ANALISIS PERKERASAN LENTUR DENGAN METODE AASHTO’93 MENGGUNAKAN ALAT LIGHT WEIGHT DEFLECTOMETRE PUSJATAN

Authors

  • Luthfithary Aurellia Riafdy Universitas Bung Hatta
  • Indra Khaidir Universitas Bung Hatta

Abstract

Kerusakan perkerasan lentur dapat dicegah dengan kondisi struktural. Salah satunya dengan menggunakan alat Light Weight Deflectometre Pusjatan, yang nantinya akan diperoleh alternatif penanganan jalan/penambahan lapisan tebal (overlay) menggunakan alat dengan metode aashto'93. Dari hasil penelitian diperoleh penanganan berupa penambahan tebal lapis tambah (overlay) sebesar 12 cm. Kata kunci: Light Weight Deflectometre, Overlay And Aashto’93

Downloads

Published

2023-10-03