PERANAN KONBINI TERHADAP PEKERJA DI JEPANG YANG MASIH SINGLE

Authors

  • Ryan Rinaldy Kurniawan Universitas Bung Hatta
  • Oslan Amril Universitas Bung Hatta

Keywords:

konbini, peranan konbini, peranan konbini terhadap pekerja di Jepang

Abstract

Jepang merupakan salah satu negara maju dengan perekonomian terbesar di dunia kedua setelah Amerika Serikat. Bangsa Jepang dikenal akan pekerja keras dan tertib dalam segala sektor. Karakteristik masyarakat yang selalu memanfaatkan peluang, tidak menyiakan waktu serta terampil dan rajin ingin mencapai keberhasilan. Hal ini lah yang membuat Jepang menjadi negara pengembangan teknologi dan industrialisasi yang terus melaju pesat dari bidang perdagangan, otomotif , elektronik , kosmestik dan produk produk terkenal lainnya. Dengan berbagai macam ragam perkembangan di Jepang salah satunya Konbini (Convenience Store). Tujuan Penelitian ini yaitu menemukan dan menganailis peranan Konbini terhadap pekerja single di Jepang. Penelitian ini menggunakan Teknik pengumpulan data untuk mendapatklan informasi yang ada pada jurnal, artikel dan skripsi terdahulu. Kesimpulan dari penelitian ini adalah dijaman sekarang masyarakat Jepang sangatlah sibuk dengan pekerjaannya sehingga mereka ingin melakukan sesuatu dengan praktis dan kebutuhan mereka, hampir keseluruhan kebutuhan keseharian Jepang dimiliki oleh konbini.

References

Danuaanindyasti, Maria Inggita. (2011). Keberadaan Convenience Store Jepang Sebagai Indikasi Gaya Hidup Praktis Dan Efisien Dalam Kaitannya Dengan Perilaku Konsumsi Masyarakat Modern Jepang.

Hazrian, Budi. (2020). Keberadaan Konbini dalam Keseharian Masyarakat Jepang.

Koentjaraingrat. (2009). Penghantar Antropologi. Jakarta: RinekaCipta.

Lorena, Dyffrensya Bunga. (2020). Analisis Sosiologis Tokoh Utama Keiko Furukura dalam Novel “Konbini Ningen” Karya Sayaka Murata.

Samudro, Galing. (2020). Perkembangan Jidouhanbaiki di Jepang dewasa ini.

Zed, Mestika. (2004). Metodologi Penelitian Kepustakaan, Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.

Downloads

Published

2022-08-07