PENGARUH LITERASI KEUANGAN, PERSEPSI RESIKO, MODAL MINIMAL DAN EFIKASI KEUANGAN TERHADAP MINAT BERINVESTASI GENERASI Z DI PASAR MODAL (Studi Kasus Generasi Z Di Kota Padang)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh literasi keuanga, persepsi resiko, modal minimal dan efikasi keuangan terhadap minat berinvestasi generasi Z di pasar modal (Studi Kasus Pada Generasi Z di Kota Padang). Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan penyebaran kuesioner secara langsung. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah Non Probability Sampling dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden generasi Z yang menjadi mahasiswa pada 5 perguruan tinggi terbaik di Kota Padang. Metode analisis data dalam penelitian menggunakan alat uji Stata/SE 17. Dari hasil penelitian ini menujukkan bahwa literasi keuangan berpngaruh positif terhadap minat berinvestasi generasi Z di pasar modal, persepsi resiko berpengaruh negatif terhadap minat berinvestasi generasi Z di pasar modal, modal minimal berpengaruh positif terhadap minat berinvestasi generasi Z di pasar modal dan efikasi keuangan tidak berpengaruh terhadap minat berinvestasi generasi Z di pasar modal.References
DAFTAR PUSTAKA
. Aristi, D. M., Ahyaruddin, M., Putri, A. M., Anriva,
D. H., Sari, D. P. P., Hudi, I., dan Fitriana, N.
(2023). Gen Z Melek Investasi Melalui Kegiatan
Edukasi Pasar Modal. COMSEP: Jurnal
Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 215.
https://doi.org/10.54951/comsep.v4i2.510
. Susanti, S. N., Hermawan, N. A., & Pattihahuan, A.
(2023). Kemajuan Tekonologi Dan Pemahaman
Terhadap Minat Generasi Z Dalam Berinvestasi Di
Pasar Modal. Jurnal Pijar Studi Manajemen Dan
Bisnis,
(2),
–82.
https://e-
journal.naureendigition.com/index.php/pmb
. Negara, A. K., & Febrianto, H. G. (2020). Pengaruh
Kemajuan Teknologi Informasi Dan Pengetahuan
Investasi Terhadap Minat Investasi Generasi
Milenial Di Pasar Modal. Business Management
Journal,
(2),
–95.
https://doi.org/10.30813/bmj.v16i2.2360
. Nadeak, T., Purnama, B. S., Sari, I. P., dan Dariah,
D. (2024). Pengaruh Pemahaman Investasi dan
Modal Minimal terhadap minat Mahasiswa
Berinvestasi di Pasar Modal (Studi Kasus pada
mahasiswa Manajemen Keuangan 2019,
Univerisitas Buana Perjuangan Karawang). Jurnal
Akuntansi Dan Keuangan West Science, 3(01), 71–
https://doi.org/10.58812/jakws.v3i01.867
. Hadi, M. M., Mardani, R. M., dan Saraswaty, E.
(2020). Pengaruh Social Media Platform , Financial
Literacy, Dan Investment Motivation Terhadap
Minat Berinvestasi Di Pasar Modal (Studi Kasus
Pada Mahasiswa Generasi Z). E – Jurnal Riset
Manajemen
Prodi,
(01),
–651.
http://riset.unisma.ac.id/index.php/jrm
. Viana, E. D., Febrianti, F., dan Dewi, F. R. (2021).
Literasi Keuangan, Inklusi Keuangan dan Minat
Investasi Generasi Z di Jabodetabek. Jurnal Manajemen Dan Organisasi (JMO), 12(3), 252–264.
https://doi.org/10.29244/jmo.v12i3.34207
. Fareva, I., Zulaihati, S., dan Sumiati, A. (2021).
Pengaruh Ekspektasi Return dan Persepsi Risiko
Terhadap Minat Investasi Investor Mahasiswa
yang Terdaftar di Galeri Investasi Bursa Efek
Indonesia Universitas Negeri Jakarta. Indonesia
Journal of Economy, Business, Entrepreneuship
and
Finance,
(2),
–151.
https://doi.org/10.53067/ijebef
. Kelly, dan Pamungkas, A. S. (2022). Pengaruh
Literasi Keuangan, Persepsi Resiko Dan Efikasi
Keuangan Terhadap Minat Investasi Saham.
Jurnal Manajerial Dan Kewirausahaan, 04(03),
–563. https://doi.org/10.24912/jmk.v4i3.19668
. Rohma, N. N., Susyanti, J., dan Priyono, A. (2022).
Pengaruh Pemahaman Investasi, Modal Minimal
dan Kualitas Pelayanan Galeri Investasi Terhadap
Minat Mahasiswa Berinvestasi di Pasar Modal
(Studi Kasus Pada Mahasiswa Generasi Z). E –
Jurnal
Riset Manajemen,
–99.
https://doi.org/www.fe.unisma.ac.id
.Mahdi, S. A., Jeandry, G., dan Wahid, F. A.
(2020). Pengetahuan, Modal Minimal, Motivasi
Investasi Dan Minat Mahasiswa Untuk
Berinvestasi Di Pasar Modal. Jurnal Ekonomi,
Akuntansi Dan Manajemen Multiparadigma
(JEAMM),
(2),
–55.
https://doi.org/10.51182/jeamm.v1i2.1840
.Hariyani, D. S., Ayuningdiah, M. R., dan Saputra,
A. (2023). The Influence of Financial Technology,
Financial Literacy and Financial Efficacy on
Student’s Interest in Investing. Business
Management Analysis Journal (BMAJ), 6(1), 22–
https://doi.org/10.24176/bmaj.v6i1.8572
.Yolanda, N., Lubis, S., dan Susesti, D. A. (2023).
Dampak Literasi Dan Efikasi Keuangan, Persepsi
Risiko, Dan Pendapatan Terhadap Minat Investasi
Mahasiswa Di Pasar Modal (Studi Kasus Pada
Mahasiswa FEBTD UNUSA). E-Jurnal
Kewirausahaan,
(April),
–28.
https://ojs.widyakartika.ac.id/index.php/kewirausa
haan/article/view/490