ARAHAN PENGEMBANGAN PERTANIAN KOMODITI PADI SAWAH KECAMATAN LUBUK ALUNG, KABUPATEN PADANG PARIAMAN

Authors

  • Fajar Aditiya Amri
  • Harne Julianti Tou
  • Wenny Widya Wahyudi

Abstract

Abstrak

Pertanian merupakan bagian dari pembangunan ekonomi nasional yang bertumpu pada upaya mewujudkan masyarakat Indonesia yang sejahtera, adil dan makmur (UUD 1945). Padi merupakan sumber karbohidrat utama bagi mayoritas penduduk dunia. Padi sawah adalah padi yang ditanam dilahan sawah. Belum optimalnya  pengembangan pertanian komoditi padi sawah di Kecamatan Lubuk Alung sebagai penghasil komoditi padi sawah terbesar di Kabupaten Padang Pariaman merupakan rumusan masalah dari penelitian ini, sehingga diperlukan arahan pengembangan pertanian komoditi padi sawah. Metode analisis yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Secara konsepsional ada lima subsistem yang akan di identifikasi dalam penelitian ini yaitu lahan potensial pengembagan sawah, usahatani/proses produksi, pasca panen, pemasaran, lembaga penunjang, dan sarana irigasi. Dari analisis yang dilakukan terhadap sistem pertanian komoditi padi sawah di Kecamatan Lubuk Alung, maka pengembangan pertanian komoditi padi sawah di Kecamatan Lubuk Alung memiliki strategi berupa arahan pengembangan ekstensifikasi pertanian dan arahan pengembangan intensifikasi pertanian melalui rencana strategi penguatan lembaga GAPOKTAN dan kelompok tani.

Kata Kunci: Arahan Pengembangan, Padi Sawah, Kecamatan Lubuk Alung

 

 

Abstract

Agriculture is part of the national economic development that relies on efforts to create a prosperous, just and prosperous Indonesian society (UUD 1945). Rice is the main source of carbohydrates for the majority of the world's population. Paddy Rice is rice planted in paddy fields. Not yet optimal development of paddy rice commodity farming in Lubuk Alung District as the largest producer of paddy rice commodity in Padang Pariaman Regency is a problem formulation of this research, so it is necessary to direct the development of paddy commodity agriculture. The analytical method used is descriptive qualitative. Conceptually, there are five subsystems that will be identified in this study, namely potential land for developing paddy fields, farming/production processes, post-harvest, marketing, supporting institutions, and irrigation facilities. From the analysis conducted on the system of paddy rice commodity farming in Lubuk Alung District, the development of paddy commodity agriculture in Lubuk Alung District have some strategy in the form of the direction of developing agricultural extensification and the direction of developing agricultural intensification through a strategy plan to strengthen the GAPOKTAN institutions and the farmer groups.

Keywords: Development Direction, Paddy Rice, Lubuk Alung District

References

DAFTAR PUSTAKA

UU No 41 Tahun 2009, Tentang Perlindungan Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2013 Tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Petani.

UU No 26 Tahun 2007, Tentang Penataan Ruang.

Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Padang Pariaman 2010-2030.

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Padang Pariaman Tahun 2010 -2020.

Rencana Strategis Dinas Pertanian Kabupaten Padang Pariaman Tahun 2012-2015

Direktorat Jenderal Prasarana dan Sarana, 2019, Perlindungan dan Perluasan Lahan, Jakarta, Kementan.

Arsyad, 1989, Klasifikasi Kemiringan Lereng, (online) diakses dalam situs pinterdw.blogspot.com/2012/03/klasifikasi-kemiringan-lereng.html?m=1 diakses tanggal 18 Juni 2019.

BPS, 2019, Kabupaten Padang Pariaman Dalam Angka 2017, (online) di akses dalam situs https://padangpariamankab.bps.go.id diakses tanggal 16 Juni 2019.

Direktorat Perluasan dan Pengelolaan Lahan, 2013, Buku Cetak Sawah Indonesia, Jakarta, Kementan.

Direktorat Perluasan dan Perlindungan Lahan, 2016, Survei dan Investigasi Calon Petani – Calon Lokasi dan Pemetaan Desain Perluasan Sawah Tahun, Jakarta, Kementan.

Djaenudin, et, al, 2011, Petunjuk Teknis Evaluasi Lahan Untuk Komoditas Pertanian Tahun, Bogor, Badan Litbang Pertanian.

Dessyana. E, 2015, Evaluasi Kesesuaian Lahan Untuk Tanaman Padi Kecamatan Tabukan Kabupaten Kuala Kalimantan Selatan, Universitas Lambung Mangkurat, Banjarmasin.

Landoala. T, 2013, Klasifikasi Kesesuaian Lahan FAO 1976 (online) di akses dalam situs Jembatan4.blogspot.com Diakses tanggal 17 Mei 2019.

Prahasta, E, 2006, Sistem Informasi Geografis (Membangun Web Based GIS dengan Map Server), Bandung : CV. Informatika.

Sudrajat, 2019, Mengenal Lahan Sawah dan Memahami Multifungsinya Bagi Manusia dan Lingkungan, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta.

Subradja, D.,Ritung, M. Anda, Sukarman, E. Suryani, dan R.E. Subandiono, 2016. Petunjuk Teknis Klasifikasi Tanah Nasional, Edisi Ke-2, Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Sumberdaya Lahan Pertanian, Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Bogor, 60 hal.

(http://indaharitonang-fakultaspertanianunpad.blogspot.com/2013/10/jenis-jenis-lahan-pertanian-berdasarkan.html) diakses tanggal 16 Mei 2019.

(http://mediatataruang.com/alih-fungsi-lahan-pertanian-industri-menjajah-negeri-sendiri/) diakses tanggal 16 Mei 2019.

https://agribisnis14.wordpress.com/2015/03/03/alih-fungsi-lahan-pertanian/ diakses tanggal 16 Mei 2019.

(http://ekaprayudha.blogspot.com/2012/10/membuat-kontur-dari-data-srtm-dengan.html) diakses tanggal 19 Mei 2019.

(http://doublegeo.blogspot.com/2013/05/kemiringan-lereng.html) diakses tanggal 19 Mei 2019.

(http://bidinagtuns.blogspot.com/2010/11/curah-hujan.html) diakses tanggal 25 Juli 2019.

(https://www.slideshare.net/RadenBondanEB/makalah42-klasifikasi-tanah-berdasarkan-capability-dan-suitability) diakses tanggal 25 Mei 2019.

(http://drs-oeyo.blogspot.com/2012/06/evaluasi-kesesuaian-lahan-kualitatif.html)diakses tanggal 28 Mei 2019.

(http://digilib.unila.ac.id/827/9/BAB%20II.pdf) diakses tanggal 17 Mei 2019.

(http://eprints.umk.ac.id/1646/3/BAB_II.pdf) diakses tanggal 17 Mei 2019.

(http://uptpsdapasuruan.blogspot.com/) diakses tanggal 25 Juli 2019.

(http://belajarmapserver.blogspot.com/) diakses tanggal 21 Mei 2019

Downloads

Published

2020-03-01