ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN SEBELUM DAN SELAMA COVID-19 PADA PERUSAHAAN TRANSPORTASI DAN LOGISTIK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Authors

  • Dwi Arfi Faradina Mawardi Universitas Bung Hatta
  • Listiana Sri Mulatsih Universitas Bung Hatta

Keywords:

Kinerja Keuangan, NPM, QR, TATO, DER

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti secara empiris perbedaan kinerja keuangan sebelum dan selama Covid-19 perusahaan Transportasi dan Logistik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dan penelitian ini menggunakan data sekunder. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan sektor Transportasi dan Logistik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2018-2022. Teknik pengambilan sampel yakni teknik sampling jenuh. Sampel diperoleh sebanyak 20 sampel. Data dianalisis menggunakan uji Wilcoxon sign rank test yang diolah dengan bantuan software STATA 17. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan net profit margin (NPM), quick ratio (QR), dan Debt to Equity Ratio (DER) sebelum dan selama Covid-19, sedangkan terdapat perbedaaan Total Asset Turnover (TATO) sebelum dan selama Covid-19.

References

S. D. Indiraswari and N. P. Rahmayanti,

“Analisis Perbedaan Kinerja Keuangan

Perusahaan Transportasi Di Bei Sebelum

Dan Sesudah Pandemi Covid-19,” AlKalam J.

Komunikasi,

Bisnis

Dan

Manaj.,

vol. 9, no.

, p. 21, Jan. 2022,

doi:

31602/al-kalam.v9i1.5109.

L. R. Harahap, R. Anggraini, E. Ellys,

and R. Y. Effendy, “Analisis Rasio

Keuangan Terhadap Kinerja Keuangan

Perusahaan PT Eastparc Hotel, Tbk

(Masa Awal Pandemi Covid-19),”

Compet. J. Akunt. dan Keuang., vol. 5,

no. 1, p. 57, May 2021, doi:

31000/competitive.v5i1.4050.

R. Ningtias and Jaeni, “Analisis Dampak

Pandemi Covid-19 Terhadap Kinerja

Keuangan Pada Perusahaan Transportasi

Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

(BEI) Periode Tahun 2019-2020,”

Kompak J. Ilm. Komputerisasi Akunt.,

vol. 15, no. 2, pp. 454–464, 2022, doi:

51903/kompak.v15i2.833.

Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif

Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta,

I. M. Sudana, Manajemen Keuangan

Teori dan Praktik. Surabaya: Airlangga

University Press, 2009.

S. Dharma, Analisis Statistik Terapan

Dalam Penelitian Sosial Dengan STATA.

Bogor: Penerbit In Media, 2022.

Downloads

Published

2024-08-29