang dengan menggunakan metode probability sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah IBM SPSS 25. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa struktur modal berpengaruh positif terhadap kinerja keuangan. Pertumbuhan aset tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan. Ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan.

References

Sujarweni, V.W. (2017). Analisis laporan keuangan;

Teori, aplikasi, dan hasil penelitian.

Rudianto. 2013. Akuntansi Manajemen Informasi

untuk Pengambilan Keputusan Strategis. Jakarta:

Erlangga.

Brigham, E.F & M.C. Erhadrt, 2005, Financial

Management Theory and Practice, 11th Edition,

Ohio : South Western.

Sartono, A. (2008). Manajemen Keuangan: Teori

dan Aplikasi. Yogyakarta: BPFE Yogyakarta.

Brigham, E. F., & Houston, J. F. (2010). Dasardasar Manajemen Keuangan Buku 1 (Edisi 11).

Jakarta: Salemba Empat.

Sartono, A. (2010). Manajemen Keuangan: Teori

dan Aplikasi (Edisi 4). Yogyakarta: BPFE

Yogyakarta.

Downloads

Published

2024-08-29