PENGARUH PERBANDINGAN ABU BATU DENGAN SUBSTITUSI SERBUK KACA UNTUK PAVING BLOCK K300
Abstract
Sampah kaca data Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) mencapai 1,96% dari total jumlah sampah. Maka diperlukan kajian pemanfaatan sampah kaca menjadi barang yang berguna sebagai substitusi terhadap abubatu pada produksi paving block dengan mutu K 300 Kg/cm2. Penelitian diawali dengan desain campuran paving block perbandingan semen : agregat kasar : agregat halus 1 : 1 : 4,11. Substitusi sampah serbuk kaca optimal pada varian 3 abubatu dengan 2 sampah serbuk kaca dengan kuat tekan 308.3 Kg/cm2 sedangkan absorbsi optimum pada paving block campuran normal dengan variasi 5 abu batu dengan 0 sampah serbuk kaca dengan nilai 7%. Kata kunci: serbuk kaca, kuat tekan, penyerapan air, paving blockDownloads
Published
2024-04-02
Issue
Section
Articles