PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING TEHADAP BRAND LOYALTY DENGAN KEPUASAN PELANGGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI KASUS TOYOTA AVANZA DI KOTA PADANG)
Keywords:
experiential marketing, brand loyalty, kepuasan pelanggan, smartPLS 3.0Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan membuktikan pengaruh experiential marketing terhadap brand loyalty dengan kepuasan pelanggan sebagai variabel intervening. Populasi pada penelitian ini sebanyak 138 orang yang terdiri dari masyarakat Kota Padang. Dimana sampel pada penelitian ini adalah 138 orang dengan data yang dapat diolah sebanyak 133 responden. Teknik pengambilan sampel adalah Purposive sampling. Metode pengumpulan data yaitu dengan menyebarkan kuisioner. Alat analisis yang digunakan pada penelitian ini dengan software smart PLS 3.0. Hasil penelitian menunjukan bahwa experiential marketing berpengaruh positif terhadap brand loyalty, experiential marketing berpengaruh positif terhadap kepuasan pelanggan, kepuasan pelanggan tidak berpengaruh terhadap brand loyalty, kepuasan pelanggan tidak memediasi hubungan antara experiential marketing dan brand loyalty pada Toyota Avanza di Kota Padang.References
Aaker. (2015). Aaker on branding: 20
Prinsip
esensial
mengelola
dan
mengembangkan brand. Jakarta: PT.
Gramedia Pustaka Utama.
Kotler dan Keller. (2018). Marketing
management: an Asian perspective.
London: Person.
Schmitt, B. H. (1999). Experiential
Marketing. How to Get Customers to Sense,
Feel, Think, Act, Relate to Your Company
and Brands. The Free Press, New York.
Ronald Tetanoe dan Diah Dharmayanti,
V.
(2014).
Pengaruh
Experiential
Marketing Terhadap Pembelian Ulang
Dengan Kepuasan Pelanggan Sebagai
Variable Intervening di Breadtalk Surabaya
Town Square. Dalam Jurnal Manajemen
Pemasaran Petra (Vol. 2, Nomor 1).
Sugiyono. (2020). Metode Penelitian
Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung:
Alfabeta.
Angewandte
Chemie
International Edition, 6(11), 951–952.
Hair Jr., J. F., Gabriel, M. L. D. da S., &
Patel, V. K. (2014). A Primer On Partial
Least
Squares
Structural
Equation
Modeling (Pls-Sem). In Sage Publications,
Inc.
Doi:
Https://Doi.Org/10.1016/J.Lrp.2013.01.00