JEPANG DAN KULINER TRADISIONAL (WASHOKU): STUDI GASTRODIPLOMASI

Authors

  • Ulfa Adila Putri Universitas Bung Hatta
  • Oslan Amril Universitas Bung Hatta

Keywords:

Gastrodiplomasi,Kuliner,Washoku

Abstract

Penelitian ini terkait dengan penjelasan mengenai bentuk strategi gastrodiplomasi yang dilakukan untuk memperkenalkan makanan tradisional Jepang (Washoku) terhadap masyarakat luas. Tidak hanya itu,pada penelitian ini penulis juga mendeskripsikan bagaimana Jepang berhasil dalam melestarikan budaya makan Washoku kepada generasi-genarasi penerus bangsanya. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan program yang dilakukan Jepang dalam mempromosikan kuliner tradisionalnya dan mendeskripsikan nilai positif dalam praktik gastrodiplomasi Washoku. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dan objek penelitian ini adalah Washoku. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu kepustakaan. Kesimpulan dari penelitian ini adalah Gastrodiplomasi merupakan instrumen yang efektif dalam menyebarkan budaya Jepang khususnya kuliner yaitu dengan menggunakan teori oleh Paul Rockower

References

Baskoro, R. M. (2017). Konseptualisasi dalam Gastro Diplomasi: Sebuah Diskusi Kontemporer dalam Hubungan Internasional. Insignia: Journal of International Relations, 4(02), 35-48.

Nye Jr, J. S. (2008). Public diplomacy and soft power. The annals of the American academy of political and social science, 616(1), 94-109.

Rockower, Paul. "The state of gastrodiplomacy."

Public Diplomacy Magazine 11.14 (2014): 434-

Kanza,T.M. (2016). Pengaruh Gastrodiplomacy

Korea Selatan Terhadap Pengembangan Potensi

Ekonomi Kreatif Indonesia Subsektor Kuliner

(Doctoral dissertation, PERPUSTAKAAN).

Dewanti,W.A. (2022). Gastronomi Ramen pada

Anime" Ramen Daisuki Koizumi-san" (Doctoral

dissertation, Universitas Jenderal Soedirman).

Downloads

Published

2023-03-05